Anda di halaman 1dari 2

TES KEHAMILAN

No.Dokumen :
SOP/UKP/RJ/01

No. Revisi : 00
KABUPATEN TEMANGGUNG SOP
DINAS KESEHATAN Tanggal terbit : / /2019 PUSKESMAS KEDU
Halaman : 1|1
Tanda Tangan Kepala Puskesmas Kedu
PUSKESMAS KEDU dr. Jauhari Setyawan

NIP.19670615 200701 1 028

PENGERTIAN Tes kehamilan dengan menggunakan HCG urine prenagcy tes adalah
suatu pemeriksaan urin pada seorang wanita untuk mengetahui ada
tidaknya HCG

TUJUAN Untuk mendeteksi adanya HCG dalam uri wanita hamil

KEBIJAKAN SK Kepala Puskesmas Kedu

REFERENSI Leaflet tes kehamilan One Med

PROSEDUR 1. Petugas menerima blangko permintaan pemeriksaan


laboratorium

2. Petugas memanggil pasien

3. Petugas mempersiapkan alat tes urin

4. Petugas meminta pasien untuk melakukan BAK dengan urin


dimasukkan pot tes urin

5. Petugas menCelupkan strip ke dalam urine sesuai dengan tanda


panah batas garis max 30-60 detik kemudian Angkat strip dan
tunggu 1-3 menit

6. Petugas menginterpretasi hasil

 Positif : Jika muncul dua garis merah muda


 NegatiF : Jika muncul satu garis merah muda

7. Petugas membersihkan dan merapikan alat dan sampel yang


baru digunakan

8. Petugas mencatat hasil tes ke dalam buku register dan blangko


hasil pemeriksaan laboratorium

9. Petugas menyerahkan blangko hasil pemeriksaan laboratorium


TES KEHAMILAN

No.Dokumen :
SOP/UKP/RJ/01

No. Revisi : 00
KABUPATEN TEMANGGUNG SOP
DINAS KESEHATAN Tanggal terbit : / /2019 PUSKESMAS KEDU
Halaman : 2|1
Tanda Tangan Kepala Puskesmas Kedu
PUSKESMAS KEDU dr. Jauhari Setyawan

NIP.19670615 200701 1 028

kepada pasien

10. Petuugas mempersilahkan pasien untuk kembali ke poli yang


merujuk

BAGAN ALIR -

HAL – HAL YANG PERLU -


DIPERHATIKAN

UNIT TERKAIT a. Ruang pelayanan Umum


b. Ruang pelayanan KIA
c. Ruang Pelayanan KB

DOKUMEN TERKAIT -

REKAMAN HISTORIS Tanggal mulai


No Yang dirubah Isi perubahan
PERUBAHAN diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai