Anda di halaman 1dari 1

PEMERIKSAAN TES KEHAMILAN

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RSKD. Ibu dan Anak Pertiwi
Prov. SulSel LAB/RSKDIAP/013 1 1/1
Jl. Jend. Sudirman No. 14
Makassar
Ditetapkan :
Tanggal Terbit Direktur RSKD Ibu dan Anak Pertiwi
Provinsi Sulawesi Selatan

SPO 16-02-2015
dr. Hj. Nur Rakhmah, Sp. OG.,M.Kes
Pangkat : Pembina Tk.I
NIP : 19630208 199503 2 002
Proses pemeriksaan hormon β-HCG pada urine, untuk
PENGERTIAN
mengetahui apakah pasien hamil atau tidak.

Sebagai acuan langkah-langkah melakukan pemeriksaan


TUJUAN
kehamilan pada bahan pemeriksaan.

SK Direktur Rumah Sakit Ibu dan Anak Pertiwi Prov. SulSel


Nomor 464/RSKDP.2/II/2015 tentang Pedoman Pelayanan
KEBIJAKAN
Laboratorium Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak
Pertiwi

1. Tampung urine dalam tabung


2. Masukkan strip ke dalam urine, jangan sampai melebihi
batas garis maksimum
PROSEDUR 3. Hasil dibaca setelah 5 menit.
4. Hasil positif bila terdapat 2 garis merah pada strip, hasil
Negatif bila terdapat 1 garis pada strip.
5. Catat hasil pemeriksaan pada buku hasil pemeriksaan.

1. Instalasi Gawat Darurat


UNIT TERKAIT 2. Instalasi Rawat Jalan
3. Instalasi Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai