Anda di halaman 1dari 3

NAMA : ANNISA

NIM: 042818573
TUGAS 2 ATATISTIKA PENGAWASAN KUALITAS

1. Sebuah industri rumah tangga membuat chart control untuk memantau bagian cacat pada jalur produk
keramik. Observasi dilakukan pada 20 sampel awal, masing-masing berukuran 100 ; jumlah cacat di setiap
sampel ditunjukkan pada tabel berikut. diasumsikan bahwa sampel diberi nomor sesuai urutan pruduksi.

No Sampel Ukuran Sampel Jumlah Cacat Proporsi CL UCL LCL 𝑝ҧ (1 − 𝑝)ҧ 𝑝ҧ (1 − 𝑝)ҧ
1 100 44 0,44 0,4 0,5469694 0,2530306 𝐿𝐾𝐴𝑝 = 𝑝ҧ + 3 ; 𝐿𝐾𝐵𝑃 = 𝑝ҧ − 3
𝑛 𝑛
2 100 48 0,48 0,4 0,5469694 0,2530306
3 100 32 0,32 0,4 0,5469694 0,2530306
4 100 50 0,5 0,4 0,5469694 0,2530306 Chart Kontrol p
5 100 29 0,29 0,4 0,5469694 0,2530306
6 100 31 0,31 0,4 0,5469694 0,2530306
7 100 46 0,46 0,4 0,5469694 0,2530306
8 100 52 0,52 0,4 0,5469694 0,2530306 0,6
9 100 44 0,44 0,4 0,5469694 0,2530306
10 100 48 0,48 0,4 0,5469694 0,2530306 0,5

11 100 36 0,36 0,4 0,5469694 0,2530306


0,4
12 100 52 0,52 0,4 0,5469694 0,2530306
13 100 35 0,35 0,4 0,5469694 0,2530306 0,3
14 100 41 0,41 0,4 0,5469694 0,2530306
15 100 42 0,42 0,4 0,5469694 0,2530306 0,2
16 100 30 0,3 0,4 0,5469694 0,2530306
17 100 46 0,46 0,4 0,5469694 0,2530306 0,1
18 100 38 0,38 0,4 0,5469694 0,2530306
19 100 26 0,26 0,4 0,5469694 0,2530306 0 Proporsi CL UCL LCL
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
20 100 30 0,3 0,4 0,5469694 0,2530306
Σ 2000 800
p̅ 0,4
1-p̅ 0,6
2. A. Jelaskan tiga aspek sebagai cacatan penting mengenai sampling penerimaan berbeda dengan pengendalian kualitas produk ?
Jawab :
1. Tujuan perencanaan sampling untuk memvonis lot, bukan menafsir kualitas lot
2. Menerima atau menolak lot, tidak mencakup kontrol apapun perbaikan kualitas secara langsung
3. Alat audit untuk menjamin keluaran dari suatu proses memenuhi syarat

B. Sebutkan tiga pendekatan untuk memvonis lot ( kotak ) !


Jawab :
1. Menerima tanpa inpeksi
2. Inspeksi 100%
3. Sampling Penerimaan

C. Sebutkan sekurang-kurangnya lima situasi yang kemungkinan besar sangat berguna untuk melakukan sampling penerimaan ?
Jawab :
1. Pengujian bersifat merusak
2. Biaya pemeriksaan 100% terlalu tinggi
3. Waktu inspeksi 100% terlalu lama, sehingga berdampak pada penjadwalan produksi
4. Produk yang diperiksa dalam jumlah besar dan kesalahan inspeksi cukup besar
5. Jika pemasok mempunyai sejarah kualitas yang istimewa, tetapi memiliki kemampuan proses yang kurang baik
6. Produk memiliki potensial yang tinggi terhadap liability risk

D. Misalkan diketahui p = 0,03 adalah proporsi barang yang cacat dari suatu partai yang terdiri atas 1000 barang yang dikirim. Hitung probabilitas penerimaan (Pa) jika
diperiksa 25 sampel barang tidak akan terdapat barang yang cacat ( c = 0) ?
Jawab :
Diketahui : N = 1000 ; n= 25 ; c = 0 ; p = 0,03
cari M = p x N = 0,03 x 1000 = 30
Maka Nilai Pa = P{m ≤ c }

0 𝑀 0 𝑁−𝑀 30 1000 − 30
෍𝑃 𝑚 =෍ 𝑚 𝑛−𝑚 = 0 25 − 0 =
𝑁 1000
𝑚=0 𝑚=0
𝑛 25
3. A. Hitung Pa jika rancangan penyampelan penerimaan n = 100, c = 1
Jawab :
Diketahui : N = 1000 ; M = 25 ; c = 1 ; n = 100
Maka Nilai Pa = P{m ≤ c }

0 𝑀 0 𝑁−𝑀 25 1000 − 25
෍𝑃 𝑚 =෍ 𝑚 𝑛−𝑚 = 1 100 − 1 =
𝑁 1000
𝑚=0 𝑚=0
𝑛 100

B. Hitung Pa jika rancangan penerimaan n = 50 , c = 0


Jawab :
Diketahui : N = 1000 ; M = 25 ; c = 0 ; n = 50
Maka Nilai Pa = P{m ≤ c }

0 𝑀 0 𝑁−𝑀 25 1000 − 25
෍𝑃 𝑚 =෍ 𝑚 𝑛−𝑚 = 0 50 − 0 =
𝑁 1000
𝑚=0 𝑚=0
𝑛 50

C. Jika sebagai produsen, bagaimana penilaian anda terhadap kedua rancangan penyempelan tersebut ?
Jawab :
Sebagai produsen rancangan penyampelan yang akan saya pilih adalah rancangan
penyampelan penerimaan n = 50, c = 0 karena hampir 40% unit barang tingkat kualitas
yang dapat diterima (TKT) akan ditolak #NAME?

Anda mungkin juga menyukai