Anda di halaman 1dari 1

Sehubungan dengan adanya proses tender dan penyesuaian dokumen pemilihan Paket

Pembangunan Pasar terhadap Surat Edaran Menteri PUPR Nomor 10 tahun 2021 tentang
Pedoman Sistem Manajemen Keselamatan Konstruksi, maka dengan ini kami menyampaikan
Rencana Keselamatan Konstruksi (RKK) pada dokumen pemilihan paket pekerjaan tersebut.

Memperhatikan Pasal 34 Peraturan Menteri PUPR Nomor 10 tahun 2021 tentang


Pedoman Sistem Manajemen Keselamatan Konstruksi poin 2 dan 6, Pengguna jasa/ PPK harus:

a. Tingkat Risiko Keselamatan Konstruksi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) ditetapkan
oleh Pengguna Jasa sesuai dengan kriteria penentuan tingkat risiko Keselamatan
Konstruksi sebagaimana tercantum dalam Peraturan Menteri;
b. Dalam hal suatu Pekerjaan Konstruksi memenuhi lebih dari 1 (satu) kriteria Risiko
Keselamatan Konstruksi sebagaimana dimaksud pada ayat (1), penentuan Risiko
Keselamatan Konstruksi ditentukan dengan memilih Risiko Keselamatan Konstruksi yang
lebih tinggi.

Anda mungkin juga menyukai