Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN LUMAJANG

DINAS PENDIDIKAN
UPT UPT SMP NEGERI 2 TEMPEH
Jl. Panjaitan No. 06 Pulo Kec.Tempeh Kab. Lumajang  (0334) 521122
e-mail : smpn2.tempeh@gmail.com, website : www.smpn2tempeh.sch.id

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA UPT SMP NEGERI 2 TEMPEH
NOMOR : 425 /351/ 427.41.08.02 / 2019
Tentang

TIM PENGEMBANG SEKOLAH RAMAH ANAK ( SRA )


TAHUN PELAJARAN 2018/2019
DI UPT UPT SMP NEGERI 2 TEMPEH
Menimbang :
1. Bahwa guna memperlancar pelaksanaan Program Sekolah Ramah Anak
di UPT SMP NEGERI 2 TEMPEH perlu menetapkan Tim Pelaksana
Sekolah Ramah Anak.
2. Bahwa untuk menjamin terlaksananya Program Sekolah Ramah Anak
serta memantapkan kelancaran tugas pokok guru perlu diatur dalam
surat keputusan Kepala Sekolah.
Mengingat :
1. Undang-undang No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional;
2. Peraturan Pemerintah No. 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan;
3. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 160 Tahun
2014 tentang Pemberlakuan Kurikulum Tahun 2006 dan Kurikulum
Tahun 2013;
4. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 22 Tahun
2016 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah;
5. Peraturan Presiden Nomor 87 Tahun 2017 tentang Penguatan
Pendidikan Karakter (PPK);
6. Peraturan Gubernur Jawa Timur Nomor 6 Tahun 2011 tentang
Penyelenggaraan Pendidikan inklusif Provinsi Jawa Timur;
7. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 pasal 4 tentang perlindungan
anak
8. Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003
Pasal 1
9. (UU) RI No.10 Tahun 2012 Tentang Konvensi Hak Anak
10. Rapat Dinas UPT SMP NEGERI 2 Tempeh, tanggal 9 April 2018.
MEMUTUSKAN

Menetapkan :
Kesatu : Tim Pengembang Sekolah Ramah Anak SMP Negeri 2 Tempeh,
Sebagaimana tercantum pada Lampiran 1 Keputusan ini
Kedua : Larangan Tindak Kekerasan terhadap peserta didik SMP Negeri 2 Tempeh
sebagaimana tercantum pada Lampiran 2 Keputusan ini
Ketiga : Tim melaporkan pelaksanaan tugas secara tertulis dan berkala kepada
Kepala Sekolah;
Keempat : Apabila ada kekeliruan dalam keputusan ini akan dibetulkan sebagai mana
mestinya;
Kelima : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Tempeh
Mengetahui, Pada Tanggal : 9 April 2019
Pengawas SMP Kepala Sekolah

Drs. HERY YULIANTO, M.Pd. MUH. AGUS SULAIMAN, S.Pd.


NIP. 19641225 198803 1 003 NIP. 19650805 198803 1 014

Tembusan :
1. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Lumajang
2. Pengawas Sekolah
Lampiran 1 : SK Kepala SMP Negeri 2 Tempeh
Nomor : 425 /351/ 427.41.08.02 / 2019
Tanggal : 9 April 2019

TIM PENGEMBANG SEKOLAH RAMAH ANAK


SMP NEGERI 2 TEMPEH
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Pembina : Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Lumajang


Penanggungjawab : MUH. AGUS SULAIMAN, S.Pd ( KS )
Ketua Pelaksana : SITI KHUSNUL KHOTIMAH, S.Pd ( Wakil KS )
Bidang-Bidang :
A. Ketua Bidang Pengawasan : Dra. LILIS PURWANI PUJIASTUTIK
Pelaksanaan Pembelajaran
yang Ramah Anak
Anggota : 1 . Dewi Sukarini, S.Pd
2 . NUR FAIZAH, S.Pd.I
3 . M. SAMSUL ARIFIN, S.Pd
B. Ketua Bidang Pengawasan : MARTUJI, S.Pd
Kesehatan dan Lingkungan
Anggota : 1 . Drs. Moh. IMRON, M.Psi
2 . YUSTIN INDRIASTUTIK, M.Pd
3 . SUNARSIH, S.Pd

C Ketua Bidang Koordinasi : SULIKHUM, S.Pd


. dan Sosialisasi
Anggota : 1 . SITI FATIMAH ZAHROH, SE
2 . KURNIA WULANDARI, S.Pd
3 . ANTON NAWAWI, M.Ag

D Ketua Tim Monitoring dan : Drs. BUNARYO ( Ketua Komite )


. Evaluasi
Anggota : 1 . Moh. ALI MABRUR, S.Pd
2 . ADNADJI, S.Pd
3 . NUR SETYOWATI, S.Pd

Tempeh, 9 April 2019


Kepala Sekolah

MUH. AGUS SULAIMAN, S.Pd


NIP. 19650805 198803 1 014
Lampiran 1 : SK Kepala SMP Negeri 2 Tempeh
Nomor : 425 /351/ 427.41.08.02 / 2019
Tanggal : 9 April 2019

LARANGAN TINDAK KEKERASAN TERHADAP PESERTA DIDIK


SMP NEGERI 2 TEMPEH
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

A. Antar peserta didik dengan peserta didik


Peserta didik dilarang :
1. Melakukan tindak kekerasan, diskriminasi atau Perundungan ( Bullying ) terhadap
sesama peserta didik lainnya.
2. Mengucapkan kata-kata kotor / kata-kata jorok
3. Melakukan pemerasan dan atau intimidasi terhadap sesama peserta didik lainnya.
4. Mengambil barang milik peserta didik lain tanpa ijin kepada yang si pemilik.
5. Bertengkar dan atau berkelahi dengan sesama peserta didik lainnya.
6. Mengolok-olok atau memanggil dengan panggilan yang tidak menyenangkan.

B. Antar Peserta didik dengan Pendidik dan tenaga Kependidikan


Peserta didik dilarang :
1. Mengucapkan kata-kata kotor atau kata-kata jorok kepada Pendidik dan tenaga
Kependidikan
2. Melakukan tindak kekerasan kepada Pendidik dan Tenaga Kependidikan

C. Antar Pendidik, Tenaga Kependidikan dengan Peserta didik


Pendidik, Tenaga Kependidikan dilarang :
1. Melakukan tindak kekerasan, diskriminasi atau perundungan ( Bullying ) terhadap Peserta
didik.
2. Memanggil Peserta didik dengan sebutan yang tidak menyenangkan
3. Menghukum Peserta didik dengan hukuman badan.

Anda mungkin juga menyukai