Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL

PERMOHONAN BANTUAN
RENOVASI MASJID
“BAITURROHMAN“

KAMPUNG SUMBER SARI


KECAMATAN BANJIT KABUPATEN WAY KANAN
TH.2023
MASJID BAITURROHMAN
KAMPUNG SUMBER SARI
KECAMATAN BANJIT KABUPATEN WAY KANAN
Alamat : Dusun Sumber Rejo Kampung Sumber Sari Kecamatan Banjit Kabupaten

NOMOR : 011/MA-BRN/SS-BJT/IV/2023
LAMPIRAN : 1 (satu) berkas
PERIHAL : Permohonan Bantuan
Renovasi Masjid

Kepada Yth.
BAPAK BUPATI WAY KANAN
C.q Dinas BPKAD Kabupaten Way Kanan

di-
Blambangan Umpu

Assalamu’alaikum Warrohmatullahi Wabarokatuh


Salam silatuhrahmi kami sampaikan, Semoga bapak selalu mendapatkan
perlindungan dan karunia dari Allah SWT dan menjalankan aktivitas sehari-hari,
Aamiin. Sholawat dan salam selalu tercurah pula kepada Nabi Muhammad SAW,
Keluarganya dan kita semua yang mengharapkan Syafaatnya, Aamiin Yarobbal
Alamin.

Sehubungan dengan penyampaian proposal kami ini, kami bermaksud memohon


bantuan untuk Renovasi Masjid Darul Iman demi perkembangan dan kemajuan
syi’ar Islam. Adapun rincian rencana penggunaan dana hibah dimaksud
sebagaimana terlampir.

Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas bentuan Bapak kami ucapkan
banyak terima kasih dan semoga Allah SWT mencatatnya sebagai amal jariyah,
Aamiin Yarobbal Alamin.

Wassalamu’alaikum Warohmatullahi Wabarakatuh.

Ketua Sekretaris

NAWAWI GHONI SUTRISNO

Mengetahui
Kepala Kampung Sumber Sari

ISKANDAR
MASJID BAITURROHMAN
KAMPUNG SUMBER SARI
KECAMATAN BANJIT KABUPATEN WAY KANAN
Alamat : Dusun Sumber Rejo Kampung Sumber Sari Kecamatan Banjit Kabupaten

RENCANA ANGGARAN BIAYA RENOVASI/REHAB (RAB)


MASJID BAITURROHMAN
KAMPUNG SUMBER SARI KECAMATAN BANJIT KABUPATEN WAY KANAN

No Uraian Volume Satuan Harga Satuan Jumlah


1 Semen 50 Sak Rp. 60.000,- Rp. 3.000.000,-
2 Koral 1 Rit Rp. 1.250.000,- Rp. 1.250.000,-
3 Pasir Halus 2 Rit Rp. 950.000,- Rp. 1.900.000,-
4 Pasir Kasar 2 Rit Rp. 950.000,- Rp. 1.900.000,-
5 Biaya Tukang 2 Orang 20 Hari Rp. 200.000,- Rp. 4.000.000,-
6 Besi 20 Batang Rp. 85.000,- Rp. 1.700.000,-
Jumlah Rp. 13.750.000,-
Terbilang : Tiga Belas Juta Tujuh Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah

Ketua Sekretaris

NAWAWI GHONI SUTRISNO


PEMERINTAH KABUPATEN WAY KANAN
KECAMATAN BANJIT
KAMPUNG SUMBER SARI
Alamat : Dusun Sumber Rejo Kampung Sumber Sari Kecamatan Banjit Kabupaten Kode Pos 34766

SURAT KETERANGAN DOMISILI


Nomor : /SKD-BRN/IV/2023

Yang bertanda tangan dibawah ini Kepala Kampung Sumber Sari Kecamatan Banjit Kabupaten Way
Kanan,Menerangkan dengan sebenarnya bahwa :

Nama Masjid : MASJID BAITURROHMAN

Ketua Ketua : NAWAWI

Alamat : Kampung Sumber Sari Kecamatan Banjit Kabupaten Way Kanan

Bahwa keberadaan /tempat Domisili Masjid baiturrohman Benar berada di Wilayah Kampung
Kami,sebagaimana alamat tersebut di atas.

Demikian Surat Keterangan ini kami buat dengan sebanar-benarnya dan agar kiranya dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.

Sumber Sari,07 April 2023

Kepala Kampung Sumber Sari

ISKANDAR

Anda mungkin juga menyukai