Anda di halaman 1dari 1

SOAL REMIDI IPA KELAS 8

1. Sebutkan jenis-jenis tulang beserta contohnya (contoh minimal 2 untuk


masing-masing jenis tulang)
2. Jelaskan perbedaan antara xilem dengan floem!

3. Perhatikan gambar berikut!

Apabila massa balok = 2 kg, F1 = 5 N, dan F2 = 3 N, maka besar dan arah


percepatan balok adalah ….

4. Perhatikan gambar berikut!

Tentukan Panjang lengan kuasa sesuai pada gambar!


5. Sebutkan 4 macam zat aditif yang sudah kalian pelajari

Anda mungkin juga menyukai