Anda di halaman 1dari 3

FR.IA.07.

PERTANYAAN LISAN

Skema Sertifikasi Judul :


(KKNI / Okupasi / Klaster) Nomor :
TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*
Nama Asesor :
Nama Asesi :
Tanggal :
*Coret yang tidak perlu

PANDUAN BAGI ASESOR


Instruksi:
 Pertanyaan lisan merupakan jenis bukti tambahan untuk mendukung bukti-bukti yang sudah ada.
 Buatlah pertanyaan lisan yang dapat mencakupi penguatan informasi berdasarkan KUK, batasan variabel,
pengetahuan dan keterampilan esensial, sikap dan aspek kritis.
 Perkiraan jawaban dapat dibuat pada lembar lain.
 Tanggapan/penilaian dapat diisi dengan centang (v) pada kolom K (Kompeten) atau BK (Belum Kompeten).
Dibutuhkan jastifikasi profesional asesor untuk memutuskan hal ini.

Kode Unit Judul Unit


J.611000.005.02 Menentukan Spesifikasi Perangkat Jaringan
J.611000.010.02 Memasang Jaringan Nirkabel
J.611000.003.02 Merancang Topologi Jaringan
J.611000.004.01 Merancang Pengalamatan Jaringan
J.611000.012.02 Mengkonfigurasi Switch pada Jaringan
J.611000.011.02 Memasang Perangkat Jaringan ke dalam Sistem Jaringan

Instruksi: 1. Ajukan pertanyaan kepada Asesi dari daftar terlampir untuk mengonfirmasi pengetahuan,
sebagaimana diperlukan.
2. Tulis jawaban Asesi secara singkat di tempat yang disediakan untuk setiap pertanyaan.
3. Tempatkan centang di kotak untuk mencerminkan prestasi Asesi (Kompeten ‘K’ atau Belum
Kompeten ‘BK’).

Rekomendasi
Pertanyaan
K BK
1. Pertanyaan 1 : ☐ ☐
Sebutkan kapasitas perangkat yang di butuhkan dalam membuat sebuah jaringan lokal!

Kunci Jawaban :
a. Komputer server
 Procesoor intel dualcore 2.6GH
 Mainboard asus/gigabyte
 Memory DDR2 2GB
 HDD min 80GB
 Lan card 1 buah
 Keyboard, mouse, monitor standart
b. Software
 win xp SP2
 Bandwith controler

FR.MAPA.02 │ Peta Instrumen Asesmen │ xxx │ Rev.03 │ LSP Pusat Pendidikan Maarif JTM │ 2020 │ 1
Rekomendasi
Pertanyaan
K BK
c. Komputer client
 Procesoor intel dualcore 2.6GH
 Mainboard asus/gigabyte
 Memory DDR2 2GB
 HDD min 80GB
 Lancard 1 buah
 Keyboard, mouse, monitor standart

Jawaban :

2. Pertanyaan 2 :
Berapa subnet mask dari IP Address 192.168.1.1/25 ?

Kunci Jawaban :
192.168.1.1 / 25
Subnet = /25  11111111.11111111.11111111.10000000
 255 255 255 128 ☐ ☐
Jadi subnet mask 192.168.1.1/25 = 255.255.255.128

Jawaban :

3. Pertanyaan 3 :
Sebutkan range IP Address kelas A, B dan C!

Kunci Jawaban :

IP Kelas A = 1 – 126
IP Kelas B = 128 – 191 ☐ ☐
IP Kelas C = 192 – 255

Jawaban :

4. Pertanyaan 4 :
Apa perbedaan switch manageable dan switch unmanageable?

Kunci Jawaban :

Switch manageable adalah switch yang dapat dikonfigurasi dan memiliki operating sistem
untuk keperluan konfigurasi seperti VLAN. Sedangkan switch unmanageable adalah switch ☐ ☐
yang tidak bisa di konfigurasi dan hanya berfungsi untuk menghubungkan perangkat yang
telah tertancap pada port switch tersebut

Jawaban :

FR.MAPA.02 │ Peta Instrumen Asesmen │ xxx │ Rev.03 │ LSP Pusat Pendidikan Maarif JTM │ 2020 │ 2
Rekomendasi
Pertanyaan
K BK
5. Pertanyaan 5 :
Bagaimana cara memastikan perangkat switch terhubung dengan perangkat jaringan yang
lain?

Kunci Jawaban :
Lampu nomor port pada switch menyala atau berkedip
☐ ☐

Jawaban :

Nama Asesi: Asesor:

Tanda Tangan dan


Tanggal

Nama Jabatan Tandatangan

Penyusun
Validator

FR.MAPA.02 │ Peta Instrumen Asesmen │ xxx │ Rev.03 │ LSP Pusat Pendidikan Maarif JTM │ 2020 │ 3

Anda mungkin juga menyukai