Anda di halaman 1dari 13

PRODI TEKNIK INFORMATIKA (D4)

JURUSAN TEKNIK ELEKTRO


POLITEKNIK NEGERI AMBON

Computer Troubleshooting
OPTIMASI

Oleh : Syukri Gazali Suatkab, S.Kom., M.Kom


2
Windows Optimization : 1. Clean up Hard Disk

• Buka menu Start.


• Pada search box, ketik cleanmgr
• Pilih program Cleanmgr.
• Tentukan drive yang ingin
diperiksa.
• Klik OK

3
Windows Optimization : 2. Performance Troubleshooter

Program ini memperbaiki masalah kinerja yang terkait


dengan PC Windows
• Buka Control Panel
• Pada bagian “System and Security”, klik “Find and Fix
Problems”.
• Pilih “Check for performance issues”.
• Performance Wizard akan terbuka. Klik “Next” and wait for
it to diagnose the problem.
• Saat troubleshooter merekomendasikan untuk memeriksa
program untuk tweak kinerja PC, klik Next
• Pilih the “View detailed information” memungkinkan anda
untuk mengakses laporan troubleshooting yang detail

4
Windows Optimization : 3. Uninstall dan delete Program

5
Windows Optimization : 4. Mengatur Startup

• Bukan jendela RUN (Win + R)


• ketik msconfig
• Buka tab Startup.
• Hilangkan centang pada aplikasi
yang tidak diperlukan saat startup
• Klik OK,
• Selesai dengan Restart atau tanpa
Restart

6
Windows Optimization : 5. Defragment Hard Disk

• Buka program Disk


Defragmenter.
• Pilih disk yang akan di defrag
• Pilih Analyze disk. Ini akan
memberitahu apakah disk
tersebut perlu di defrag.
• Hasilnya persentase fragmentasi
di disk. Jika angka di atas 10%,
sebaiknya di defrag

7
Windows Optimization : 6. Jalankan program seperlunya

• Buka Task Manager (CTRL + ALT +


DEL)
• Buka tab Processes.
• Periksa nama dan deskripsi setiap
program untuk mengenali.
• Periksa kolom Memory untuk
memeriksa memori yang digunakan
setiap proses
• Proses dapat dihentikan dengan
klik kanan dan pilih End Process
8
Windows Optimization : 7. Jalankan hanya 1 AV

Menjalankan dua atau lebih antivirus


dapat memperlambat kinerja
komputer dalam periode tertentu

9
Windows Optimization : 8. Restart Komputer secara Reguler

Restart Komputer setidaknya 1


minggu sekali. Ini akan
membantu membersihkan
memori dan mematikan seluruh
program yang berjalan di
background, dengan atau tanpa
pengetahuan pengguna

10
Win 10 Opt

11
Windows 10 Optimization
• Disable efek transparan (Transparancy Effects)
• Disable program Startup
• Disable service yang tidak diperlukan
• Disable shadow dan animasi
• Enable Fast Startup
• Uninstall Program yang tidak diperlukan
• Defragmen Hard Drive
• Jalankan cleanup secara reguler

12
Quiz
• Sebutkan daftar kategori aplikasi dan aplikasi yang di review di
laporan kalian

• Jelaskan fungsi dari aplikasi Compression Tools

• Untuk setiap anggota, berikan penjelasan singkat untuk salah satu


aplikasi yang direview:

13

Anda mungkin juga menyukai