Anda di halaman 1dari 19

MODUL

CURIOUSCULUM
BULAN 1 JANUARI
____________________________
Copyright © 2019 Homeducation
JADWAL KEGIATAN BULAN JANUARI

Tanggal Kegiatan 2-3 Tahun Kegiatan 3-4 Tahun Aspek Stimulasi


Melihat foto diri sejak bayi, mengenal usia,
Melihat foto diri sejak bayi, mengenal usia,
1 nama lengkap diri dan orang tua, dan tempat Kognitif, Bahasa
dan nama lengkap diri dan orang tua
tinggal
Mengenal ciri fisik dan membedakan jenis Mengenal ciri fisik dan membedakan jenis
2 Kognitif, Bahasa
kelamin kelamin

Mengenal
3 aMengenal anggota tubuh Mengenal aMengenal anggota tubuh dalam bahasa asing Kognitif

Mengenal indera pengecap


4 Mengenal indera pengecap Kognitif
Mengelompokkan rasa

5 Evaluasi Evaluasi -

6 Evaluasi Evaluasi -

Mengenal indera peraba


7 Mengenal indera peraba Kognitif
Ice Sensory Bin

Mengenal indera penglihatan


8 Mengenal indera penglihatan Kognitif
Lava Lamp

Mengenal indera pendengaran


9 Mengenal indera pendengaran Kognitif
Sound Bottle

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


Mengenal panca indera penciuman
10 Mengenal indera penciuman Kognitif
Mencocokkan aroma yang sama

Membedakan barang milik sendiri dan anggota Membedakan barang milik sendiri dan anggota
11 Sosial dan Emosional, Bahasa
keluarga keluarga

12 Evaluasi Evaluasi -

13 Evaluasi Evaluasi -

14 Bermain pretend play penjaga perpustakaan Bermain pretend play penjaga perpustakaan Moral, Bahasa

15 Membuka dan menutup pintu Membuka kunci pintu Kognitif, Motorik Halus, Moral

16 Bermain finger paint Bermain finger paint Seni

17 Bermain pretend play berjualan Bermain pretend play berjualan Moral, Bahasa

18 Melangkah maju dan mundur Melangkah maju mundur dan zigzag Motorik Kasar

19 Evaluasi Evaluasi -

20 Evaluasi Evaluasi -

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


Mencocokkan benda berbentuk sama dengan
21 Mencocokkan benda dengan bayangannya Kognitif, Motorik Halus
bayangannya

22 Memasukkan sedotan Memasukkan dan mengeluarkan sedotan Motorik Halus

23 Merobek dan menempel kertas Merobek kertas dan membuat mozaik Motorik Halus, Seni

Mengelompokkan bawang merah dan bawang Mengelompokkan bawang merah dan bawang
24 Kognitif, Motorik Halus
putih putih dengan jumlah tertentu

25 Memasukkan biji ke dalam botol Memasukkan biji ke dalam botol Motorik Halus

26 Evaluasi Evaluasi -

27 Evaluasi Evaluasi -

Memindahkan bola dari satu wadah ke wadah


28 Melempar bola Motorik Kasar
lain dengan berjalan

Memindahkan air dengan sendok sayur ke dua


29 Memindahkan air dengan sendok sayur Motorik Halus
wadah identik

30 Membuat coretan Menggambar Motorik Halus

31 Mengingat judul buku Menceritakan kembali isi buku Bahasa

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


ALAT DAN BAHAN KEGIATAN BULAN JANUARI

Tanggal Kegiatan Manfaat Permainan Alat dan Bahan

Melihat foto diri sejak bayi, mengenal usia,


dan nama lengkap diri dan orang tua
1 Mengenal konsep diri Foto sejak bayi
Melihat foto diri sejak bayi, mengenal usia,
nama lengkap diri dan orang tua, dan
tempat tinggal
Mengenal ciri fisik dan membedakan jenis Mengenal perbedaan penampilan laki-
2 Cermin, Printable
kelamin laki dan perempuan

Mengenal anggota tubuh


Mengetahui nama anggota tubuh dan
3 Printable
fungsinya
Mengenal anggota tubuh dalam bahasa
asing

Gelas, sendok, gula/madu, garam, lemon/buah


Mengenal indera pengecap
asam/yogurt, daun pepaya/pare/kopi
4 Mengenal rasa manis, asin, asam, pahit
Gelas, sendok, gula/madu, garam, lemon/buah
Mengenal indera pengecap
asam/yogurt, daun pepaya/pare/kopi, kertas,
Mengelompokkan rasa
alat tulis

5 Evaluasi - -

6 Evaluasi - -

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


Benda di rumah yang memiliki permukaan
Mengenal indera peraba
kasar, halus, panas, dingin
Mengenal tekstur halus dan kasar, panas
7
dan dingin Benda di rumah yang memiliki permukaan
Mengenal indera peraba
kasar, halus, panas, dingin, pewarna makanan
Ice Sensory Bin
biru, wadah besar/baskom, mainan hewan laut

Mengenal indera penglihatan Lampu/senter, kain tipis


Mengenal gelap dan terang, jelas dan
8
buram
Mengenal indera penglihatan Lampu, kain tipis, baking soda, cuka, pewarna
Lava Lamp makanan, minyak goreng, botol plastik bening

Mengenal indera pendengaran -


9 Mengenal suara pelan dan nyaring
Mengenal indera pendengaran
6 buah botol bekas, biji-bijian, beras, kerikil
Sound Bottle

Mengenal indera penciuman Benda beraroma di rumah


10 Mengenal aroma wangi dan bau
Mengenal panca indera penciuman
Benda beraroma di rumah, tisu/kapas
Mencocokkan aroma yang sama

Membedakan barang milik sendiri dan


11 Mengenalkan konsep kepemilikan Benda-benda milik anggota keluarga di rumah
anggota keluarga

12 Evaluasi - -

13 Evaluasi - -

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


Mengenal konsep meminjam dan
Bermain pretend play penjaga
14 mengembalikan, berlatih meminta izin, Buku-buku atau mainan di rumah
perpustakaan
mengasah imajinasi

Membuka dan menutup pintu Melatih otot tangan, mengenal konsep


buka dan tutup, mengenal konsep posisi
15 Pintu rumah/kamar
di luar dan di dalam, berlatih
Membuka kunci pintu mengucapkan salam

Mengasah kreativitas dan imajinasi, Santan, pewarna makanan merah, biru, dan
16 Bermain finger paint
stimulasi sensori, kegiatan pra menulis kuning, kertas hvs/karton putih
Berlatih mengucapkan terimakasih, dan
17 Bermain pretend play berjualan tolong, mengasah komunikasi, mengasah Mainan di rumah
imajinasi

Melangkah maju dan mundur


Melatih konsentrasi, menguatkan otot
18 Kertas atau solatip warna
kaki, melatih keseimbangan
Melangkah maju mundur dan zigzag

19 Evaluasi - -

20 Evaluasi - -

Mencocokkan benda dengan bayangannya


Melatih daya berpikir dan konsentrasi, Mainan/benda-benda berbagai bentuk di
21
koordinasi mata dan tangan rumah, alat tulis, kertas, pensil warna
Mencocokkan benda berbentuk sama
dengan bayangannya

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


Memasukkan sedotan Pincer grasp (memegang benda kecil
diantara ibu jari dan telunjuk), stimulasi Sedotan, gelas, kertas, karet, pensil/pulpen
22
jari untuk memegang alat tulis (pra untuk melubangi kertas
Memasukkan dan mengeluarkan sedotan menulis), melatih konsentrasi

Merobek dan menempel kertas


Stimulasi otot tangan, melatih
23 Kertas lipat, kertas hvs, alat tulis, lem
konsentrasi, mengasah kreativitas
Merobek dan membuat mozaik

Mengelompokkan bawang merah dan


bawang putih
Berlatih mengelompokkan, kegiatan pra 10 butir bawang merah dan 10 butir bawang
24
matematika (mengklasifikasikan) putih, 3 buah wadah
Mengelompokkan bawang merah dan
bawang putih dengan jumlah tertentu
Pincer grasp (memegang benda kecil
diantara ibu jari dan telunjuk), stimulasi Botol bekas atau botol minuman, wadah, biji-
25 Memasukkan biji ke dalam botol
jari untuk memegang alat tulis (pra bijian
menulis), melatih konsentrasi

26 Evaluasi - -

27 Evaluasi - -

Memindahkan bola dari satu wadah ke


28 wadah lain dengan berjalan Melatih otot kaki, melatih konsentrasi Beberapa buah bola, 2 wadah besar/baskom
Melempar bola

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


Memindahkan air dengan sendok sayur
Stimulasi otot tangan, melatih
29 konsentrasi, melatih keterampilan hidup Sendok sayur, 2 wadah, spons/lap
Memindahkan air dengan sendok sayur ke praktis (practical life)
dua wadah identik

Membuat coretan
30 Kegiatan pra menulis, melenturkan otot Kertas, pensil, pensil warna
Menggambar

Mengingat judul buku


31 Kegiatan pra membaca Beberapa buah buku
Menceritakan ulang isi buku

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


PANDUAN KEGIATAN BULAN JANUARI
1. Melihat Foto Diri Dan Mengenal Nama Lengkap

a. Perlihatkan beberapa foto anak sejak bayi hingga sekarang.

b. Sebutkan usia anak di setiap foto yang diperlihatkan.

c. Latih anak menyebutkan nama lengkapnya.

d. Sebutkan tiap kata dari nama, lalu minta anak ulangi.

e. Sebutkan secara lengkap, lalu minta anak ulangi.

f. Latih anak menyebutkan nama lengkap orang tua dengan cara yang sama.

g. Untuk anak usia di atas 3 tahun kenalkan juga dengan alamat tempat tinggal.

2. Mengenal Ciri Fisik dan Membedakan Jenis Kelamin

a. Ajak anak bercermin.

b. Minta anak perhatikan ciri-ciri fisiknya, seperti rambut (keriting/lurus), bentuk mata,
warna kulit, bentuk hidung, dan ciri fisik lainnya yang membedakan dari orang lain.

c. Ajak anak mengenali jenis kelaminnya.

d. Minta anak menyebutkan nama beberapa orang (anggota keluarga dan teman anak)
yang memiliki jenis kelamin laki-laki, lalu bergantian dengan nama orang yang memiliki
jenis kelamin perempuan.
e. Minta anak menyebutkan jenis kelamin (laki-laki/perempuan) beberapa orang (anggota
keluarga dan teman anak) yang Bunda/Ayah sebutkan namanya.

3. Mengenal Anggota Tubuh

a. Tunjuk dan sebutkan anggota tubuh anak.

b. Sebutkan jumlah anggota tubuhnya, seperti mata itu ada dua, mulut satu, telinga dua.

c. Minta anak menunjukkan anggota tubuh yang Bunda/Ayah sebutkan namanya.

d. Minta anak menyebutkan nama anggota tubuh yang Bunda/Ayah tunjuk.

e. Untuk anak usia di atas 3 tahun, Bunda/Ayah bisa mengenalkan nama anggota tubuh
dalam bahasa asing.

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


4. Mengenal Panca Indera: Pengecap

a. Sediakan dalam empat gelas kecil.

b. Larutkan sedikit gula/madu pada gelas pertama dan garam pada gelas kedua.

c. Peras jeruk nipis/lemon atau larutkan buah asam pada gelas ketiga, campur dengan air.

d. Campur sedikit air rebusan daun papaya atau pare ke dalam gelas keempat.

e. Minta anak mencoba rasa dari air di setiap gelas.

f. Beritahukan apa saja jenis rasanya.

g. Minta anak menunjukkan gelas sesuai rasa yang Bunda/Ayah sebutkan.

h. Minta anak menyebutkan rasa dari gelas yang Bunda/Ayah tunjuk.

i. Untuk anak usia di atas 3 tahun, sediakan beberapa bahan makanan yang memiliki rasa
berbeda, cicipi oleh anak, lalu kelompokkan bahan makanan yang memiliki rasa yang
sama.

5. Mengenal Panca Indera: Peraba


A. Membedakan Suhu Panas dan Dingin

a. Sediakan dua gelas kaca.

b. Isi gelas pertama dengan air panas (tidak cukup panas untuk melepuhkan kulit).

c. Isi gelas kedua dengan air es.

d. Minta anak merasakan suhu setiap air pada gelas.

e. Beritahukan nama jenis-jenis suhunya.

f. Minta anak menunjukkan gelas sesuai jenis suhu yang Bunda/Ayah sebutkan.

g. Minta anak menyebutkan jenis suhu (panas/dingin) dari gelas yang Bunda/Ayah tunjuk.

h. Untuk anak usia di atas 3 tahun, dapat bermain ice sensory bin.

Cara membuat ice sensory bin:

 Bekukan air dalam berbagai wadah, sehari sebelum kegiatan dilakukan.

 Beri pewarna biru pada air dalam wadah, lalu taruh es dalam wadah yang sudah
berisi air berwarna biru, lengkapi dengan mainan hewan laut jika ada

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


B. Membedakan Tekstur Kasar Dan Halus

a. Gunakan benda-benda di rumah yang memiliki permukaan kasar dan halus.

b. Bantu tangan anak untuk meraba permukaan masing-masing benda tersebut.

c. Beritahukan jenis teksturnya.

d. Minta anak menunjukkan benda yang memiliki tekstur yang Bunda/Ayah sebutkan.

e. Minta anak menyebutkan jenis tekstur (kasar/halus) dari benda yang Bunda/Ayah tunjuk.

6. Mengenal Panca Indera: Penglihatan

a. Ajak anak untuk mematikan lampu dalam ruangan.

b. Beritahukan kondisi penglihatan yang terbatas karena kondisi ruangan yang gelap.

c. Nyalakan kembali lampu.

d. Beritahukan kondisi penglihatan saat kondisi ruangan terang.

e. Ambil kain tipis, lalu bantu halangi penglihatan anak dengan kain tersebut.

f. Jelaskan bahwa kondisi penglihatannya buram.

g. Jelaskan jika tanpa terhalang kain, kondisi penglihatannya jelas.

f. Untuk anak usia di atas 3 tahun, dapat bermain lava lamp.

Cara membuat lava lamp:

 Tuang 1-2 sendok makan baking soda ke dalam botol.

 Masukkan minyak goreng.

 Campurkan pewarna makanan ke dalam cuka di wadah terpisah.

 Tuangkan cuka sedikit demi sedikit ke dalam botol.

 Tunggu hingga air cuka menyentuh baking soda di dalam botol, perhatikan
reaksinya.

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


7. Mengenal Panca Indera: Pendengaran

a. Ajak anak untuk berbicara dengan suara pelan, contohkan oleh Bunda/Ayah.

b. Berikan contoh suara nyaring.

c. Jelaskan kapan waktu menggunakan suara pelan dan nyaring.

g. Untuk anak usia di atas 3 tahun, dapat bermain sound bottle.

Cara menggunakan sound bottle:

 Isi 2 botol pertama dengan kerikil.

 Isi 2 botol berikutnya dengan b iji-bijian.

 Isi 2 botol sisanya dengan beras.

 Minta anak mendengarkan bunyi yang dihasilkan dari setiap botol jika
diguncangkan.

 Cocokkan setiap botol dengan botol lainnya yang memiliki bunyi yang sama.

8. Mengenal Panca Indera: Penciuman

a. Tunjukkan beberapa benda di rumah yang memiliki aroma berbeda.

b. Sebutkan nama jenis aromanya.

c. Jelaskan mengapa benda tersebut bisa beraroma wangi/bau.

d. Untuk anak usia di atas 3 tahun, teteskan beberapa cairan beraroma pada kapas/tisu.

e. Masing-masing aroma diteteskan pada 2 helai kapas/tisu.

f. Minta anak mencium aroma di masing-masing kapas lalu memasangkan kapas dengan
aroma yang sama.

9. Membedakan Barang Milik Sendiri dan Orang Lain

a. Mengumpulkan benda milik anak, kakak/adik, Ayah, dan Bunda dalam satu wadah.

b. Minta anak mengelompokkan setiap benda sesuai pemiliknya.

c. Jelaskan pada anak bahwa benda milik orang lain bisa digunakan jika sudah meminta izin
dan diberi izin oleh pemiliknya.

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


10. Bermain Pretend Play: Penjaga Perpustakaan

a. Kondisikan lingkungan bermain seperti di perpustakaan.

b. Beri anak peran penjaga perpustakaan dan Bunda/Ayah sebagai pengunjung.

c. Pilih beberapa buku yang akan dipinjam pengunjung.

d. Minta izin meminjam buku kepada penjaga perpustakaan.

e. Pengunjung boleh membawa buku yang sudah mendapat izin pinjam.

f. Bergantian peran, anak sebagai pengunjung dan Bunda/Ayah sebagai penjaga


perpustakaan.

11. Membuka dan Menutup Pintu

a. Minta anak mengetuk pintu dan mengucapkan salam sebelum membuka pintu.

b. Tunjukkan anak cara membuka dan menutup pintu dengan benar.

c. Tunjukkan bagaimana posisi di dalam ruangan dan di luar ruangan.

d. Minta anak menutup dan membuka pintu beberapa kali, hingga bisa melakukannya
secara perlahan dan benar.

e. Jelaskan juga adab masuk ke dalam rumah dan ke dalam kamar orang tua.

f. Untuk anak usia di atas 3 tahun, ajarkan cara membuka kunci pada pintu.

12. Bermain Finger Paint

a. Bagi santan kemasan menjadi tiga bagian.

b. Campurkan masing-masing bagian dengan pewarna makanan yang berbeda.

c. Beri alas plastik di area bermain.

d. Sebutkan warna setiap cat santan yang akan digunakan.

e. Celupkan tangan anak ke dalam cat santan, lalu tempelkan pada kertas/karton.

f. Biarkan anak brekreasi sesuai imajinasinya.

g. Untuk anak usia di atas 3 tahun, bisa berlatih tracing berbagai bentuk garis (lurus,
gelombang, zigzag, putus-putus).

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


13. Bermain Pretend Play: Berjualan

a. Gunakan beberapa mainan atau benda yang ada di rumah sebagai barang jualan.

b. Beri anak peran sebagai penjual dan Bunda/Ayah sebagai pembeli.

c. Gunakan kata tolong dan terima kasih dalam percakapan penjual dan pembeli.

d. Bergantian peran, anak sebagai pembeli dan Bunda/Ayah sebagai penjual.

e. Untuk anak usia di atas 3 tahun, sebutkan jumlah tertentu benda yang akan dibeli, lalu
minta anak memberikan sejumlah benda yang diminta pembeli (pra matematika).
f. Bunda/Ayah bisa sekalian mengenalkan nilai nominal uang.

14. Melangkah Maju dan Mundur

a. Bariskan beberapa kertas atau tempel solatip di lantai secara vertikal.

b. Minta anak berjalan lurus di atas kertas atau solatip, kemudian berjalan mundur.

c. Untuk anak usia di atas 3 tahun, lakukan lompatan di atas kertas/solatip dengan
bergantian kaki (lompat dengan kaki kanan, kaki kiri diangkat, dan sebaliknya).

d. Bariskan beberapa kertas di lantai atau tandai dengan solatip hingga berbentuk zigzag.

e. Lakukan lompatan zigzag dengan kaki bergantian.

15. Mencocokkan Benda dengan Bayangannya

a. Mengumpulkan beberapa benda berukuran kecil/mainan dengan bentuk berbeda.

b. Jiplak benda/mainan tersebut di kertas, warnai dengan pensil warna sesuai warna
benda.
c. Untuk anak usia di atas 3 tahun, gunakan benda yang berbentuk sama, misalnya
lingkaran berbagai ukuran berbeda, warnai hasil jiplak dengan warna hitam.
d. Minta anak mencocokkan benda dan bayangannya.

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


16. Memasukkan Sedotan

a. Siapkan gelas plastik yang telah ditutup kertas.

b. Kencangkan kertas menggunakan karet di sekeliling gelas.

c. Lubangi bagian tengah kertas dengan menggunakan pensil/pulpen.

d. Gunting sedotan sepanjang 3 cm.

e. Minta anak memasukkan sedotan ke gelas melalui lubang kertas.

f. Untuk anak usia di atas 3 tahun, keluarkan kembali sedotan dari gelas dengan cara
menggoyangkan gelas secara terbalik.

17. Merobek Kertas

a. Berikan beberapa lembar kertas lipat pada anak.

b. Minta anak merobek kertas menjadi beberapa bagian.

c. Untuk anak usia di atas 3 tahun, gambar bentuk suatu benda pada kertas hvs.

d. Beri lem pada potongan kertas, tempelkan pada gambar hingga semua bagian terisi.

18. Mengelompokkan Bawang Merah dan Bawang Putih

a. Tempatkan 10 buah bawang putih dan 10 buah bawang merah dalam satu wadah.

b. Pisahkan bawang merah dan bawang putih ke wadah lain dengan tangan, sendok, atau
capitan.
c. Untuk anak usia di atas 3 tahun, ajak anak menghitung jumlah bawang di masing-masing
wadah.
d. Minta anak memindahkan bawang dengan jumlah tertentu.

19. Memasukkan Biji Ke Dalam Botol

a. Tempatkan biji-bijian dalam satu wadah.

b. Minta anak memasukkan biji-bijian ke dalam botol satu persatu.

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


20. Memindahkan Bola
a. Tempatkan dua wadah besar/baskom dengan jarak 1-2 meter.

b. Isi salah satu wadah dengan bola-bola.


c. Minta anak memindahkan bola dari satu wadah ke wadah lainnya dengan berjalan,
melompat, atau berlari.
d. Untuk anak usia di atas 3 tahun, tempatkan satu wadah besar/baskom dengan jarak 1-2
meter dari posisi anak berdiri.
e. Lemparkan bola dari jarak tersebut hingga masuk ke wadah.

21. Memindahkan Air dengan Sendok Sayur


a. Gunakan sendok sayur untuk memindahkan air dari satu mangkuk ke mangkuk lainnya.
b. Untuk anak usia di atas 3 tahun, pindahkan air dari mangkuk besar ke dua mangkuk kecil
sama rata.
22. Membuat Coretan
a. Sediakan kertas polos

b. Ajarkan anak, cara memegang alat tulis

c. Bebaskan anak membuat coretan pada kertas yang disediakan.


d. Untuk anak usia di atas 3 tahun, Bunda/Ayah bisa membuatkan garis lurus, zigzag, dan
bergelombang putus-putus.
e. Ajak anak untuk menghubungkan garis putus-putus yang telah dibuat.
Menggambar
a. Sediakan kertas polos dan alat tulis

b. Bebaskan anak menggambar apa saja

c. Berikan pujian terhadap hasil gambarnya.

23. Mengingat Judul Buku dan Menceritakan Kembali Isi Buku


a. Bacakan beberapa judul buku favorit anak.

b. Minta anak menunjukkan buku yang judulnya Bunda/Ayah sebutkan.


c. Untuk anak usia di atas 3 tahun, bacakan satu buku, lalu minta anak menceritakan
kembali isi buku tersebut.
d. Jika kesulitan menceritakan secara keseluruhan, minta anak menceritakan setiap
halaman yang ditunjukkan.

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


EVALUASI KEGIATAN BULAN JANUARI
Evaluasi kegiatan bertujuan untuk mengetahui kondisi dan potensi anak berdasarkan minat, kemampuan, dan pemahaman anak terhadap rangkaian
kegiatan yang telah dilakukan.

RESPON TERHADAP KEGIATAN


NO. TANGGAL
DISUKAI TIDAK TERTARIK SULIT

Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation


Materi Peserta Curiousculum (Tidak untuk disebarluaskan) Copyright © 2019 Homeducation

Anda mungkin juga menyukai