Anda di halaman 1dari 2

Nama : FARAH DILA 

Kelas : 17.6A.31 
NIM : 17200310
Mata Kuliah : Computer Forensik

SOAL
1. Suatu proses mengidentifikasi, memelihara, menganalisa dan menggunakan bukti
digital  menurut hukum yang berlaku, merupakan pengertian computer forensic
menurut….. 
a. Moroni Parra  
b. Donald  
c. William  
d. Almack  
e. Whitney 

2. Yang Bukan termasuk sumber daya computer, yaitu…..  


a. Sistem Komputer  
b. Jaringan Komputer  
c. Jalur Komunikasi  
d. Manusia  
e. Media Penyimpanan 

3. Tahapan penyajian bukti bukti yang telah didapatkan dengan cara atau istilah yang
dapat  dipahami oleh para pengacara, para staff dan management yang bukan orang
teknis dan  sesuai dengan kriteria alat bukti yang sah, merupakan tahapan…..  
a. Pencarian informasi digital  
b. Identifikasi dari Bukti Digital  
c. Penyimpanan Bukti Digital  
d. Analisa Bukti Digital  
e. Presentasi Bukti Digital 

4. Yang bukan termasuk Aturan Standar Bukti Digital, yaitu…..  


a. Dapat Diterima  
b. Dapat Dipercaya  
c. Lengkap  
d. Rinci  
e. Asli

5. Penganalisissan data sebuah komputer dari jaringan yang ada pada computer
Tersebut,  merupakan proses dari …..  
a. Disk Forensik  
b. System Forensik  
c. Komputer Forensik  
d. Network Forensik  
e. Internet Forensik 

ESSAY
1. Jelaskan pengertian Computer Forensik IT.  
Jawab :
Komputer forensik adalah aktivitas yang berhubungan dengan pemeliharaan, identifikasi,
pengambilan – penyaringan dan dokumentasi bukti komputer dalam kejahatan computer

2. Jelaskan pengertian :  


a. Phising. Berikan contohnya. 
Jawab :
Phising adalah ancaman virtual yang sekarang ini paling banyak  dijumpai
karena siapa pun bisa menjadi korban. Salah satu contoh phising yaitu pesan
yang didapat dari nomor yang tidak di kenal yang mengandung tautan untuk
melihat atau mengunduh file dari seseorang yang tidak dikenal.
b. Fraud. Berikan contohnya. 
Jawab : Praud adalah penyajian laporan keuangan palsu secara sengaja dengan
menghilangkan atau menambahkan jumlah tertentu untuk menipu pemilik hak dari
laporan keuangan tersebut. Contoh penipuan fraud yaitu penipuan pajak, penipuan
kartu kredit, penipuan sekuritas, dan penipuan penipuan keuangan yang lain.
Fraud dalam laporan keuangan umumnya dilakukan dengan penyajian data yang
salah atau pengungkapan jumlah yang tidak relevan secara riil. 

Anda mungkin juga menyukai