Anda di halaman 1dari 4

Tanda tangan Verifikasi

Ka. Prodi

INSTITUT BISNIS dan INFORMATIKA KWIK KIAN GIE


UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP T.A. 19/20
PERIODE UJIAN JUNI 2020

Nama Mata Kuliah : Akuntansi Keuangan Bisnis


MKK - 301B
Hari, tanggal : Senin , 22 Juni 2020
Waktu Ujian : 8.30 – 15.30 WIB (420 menit)
Dosen : Prima Apriwenni, Yustina Triyani,
Sugi Suhartono
Sifat ujian : Take-home exam

Software yang digunakan : Microsoft Excell
Format berkas jawaban : xls

PETUNJUK PENGERJAAN SOAL UJIAN

1. Pastikan bahwa anda sudah mengisi daftar hadir ujian pada Google Form daftar
hadir yang telah disediakan.
2. Kerjakan jawaban ujian dengan menggunakan software Microsoft excel dengan
format xls.
3. Tuliskan NIM, NAMA MAHASISWA, MATA KULIAH, KELAS dan NAMA
DOSEN pada jawaban ujian.
4. Simpanlah jawaban ujian dengan nama file NIM-NAMA MAHASISWA-MATA
KULIAH-KELAS.
5. Upload-lah jawaban ujian anda pada Google Form bukti penyerahan yang
telah disediakan.
6. Jawaban ujian harus di-upload dan di-submit sebelum batas waktu yang telah
dicantumkan pada jadwal ujian.
7. Jawaban ujian yang dikirim melebihi batas waktu yang telah ditentukan TIDAK
AKAN DIPERIKSA
8. Dilarang melakukan plagiarisme. Anda diminta untuk menjawab setiap
pertanyaan dengan menggunakan kalimat/narasi/penjelasan yang merupakan
hasil pemikiran dan ide Anda sendiri.
9. Kesamaan kalimat/narasi penjelasan yang terlihat dari susunan kalimat akan
mempengaruhi penilaian yang dapat mengakibatkan pengurangan nilai atau
pemberian nilai nol untuk tingkat kesamaan yang tinggi.
10. Setiap soal dikerjakan pada sheet yang berbeda.

Soal 1 (CPMK 4; Managerial Accounting, Bobot 25)  Kerjakan di sheet 1.

Athari Co. adalah perusahaan manufaktur yang mempunyai data untuk penyusunan
laporan keuangang pada tanggal 31 Desember 2019 adalah sebagai berikut:

Sales $ 1.556.000 Purchase Raw Material 280.000


Sales Return & allowance 24.000 Purchase Discount 2.000
Sales discount 12.000 Indirect Labor 37.000
Freight out 85.000 Direct Labor 164.000
Sales commission Expense 100.000 Factory Manager’s Salary 64.000
Factory Machine Rent 73.000 Factory Insurance 19.000
Factory Utilities Expense 20.000 Property Taxes, Factory Building 11.000
Depr. Expense Factory Building 44.000 Cash 80.000
Office Utilitilies Expense 22.000 Prepaid Rent 40.000
Administration Expense 70.000 Acc. Receivable 224.000

Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie – UAS GENAP T.A. 2019/2020 Halaman : 1 /
4
Store Utilities Expense 16.000 Short Term Investments 48.000

Data Inventory yang dimiliki adalah:

Raw material Inventory 1/1/19 $ 63.000 Raw material Inventory 31/12/19 $ 40.000
Work In Process Inventory 1/1/19 115.000 Work In Process Inventory 31/12/19 124.000
Finished Goods Inventory 1/1/19 205.000 Finished Goods Inventory 31/12/19 252.000

Catatan: Rekening Raw material hanya menampung unsur Direct Material saja.

Diminta:
1. Buatlah COGM Schedule untuk Athari Co tahun 2019 !
2. Buatlah Income Statement untuk Athari Co tahun 2019 !
3. Sajikanlah Current Asset Section pada Balance Sheet Athari Co per 31
Desember 2019 !

SOAL 2. (CPMK 5; JOB ORDER ACCOUNTING - BOBOT 35)  Kerjakan di sheet 2.

PT MAGNUS adalah perusahaan manufaktur yang memproduksi modul elektronik.


Perusahaan menggunakan job order cost system. Perusahaan menetapkan biaya
overhead berdasarkan direct labor cost. Berikut adalah data yang tersedia pada periode
bulan April 2020 :

Work in Process, 1 April 2020


Job Number Materials Factory Labor
Modul A Rp 5.240.000 Rp 4.000.000
Modul B Rp 2.920.000 Rp 3.000.000

Informasi tambahan :
1. Materials purchased on account sebesar Rp 192.000.000, dan Factory Wages
sebesar Rp 87.300.000 sebagai utang gaji.
2. Permintaan bahan baku dan tenaga kerja yang ditambahkan sepanjang bulan April
2020 adalah :
Job Number Materials Factory Labor
Modul A Rp 30.000.000 Rp 18.000.000
Modul B Rp 40.000.000 Rp 22.000.000
Modul C Rp 34.000.000 Rp 15.000.000
Modul D Rp 35.000.000 Rp 25.000.000
General Factory Use Rp 4.470.000 Rp 7.300.000
Predetermined overhead rate sebesar 80% dari biaya tenaga kerja langsung

3. Depresiasi peralatan pabrik sebesar Rp 14.550.000 dan depresiasi peralatan kantor


pemasaran sebesar Rp 14.300.000
4. Pada Akhir bulan April 2020, pesanan yang sudah selesai diprodusi dan dikirim ke
Finished Good Inventory adalah Modul A, Modul B dan Modul D. Pada 1 April 2020,
persediaan barang jadi yang ada di Finished Good Inventory, terdiri dari Modul A
sebesar Rp 23.360.000, Modul B sebesar Rp 17.480.000.
5. Untuk Pesanan Modul A dan Modul B semuanya telah dikirimkan ke pemesan dan
dibayar secara kredit dengan harga 150% dari Harga Pokok Penjualan (COGS)
setelah penyesuaian selisih biaya overhead. Biaya overhead aktual sebesar Rp
57.400.000.

Diminta :
1. Buatlah jurnal-jurnal untuk transaksi-transaksi di atas !
2. Buatlah Laporan COGM !
Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie – UAS GENAP T.A. 2019/2020 Halaman : 2 /
4
3. Tentukan overapplied atau underapplied !
4. Hitunglah gross profit (asumsi over/underapplied dialokasikan seluruhnya ke
dalam COGS pada akhir periode) !
5. Menurut pendapat Anda masing-masing, jelaskan apakah yang dimaksud
over/underapplied, dan jelaskan bagaimana pengaruh over/underapplied tersebut
dapat mempengaruhi laba perusahaan !

SOAL 3.(CPMK 6,PROCESS COST ACCOUNTING – BOBOT 20) Kerjakan di


sheet 3.

PT Pusaka Abadi memproduksi minuman sehat dalam 2 (dua) departeman yaitu


departemen pencampuran (Mixing) dan departemen pengemasan (packaging).
Informasi persediaan pada 30 April 2020 dan akuntansi perusahaan sebagai berikut:
- Persediaan Bahan Baku (Raw Material Inventory) sebesar Rp 4.800.000;
- Persediaan Barang Dalam Proses (WIP Inventory) Dept.Mixing Rp 0
- Persediaan Barang Dalam Proses (WIP Inventory) Dept.Packaging Rp 5.000.000
- Persediaan Barang Jadi dari departemen Packaging senilai Rp 9.000.000
- Pencatatan persediaan dengan menggunakan Perpetual Method.
- Raw Material Inventory digunakan untuk mencatat direct material maupun
indirect material
- Manufacturing Overhead dibebankan berdasarkan jam pemakaian mesin
dengan tarif Rp 25.000; per jam pemakaian mesin.

Transaksi selama bulan Mei 2020 pada departemen Mixing sebagai berikut:

1. Dibeli raw material Rp28.500.000,dibayar tunai Rp13.500.000 dan sisanya kredit.


2. Digunakan Raw Material Inventory sebagai berikut:
- Pemakaian indirect material Rp 1.200.000
- Pemakaian direct material Rp 18.000.000.
3. Dibayar Labor cost untuk bulan Mei 2019 Rp 26.000.000.
4. Perincian pembayaran biaya tenaga kerja berdasarkan time ticket sebagai
berikut:
- Pembayaran Indirect Labor Rp 6.000.000.
- Pembayaran Direct Labor untuk Mixing Departemen Rp 12.000.000.,
5. Dibayar biaya asuransi pabrik untuk bulan Mei 2019 sebesar Rp 2.500.000
6. Beban Penyusutan mesin pabrik bulan Mei 2019 Rp 1.400.000
7. Data untuk pembebanan Manufacturing Overhead Cost , jam kerja mesin untuk
Mixing Departemen 260 jam.
8. Ditransfer dari Mixing Departemen ke Packaging Departement dengan cost
Rp 25.000.000.

Transaksi selama bulan Mei 2020 pada departemen Packaging sebagai berikut :
1. Pemakaian Indirect Material Rp 300.000
2. Berdasarkan time ticket pembayaran Direct Labor untuk Packaging Departement
sebesar Rp 8.000.000
3. Data untuk pembebanan Manufacturing Overhead Cost, jam kerja mesin untuk
Packaging Departement 220 jam
4. Ditransfer dari Packaging Departement , ke gudang barang jadi Finished Goods
dengan cost Rp 29.000.000.
5. Dijual secara kredit produk selesai dengan cost Rp 26.000.000 seharga
Rp 40.000.000.

DIMINTA: Buatlah jurnal transaksi di atas !

Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie – UAS GENAP T.A. 2019/2020 Halaman : 3 /
4
SOAL 4(CPMK 6,PROCESS COST ACCOUNTING – Bobot 20) Kerjakan di sheet
4.

PT Cita Rasa memproduksi waffle beraneka rasa produksi , melewati tiga departemen
yaitu departemen Mixing, Baking, dan Packaging. Untuk penyusunan laporan biaya
produksi dari Mixing Department periode Maret 2020, diketahui data sbb.:
Unit :
Work in Process, 1 Maret 2020 15.000 unit
Material cost 70% complete
Convertion cost 50% complete
Unit started into production during Maret 2020 385.000 unit
Work in Process, Maret 31, 2020. 50.000 unit
Material cost 80% complete
Convertion cost 40% complete
Cost :
Work in Process, Maret 1, 2020
Material cost Rp 4.700.000
Labor cost Rp 900.000
Overhead Cost Rp 1.100.000
Cost Incurred during production in Maret 2020
Material cost Rp 10.900.000
Labor cost Rp 4.100.000
Overhead Cost Rp 1.300.000

Diminta :
Buatlah Production Cost Report Mixing Departement untuk periode Maret
2020!

Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie – UAS GENAP T.A. 2019/2020 Halaman : 4 /
4

Anda mungkin juga menyukai