Anda di halaman 1dari 26

Berpuasa sehat

bagi Penderita
Diabetes Mellitus
Pembicara:
dr. Agustien Bayu
dr. Nindya Augesti

START Puskesmas Kelurahan Kayu Manis


TRIVIA
BENAR atau SALAH?

Penderita DM boleh
berpuasa di bulan
Ramadhan
BENAR*
*namun pada pasien DM dengan komplikasi atau
terdapat kondisi tertentu TIDAK DISARANKAN berpuasa
TRIVIA
BENAR atau SALAH?

Penderita DM boleh
berhenti obat selama
berpuasa
SALAH
TRIVIA
BENAR atau SALAH?

Penderita DM boleh
makan makanan manis
saat berbuka
BOLEH*
*namun HARUS sesuai
batas asupan gula harian
TRIVIA
BENAR atau SALAH?

Penderita DM tidak
boleh beraktivitas fisik
saat berpuasa
SALAH
Manfaat berpuasa bagi
01 penderita DM

Pasien DM yang diperbolehkan


02 untuk berpuasa

Pengaturan konsumsi obat


03 saat berpuasa

Pemilihan makanan sahur


04 dan berbuka

Beraktivitas fisik saat


05 berpuasa NEXT
MANFAAT
BERPUASA BAGI
PENDERITA DM

NEXT
Mengatur kadar Menjaga kesehatan
glukosa dalam tubuh organ tubuh

Mengatur kadar Meningkatkan sistem


kolesterol dalam tubuh kekebalan tubuh

Menurunkan tekanan Meningkatkan kontrol


darah diri dan kedisiplinan
PENDERITA DM
YANG BOLEH
BERPUASA

NEXT
DAPAT BERPUASA
DM terkontrol dengan obat

Glukosa darah puasa: 80-130 mg/dl


Glukosa darah sewaktu: <180 mg/dl
HbA1c: <7-8%

Tekanan darah: <140/90 mmHg


TIDAK DISARANKAN BERPUASA
(harus konsultasi ke dokter terlebih dahulu)

DM dengan komplikasi/komorbid

glukosa darah >300 mg/dl


gagal ginjal
(tidak terkontrol)
gagal jantung,
riwayat serangan jantung riwayat stroke
TIDAK DISARANKAN BERPUASA
(harus konsultasi ke dokter terlebih dahulu)

riwayat hipoglikemia Ibu hamil dengan DM Pasien DM Tipe 1


(terutama dalam 3 bulan terakhir)

Diabetes yang
Diabetes yang
terjadi
terjadi sejak
sebelum, saat,
masa
atau sesudah
kanak-kanak
kehamilan
Glukosa darah <70 mg/dl
KONDISI YANG DAPAT TERJADI PADA
PASIEN DM SAAT BERPUASA

HIPOGLIKEMIA HIPERGLIKEMIA
(glukosa darah <70 mg/dl) (glukosa darah >300 mg/dl)

mudah mengantuk pandangan ganda


pusing sakit kepala/pusing
berkeringat dingin cepat haus
pucat banyak BAK
terasa cepat lapar SEGERA sesak napas
BATALKAN PUASA
PENGATURAN
KONSUMSI OBAT DM
SAAT BERPUASA
NEXT
WAJIB KONSULTASIKAN KE DOKTER
METFORMIN

1 kali sehari Saat berbuka 1 tablet

2 kali sehari Saat sahur 1 tablet


Saat berbuka 1 tablet

3 kali sehari Saat sahur 1 tablet


Saat berbuka 2 tablet

SULFONILURIA CONTOH OBAT: GLIBENKLAMID, GLIMEPIRID, GLIKLAZID

1 kali sehari Saat berbuka 1 tablet

2 kali sehari Saat sahur ½ tablet


Saat berbuka 1 tablet
WAJIB KONSULTASIKAN KE DOKTER

INSULIN BASAL CONTOH: DEGLUDEG, GLARGINE, LEVEMIR

1 kali sehari Saat berbuka pengurangan dosis 20%

2 kali sehari Saat sahur pengurangan dosis 50%


Saat berbuka dosis normal

INSULIN KERJA CEPAT CONTOH OBAT: NOVORAPID, GLULISINE, LISPRO

3 kali sehari Saat sahur pengurangan dosis 50%


Saat berbuka dosis normal
(Penggunaan menjadi 2x sehari)
PEMILIHAN MAKANAN SAHUR DAN
BERBUKA PUASA
PENGATURAN MAKAN
Jumlah energi ( kalori) dari makanan yang dibutuhkan pada
waktu puasa sama seperti bila tidak puasa.

Pengaturan makanan
1. Buka Puasa: 50% kebutuhan energi sehari
a. Sebelum shalat Maghrib : Makanan Ringan (10%)
b. Sesudah shalat Maghrib : Makanan Utama (40%)
2. Sesudah Shalat Tarawih: Makanan Ringan (10%)
3. Sahur: Makanan Utama (40%)
Prinsip Diet Untuk Diabetes

● Karbohidrat 60-70% Sayur


● Protein 10-15% Timun, labu siam, tomat, wortel,
● Lemak 20-30% brokoli
● Tinggi serat
Konsumsi air yang cukup untuk
Karbohidrat 60-70% menghindari dehidrasi
Nasi merah, kentang, jagung, ubi Perbanyak makanan tinggi serat agar
dan singkong memberikan rasa kenyang lebih lama

Protein 10-15% Semua jenis makanan untuk menu


Ikan, tahu, tempe, telur, ayam, sahur dan berbuka puasa tidak boleh
kacang hijau, kacang merah menggunakan tambahan gula, garam
dan lemak yang berlebih
AKTIVITAS FISIK SAAT BERPUASA
Aktivitas Fisik
➢ Penderita DM dianjurkan tetap melakukan aktivitas fisik dengan
intensitas ringan atau sedang seperti jalan kaki, jogging, bersepeda
➢ Hindari aktivitas fisik / olahraga berlebihan selama puasa karena
dapat memicu gula darah terlalu rendah
➢ Hindari olahraga 1 – 2 jam sebelum buka puasa, karena dapat
menimbulkan gula darah terlalu rendah
➢ Olahraga dapat dilakukan setelah makan utama buka puasa
➢ Kegiatan tarawih memberikan manfaat karena mempertahankan
keaktifan fisik
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai