Anda di halaman 1dari 2

BUNYI MUSIKAL

1. Alat Musik Ritmis (Perkusi)


a. Triangle

-Terbuat dari besi atau baja


- Bentuknya segitiga dilengkapi stik
- Memainkannya dipukul dengan stik

b. Kastanyet

-Terbuat dari kayu keras


- Bentuknya lingkaran menyerupai kerang
- Memainkannya ditepukan kedua sisinya

c. Drum

- Terbuat dari kulit atau plastik


- Memainkannya dipukul dengan stik drum

d. Marakas

- Terbuat dari labu kering atau kulit kering


- Bagian dalam diisi biji-bijian
- Memainkannya digoyangkan

e. Tamborin

-Terbuat dari bingkai kayu bundar


- Dilengkapi membran pelapis
- Tepi bingkai dipasang logam kecil
- menghasilkan bunyi gemerincing
- Memainkannya ditabuh dan digoyangkan
2. Alat Musik Melodis

a. Pianika

- Memiliki selang peniup dan tuts


- Tuts ditekan seperti menekan piano
- Dimainkan dengan cara ditekan dan ditiup
b. Harmonika

- Dimainkan dengan cara ditiup


- Meniup sambil menggeser harmonika ke
kiri atau kanan

c. Saksofon

- Terbuat dari logam


- Dimainkan dengan cara ditiup

d. Gitar

- Memiliki enam senar


- Jari memainkan gitar sesuai kunci gitar
- Dimainkan dengan cara dipetik
e. Biola

- Memiliki empat senar


- setiap senar memiliki setelan berbeda
- Dimainkan dengan cara digesek
- Menghasilkan bunyi melengking

f. Bonang
- Terbuat dari logam dan menghasilkan nada
- Dimainkan dengan cara dipukul
- Alat pukulnya disebut bindhi
g. Angklung

- Terbuat dari bambu


- Dimainkan dengan cara digetarkan atau
digoyangkan

h. Sasando

-Terbuat dari bambu


- Bentuknya seperti tabung panjang
- Dimainkan dengan cara dipetik

Anda mungkin juga menyukai