Anda di halaman 1dari 17

BAB IV

REALISASI KEGIATAN DAN ANALISIS DAMPAK AKTUALISASI

A. Deskripsi Realisasi Kegiatan Aktualisasi


Realisasi kegiatan aktualisasi di Puskesmas Kaimana Distrik Kaimana Kabupaten
Kaimana Papua Barat sejak tanggal 7 November 2022 sampai 5 Desember 2022, kegiatan
aktualisasi ini terdiri dari lima (5) kegiatan dan di dalam kegiatan tersebut terdapat
tahapan-tahapan kegiatan yang disusun dan dikerjakan secara sistematis dengan
menghasilkan output pada masing-masing kegiatan. Adapun ouput atau capaian utama
adalah meningkatkan pemahaman masyarakat tentang tanda-tanda bahaya pada
kehamilan dengan adanya sosialisasi dan Leaflet sebagai media informasi.

Dasar pelaksanaan kegiatan ini di dasarkan pada rancanagan aktualisasi yang


telah disusun, diseminarkan kemudian dihabituasikan dengan menerapkan nilai-nilai
ASN Berakhlak sesuai dengan agenda yang telah ditetapkan.

Berdasarkan hasil pengamatan sebelum saya melakukan kegiatan aktualisasi, saya


menemukan bahwa ibu hamil sudah memahami tentang tanda-tanda bahaya pada
kehamilan di UPTD Puskesmas Kaimana Distrik Kaimana Kabupaten
Kaimana.Diharapkan dengan sosialisasi ini dapat lebih meningkatkan pemahaman ibu
tentang tanda bahaya pada kehamilan di UPTD Piskesmas Kaimana Distrik Kaimana
Kabupaten Kaimana.

42
Table 4.1

KEGIATAN : 1

MEMBANGUN PERSAMAAN PERSEPSI DENGAN KEPALA PUSKESMAS DAN MENTOR

No Tahapan Output Dokumentasi

1 2 3 4
1. 1.1. Bertemu dengan  Terjadinya pertemuan
Kepala Puskesmas dan dengan Kepala Puskesmas
Mentor dan Mentor

1.2. Melapor kepada kepala  Laporan diterima Kepala


Puskesmas dan Mentor Puskesmas dan Mentor
bahwa saya akan
melakukan aktualisasi
selama 30 hari

1.3. Menunjukkan rancangan  Rancangan aktualisasi


aktualisasi kepada kepala disetujui kepala
Puskesmas dan Mentor Puskesmas dan Mentor

1.4. Meminta saran dari  Mendapat saran dari


kepala Puskesmas dan kepala Puskesmas dan
Mentor Mentor

 Dokumentasi

42
KEGIATAN : 2

MEMBUAT LEAFLET TENTANG TANDA-TANDA BAHAYA KEHAMILAN

No Tahapan Output Dokumentasi

1 2 3 4
2. 2.1. Mengumpulkan  Tersedianya
referensi. referensi

2.2.Mendesain bentuk  Tersedianya desain


leaflet. leaflet.

2.3.Mencetak desain
leaflet tentang  Cetakan leaflet
tanda-tanda tentang tanda-tanda
bahaya kehamilan. bahaya kehamilan.

43
KEGIATAN : 3

MEMPERSIAPKAN RUANG DAN MATERI SOSIALISASI

No Tahapan Output Dokumentasi

1 2 3 4
3. 3.1. Membuat jadwal  Tersedianya jadwal Membuat jadwal kegiatan
kegiatan Membersihkan dan menata ruangan
kegiatan.
yang akan dijadikan tempat sosialisasi.

3.2. Mengambil data  Tersedianya data


penderita Hipertensi penderita Hipertensi

3.3. Membersihkan dan


menata ruangan yang Mengambil data penderita Hipertensi

akan dijadikan tempat  Terwujudnya ruangan


sosialisasi. yang bersih dan rapi.
Menyampaikan tujuan dan maksud sosialisasi tentang
3.4. Menyiapkan materi Hipertensi kepada Masyarakat.
(bahan) sosialisasi.  Tersediannya Materi
sosialisasi
3.5. Menyampaikan tujuan Menyiapkan materi sosialisasi
dan maksud sosialisasi
tentang Hipertensi  Tujuan dan maksud
kepada Masyarakat. telah disampaikan.

 Dokumentasi

44
KEGIATAN : 4

MELAKUKAN SOSIALISASI DENGAN MEDIA POSTER TENTANG HIPERTENSI

No Tahapan Output Dokumentasi


1 2 3 4
4. 4.1. Menyiapkan  Telah
daftar hadir memperkenalka
n diri
4.2.Melakukan
sosialisasi sambil  Telah melakukan
menjelaskan poster sosialisasi.
tentang Hpertensi.

4.3. Mencatat hasil


sosialisasi  Catatan telah ada

45
KEGIATAN : 5

MELAPORKAN HASIL KEGIATAN AKTUALISASI KEGIATAN KEPADA KEPALA PUSKESMAS DAN MENTOR

No Tahapan Output Dokumentasi


1 2 3 4
5. 5.1. Bertemu dengan kepala  Terjadinya
Puskesmas. Dan pertemuan dengan
Mentor. kepala Puskesmas

 Tersedianya
5.2. Melaporkan hasil laporan hasil
kegiatan aktualisasi kegiatan secara
secara lisan dan tertulis tertulis

46
B. Manfaat Kegiatan Aktualisasi
1. Bagi Peserta Latsar CPNS
 Untuk menambah pengetahuan dan wawasan, Khususnya bagi penulis.
 Bertanggung jawab dalam menjalankan setiap kegiatan aktualisasi yang di
lakukan;
 Untuk menambah wawasan dalam sosialisasi dengan menggunakan poster
tentang Hipertensi sebagai media informasi;

2. Bagi Unit Kerja Organisasi


 Manfaat melakukan kegiatan Aktualisasi pada Organisasi dapat
menyelesaikan masalah-masalah atau issue yang selama ini belum bisa
diselesaikan, maka dengan menerapkan nilai-nilai dasar BerAKHLAK
masalah atau issue tersebut dapat diselesaikan dengan baik.
 Membantu upaya pencegahan dan pengendalian penyakit tidak menular di
wilayah kerja Puskesmas Bofuwer dalam rangka menunjang pencapaian Visi
dan Misi Puskesmas.

3. Bagi Masyarakat/Stakholder lainnya.


 Masyarakat menjadikan laporan aktualisasi ini sebagai tolak ukur keberhasilan
dalam meningkatkan kuliatas pelayanan kesehatan promotif dan preventif
terhadap masyarakat khususnya diwilayah kerja Puskesmas Bofuwer.
 Kinerja ASN lebih efektif dan efisien.

C. Kendala Yang Dihadapi dan Upaya Pemecahan


1. Kendala yang dihadapi.
 Kesibukan dalam mengikuti kegiatan membuat sulitnya bertemu dengan
Kepala Puskesmas dan Mentor, guna melakukan konsultasi dalam
melaksanakan kegiatan Aktualisasi.

42
 Kadang jaringan internet yang tidak stabil sehingga dalam melakukan
Aktualisasi terkendala.

2. Upaya pemecahan
 Peserta latsar CPNS harus jemput bola, yaitu aktif sehingga bias bertemu
dengan Kepala Puskesmas dan Mentor untu meminta arahan.
 Mencari tempat yang memungkinkan jaringan internet yang stabil.
 Meminta rekan kerja berperan aktif dan kesediaaan bekerjasama sehingga
sinergi untuk hasil yang lebih baik dan mengatur waktu dengan baik sehingga
kegiatan Aktualisasi dapat terlaksana dengan baik.

43
BAB V
PENUTUP
A. Kesimpulan
Berdasarkan UU Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara, fungsi ASN
adalah sebagai pelaksana kebijakan publik, pelayan publik dan sebagai perekat dan
pemersatu bangsa, sedangkan tugas ASN adalah melaksanakan kebijakan publik yang dibuat
oleh Pejabat Pembina Kepegawaian sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan, memberikan pelayanan publik yang profesional dan berkualitas dan mempererat
persatuan dan kesatuan Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Dalam menjalankan fungsi dan tugas tersebut, seorang ASN perlu menanamkan
nilai-nilai dasar ASN yaitu BerAKHLAK (Berorientasi Pelayanan, Akuntabel, Kompeten,
Harmonis, Loyal, Adaptif dan Kolaboratif) dalam dirinya, sehingga pelayanan yang
diberikan bagi masyarakat adalah pelayanan yang berkualitas sehingga selaras dengan Core
Values ASN BerAKHLAK yaitu Bangga Melayani Bangsa.
Pelaksanaan tahapan kegiatan telah berjalan dengan lancer dan sesuai dengan
rencana serta mencapai hasil yang diharapkan. Peningkatan Pengetahuan Masyarakat
terhadap Hipertensi di Puskesmas Bofuwer yang memberikan kontribusi secara
berkesinambungan dan secara terus-menerus guna terwujudnya masyarakat yang sehat
dalam pelayanan dan pencegahan serta mampu mengatasi penyebap Kesehatan.

B. Saran
Berdasarkan kesimpulan, maka saran saya adalah sebagai berikut :
1. Kegiatan Aktualisasi ini diharapkan dapat dilaksanakan secara berkelanjutan sehingga
nilai-nilai dasar ASN dapat tertanam secara baik dalam setiap pribadi ASN; dan
2. Dalam kegiatan aktualisasi ini diharapkan dapat melahirkan berbagai inovasi-inovasi
baru sebagai upaya menjawab perkembangan yang semakin pesat sehingga tidak
ketinggalan dengan perkembangan yang pesat.

44
DAFTAR PUSTAKA

Lembaga Administrasi Negara (2021). Modul Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil.
Berorientasi Pelayanan. Jakarta : Lembaga Administrasi Negara
Lembaga Administrasi Negara (2021). Modul Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri
Sipil.Akuntabel Jakarta : Lembaga Administrasi Negara
Lembaga Administrasi Negara (2021). Modul Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil.
Kompeten. Jakarta : Lembaga Administrasi Negara
Lembaga Adminstrasi Negara (2021). Modul Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil.
Harmonis. Jakarta : Lembaga Administrasi Negara
Lembaga Adminstrasi Negara (2021). Modul Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil.
Loyal. Jakarta : Lembaga Administrasi Negara
Lembaga Adminstrasi Negara (2021). Modul Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri
Sipil.Adaptif. Jakarta : Lembaga Administrasi Negara
Lembaga Adminstrasi Negara (2021). Modul Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil.
Kolaboratif. Jakarta : Lembaga Administrasi Negara
Lembaga Administrasi Negara (2015). Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Manajemen Aparatur
Sipil Negara. Edisi Revisi Februari Tahun 2017
Lembaga Adminstrasi Negara (2021). Modul Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil. Smart
ASN. Jakarta : Lembaga Administrasi Negara
Lembaga Administrasi Negara (2021). Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Habituasi. Edisi
Revisi Februari Tahun 2017
Peraturan Kepala Lembaga Administrasi Negara (Perkalan) Nomor 1 tahun 2020 tentang
Pedoman Penyelenggara Pelatihan Dasar CPNS Golongan III
Undang – Undang Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil Negara.

45
LAMPIRAN

42
LAMPIRAN 2 KEGIATAN 1
MEMBANGUN PERSAMAAN PERSEPSI DENGAN KEPALA PUSKESMAS DAN MENTOR
waktu : 09 November-11 November 2022
Tempat : Dinas Kesehatan Kabupaten Kaimana

42
LAMPIRAN 3 KEGIATAN 2
MEMBUAT MEDIA SOSIALISASI MENGGUNSKSN POSTER
Waktu : 12 November – 16 November 2022
Temapat : Pencetakan Nirwana Kabupaten Kaimana

43
LAMPIRAN 4 KEGIATAN 3
MEMPERSIAPKAN RUANGAN DAN MATERI SOSIALISASI
Waktu : 19 November – 24 November 2022
Tempat : UPTD Puskesmas Bofuwer Distrik Arguni

44
LAMPIRAN 5 KEGIATAN 4
MELAKUKAN SOSIALISASI DENGAN MEDIA POSTER TENTANG HIPERTENSI
Waktu : 26 November 2022
tempat : UPTD Puskesmas Bofuwer Distrik Teluk Arguni

45
LAMPIRAN 6 KEGIATAN 5
MELAPORKAN HASIL KEGIATAN AKTUALISASI KEPADA KEPALA PUSKESMAS DAN
MENTOR
Waktu : 08 Desember – 09 Desember 2022
Tempat : Dinas Kesehatan Kabupaten Kaimana.

46
47

Anda mungkin juga menyukai