Anda di halaman 1dari 2

Contoh asesmen diagnostik non Kognitif

NAMA :
KELAS :
ALAMAT :

1. Dengan siapakah kamu tinggal?


2. Apa pekerjaan orang tua kamu?
3. Apakah kamu makan pagi sebelum ke sekolah?
4. Apakah kamu makan 3 kali sehari?
5. Apakah kamu merasa nyaman belajar di rumah
6. Apa kendala yang kamu hadapi saat belajar di rumah
7. Ceritakan secara singkat kondisi rumahmu sehari-hari
8. Apakah kamu punya waktu khusus untuk belajar di rumah?
9. Apakah kamu melakukan pekerjaan rumah sepulang sekolah?
10. Apakah kamu memiliki waktu yang cukup untuk belajar di rumah?
11. Apa saja aktivitas belajar kamu selama di rumah (membaca, berdiskusi,
menonton video)?
12. Siapa yang mendampingi kamu ketika belajar di rumah?
13. Lebih senang belajar sendiri atau belajar kelompok?
14. Apa hal yang menyenangkan dari belajar?
15. Apa hal yang tidak menyenangkan dari belajar?
16. Apa saja kendala-kendala yang kamu alami saat belajar?
17. Apa saja hoby kamu?
18. Adakah penyakit yang diderita (jika ada, jelaskan)?
19. Apakah kamu punya HP? Bisa akses internet?
20. Apakah di rumah sudah ada listrik?
21. Apakah di rumah ada televisi?
22. Apakah di rumah ada tape / loud speaker?
23. Apakah kamu punya kebiasaan berdoa bersama di rumah?
24. Kegiatan ibadah apa saja di rumah?
25. Apa saranmu untuk pembelajaran?
26. Coba pilih emotion berikut, yang menggambarkan perasaan kamu saat belajar
baik di sekolah maupun di rumah

Anda mungkin juga menyukai