Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN DARUL JANNAH CURUGDENGDENG

MADRASAH IBTIDAIYAH DARUL JANNAH


TERAKREDITASI A
Alamat : Kp. Curug Dengdeng RT. 001 RW. 004 Desa Caringin Kec. Caringin Kab. Bogor Kode Pos 16730
NSM: 111.2.32.01.0560, NPSN : 60706630, e-mail : daruljannahmis@gmail.com

KISI-KISI SOAL PTS GENAP


MADRASAH IBTIDAIYAH DARUL JANNAH
TAHUN PELAJARAN 2022-2023

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Alokasi waktu : menit
Jumlah soal : 25 soal
Bentuk soal : Pilihan Ganda dan Essay

NO LINGKUP NO BENTU
LEVEL KOGNITIF INDIKATOR SOAL
URUT MATERI SOAL K SOAL
Peserta didik dapat menentukan bangun
1 Segi Banyak Pengetahuan dan pemahaman 1 PG
datar yang tidak termasuk segi banyak
Disajikan 5 bangun datar, Peserta didik
2 Segi Banyak Pengetahuan dan pemahaman dapat menentukan bangun datar yang 2 PG
termasuk segi banyak
Peserta didik dapat menentukan segi banyak
3 Segi Banyak Pengetahuan dan pemahaman 3 PG
beraturan
Peserta didik dapat menggambar bangun
4 Segi Banyak Pengetahuan dan pemahaman 21 Essay
datar segi banyak beraturan

Peserta didik dapat menghitung keliling


5 Bangun Datar Aplikasi 4 PG
persegi panjang

Peserta didik dapat menghitung keliling


6 Bangun Datar Aplikasi 5 PG
segitiga
Peserta didik dapat menghitung jarak yang
7 Bangun Datar Penalaran ditempuh seseorang yang mengelilingi suatu 6 PG
lapangan
Peserta didik dapat menghitung panjang sisi
8 Bangun Datar Penalaran 7 PG
persegi yang kelilingnya diketahui
Peserta didik dapat menghitung lebar sebuah
9 Bangun Datar Penalaran persegi panjang yang keliling dan 8 PG
panjangnya diketahui
10 Bangun Datar Aplikasi Peserta didik dapat menghitung luas persegi 9 PG
Peserta didik dapat menghitung lebar suatu
11 Bangun Datar Aplikasi persegi panjang yang luas dan panjangnya di 10 PG
ketahui
Peserta didik dapat menentukan panjang alas
12 Bangun Datar Penalaran sebuah segitiga yang luas dan tingginya 11 PG
diketahui
Peserta didik dapat menyelesaikan soal
13 Bangun Datar Penalaran 22 Essay
berbentuk cerita
Peserta didik dapat menghitung luas dari
14 Bangun Datar Penalaran 12 PG
gabungan bangun datar

Peserta didik dapat menghitung keliling


15 Bangun Datar Penalaran 13 PG
bangun datar tidak beraturan

Peserta didik dapat menghitung luas dari


16 Bangun Datar Penalaran 23 Essay
gabungan bangun datar

Hubungan Peserta didik dapat menentukan dua garis


17 Pengetahuan dan pemahaman 14 PG
antar garis yang sejajar
Hubungan Disajikan suatu bangun ruang, Peserta didik
Pengetahuan dan pemahaman 15 PG
18 antar garis dapat menentukan kedudukan 2 buah garis
Hubungan Disajikan suatu bangun ruang, Peserta didik
Pengetahuan dan pemahaman 16 PG
19 antar garis dapat menentukan kedudukan 2 buah garis
Disajikan dua garis sejajar yang dipotong
Hubungan sebuah garis, Peserta didik dapat
20 Pengetahuan dan pemahaman 24 PG
antar garis menentukan pasangan sudut yang bertolak
belakang
Disajikan nilai ulangan seorang siswa, peserta
21 Statistika Pengetahuan dan pemahaman didik dapat menentukan selisih nilai terbesar 17 PG
dan terkecil dari data yang ada
Disajikan tabel frekuensi nilai, peserta didik
22 Statistika Pengetahuan dan pemahaman dapat menentukan banyak siswa yang terdapat 18 PG
pada data tersebut
Disajikan tabel frekuensi berat badan anak,
23 Statistika Penalaran peserta didik dapat menentukan banyak anak 19 PG
yang berat badannya pada usia tertentu
Disajikan diagram batang terkait buku cerita
24 Statistika Pengetahuan dan pemahaman yang terjual, peserta didik dapat menentukan 20 PG
banyak buku yang terjual pada suatu hari
Diberikan suatu data, peserta didik dapat
25 Statistika Aplikasi membuat tabel dan diagram batang dari data 25 Essay
yang diberikan

Caringin, Februari 2023


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Matematika

Dian Komalasari, S. HI Endah Kurnaesih, S.Ag, M.Ag


NIP. 196907201992032003
Lampiran

Level 1
Level 2 Aplikasi Level 3 Penalaran
Pengetahuan dan pemahaman
1 Mengidentifikasi 1 Menyimpulkan 1 Mengevaluasi
2 Menentukan 2 Menggunakan konsep/prinsip 2 Membandingkan /Analisis
3 Memaknai 3 Menanggapi

PEDOMAN PENYEKORAN PTS GENAP


TAHUN 2022/2023

MATA UJIAN: MATEMATIKA

1 Model soal : Pilihan ganda ( PG ) dan essay


2 Jumlah soal : 20 soal PG dan 5 soal essay
3 Skor maksimal untuk soal PG : 70
4 Skor maksimal untuk essay : 30
5 Total skor yang diperoleh : 100

TABEL SKOR JAWABAN SOAL PILIHAN GANDA

1 3,5 6 21 11 38,5 16 56
2 7 7 24,5 12 42 17 59,5
3 10,5 8 28 13 45,5 18 63
4 14 9 31,5 14 49 19 66,5
5 17,5 10 35 15 52,5 20 70

SKOR UNTUK JAWABAN SOAL ESSAY

SOAL SKOR
21 2
22 6
23 10
24 2
25 10
TOTAL SKOR 30
Lampiran 2

JAWABAN PILIHAN GANDA

1 C 6 D 11 A 16 B
2 A 7 A 12 C 17 C
3 D 8 A 13 C 18 A
4 B 9 C 14 A 19 B
5 B 10 A 15 D 20 C

JAWABAN ESSAY

21.

22. 10 m

23. 508 cm2

24. Memilih 2 diantara 4 pasangan dibawah ini


∠P1 dan ∠P4, ∠P2 dan ∠P3, ∠Q5 dan ∠Q8, ∠Q6 dan ∠Q7

25. a.
Nilai 60 70 80 90
Frekuensi 4 6 7 3

b. 8
F 7
R
E 6
K
U 5
E 4
N
S 3
I
2

Nilai

Anda mungkin juga menyukai