Anda di halaman 1dari 2

PEMBINAAN PELAYANAN

KESEHATAN OLAHRAGA
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit
Halaman : 1/2

PUSKESMAS Dr. SYAIFUL TAUFAN, M. Si


TALANG
NIP. 19720302 200212 1 003

1. Pengertian Suatu bentuk aktivitas fisik yang terencana dan terstuktur yang
melibatkan gerakan tubuh berulang-ulang dan ditujukan untuk
meningkatkan kebugaran jasmani merupakan pengertian olahraga.
Sedangkan kesehatan olahraga upaya kesehatan yang memanfaatkan
olahraga untuk meningkatkan derajat kesehatan.
2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam menentukan langkah-langkah dalam
Pembinaan Pelayanan Kesehatan Olah raga
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Kauman Nomor 188.4/ 017/ 405.09.21/
2016 tentang Jenis Pelayanan dan Program yang diselenggarakan di
Puskesmas Kauman
4. Referensi -

5. Prosedur/ 1. Melakukan pendataan kelompok olahraga;


Langkah-
2. Melakukan pembinaan kelompok olahraga;
langkah
3. Melakukan pengukuran kebugaran siswa Sekolah Dasar.
6. Unit Terkait Pemegang program kesehatan olahraga, seluruh karyawan puskesmas,
kelompok/ individu olahraga, serta siswa sekolah dasar.

1/2
7. Diagram
Alir/ Pendataan
Flowchart kelompok
olahraga

Pengukuran
Pembinaan kebugaran siswa
kelompok
olahraga

8. Rekaman Historis

No Halaman Yang dirubah Perubahan DiberlakukanTgl.

2/2

Anda mungkin juga menyukai