Anda di halaman 1dari 16

LAPORAN TUGAS MID SEMESTER GANJIL

Administrasi dan Pengelolaan Jaringan

Dosen Pengampu:
Wildanil Gozi M.Kom

Disusun oleh:
Dadan Setiawan (A22.2021.02904)

PROGRAM STUDI D3 TEKNIK INFORMATIKA


UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO
2022/2023
1. Menggambar Virtual Topologi

Topologi jaringan setting IP dengan menggunakan NAT, Bridged Adapter, dan Host-Only
MEMBUAT VIRTUAL MACHINE

1) Jalankan VirtualBox yang sudah di download dan di install


2) Klik new

3) Masukkan Nama dan tentukan lokasi penyimpanan Virtual Machine. Tentukan juga
jenis dan versi sistem operasi yang ingin diinstall.
MENYUSUN KONFIGURASI IP ADDRESS

2. Edit File Konfigurasi


Setelah PC dinyalakan dan login sebagai root, ketikkan perintah “nano
/etc/network/interfaces” untuk masuk ke konfigurasi alamat IP Debian. Untuk lebih
jelasnya, lihat gambar dibawah ini.

Setelah masuk ke konfigurasi maka hasilnya akan seperti ini:

Selanjutnya tekan CTRL+X untuk exit terlebih dahulu.


3. Restart Service
Untuk service Restart bisa dilakukan dengan menuliskan perintah “systemctl restart
networking.service.”
4. Konfigurasi pada Laptop
Pada bagian ini menampilkan informasi alamat IP yang terhubung pada antarmuka
jaringan: dengan menjalankan perintah "ip addr" akan menampilkan informasi seperti
alamat IP, netmask, dan MAC address pada setiap antarmuka jaringan yang terhubung
pada sistem.

5. Verifikasi Konfigurasi (Ping)


Selanjutnya coba network interface agar bisa koneksi dengan mengetikan ping pada laptop
dengan perintah network yang kita edit tampilannya bisa dilihat diatas. Ketika sudah
terkoneksi berarti data yang telah diedit ip pada laptop ini telah berhasil bisa dilihat dengan
ping 10.100.100.4
INSTALL DEBIAN SERVER DENGAN MODE NON GUI.
https://zonabiner.com/install-debian-11-bullseye-minimal-version

KONFIGURASI SSH
https://www.ditempel.com/2022/10/konfigurasi-ssh-server-pada-debian-11.html
SAMBA

User divit1
User divit2

Nama Group = divisiit1


Share = share1

Mengedit file samba


Selanjutnya masukkan perintah :
- systemctl restart smbd
- usermod -aG divisiit1 divit1
- ip addr
divit1 masuk group divisiit1

Mengecek akses divit1


Mengecek akses divit2
KONFIGURASI DNS
KONFIGURASI WEB SERVER MENGGUNAKAN APACHE2
WORDPRESS

Anda mungkin juga menyukai