Anda di halaman 1dari 13

INTRODUCE

KELOMPOK 5

AGNES MONICA (1) AULIA RIFAMI (5) NADINE ARSYA (17)

TASYA PUTRI (23) TERESA GIETTA (24)


PENGERTIAN

Pengembangan yang cepat dan pengujian terhadap model


kerja (PROTOTIPE) dari aplikasi baru melalui proses
interaksi dan berulang ulang yang biasa digunakan AHLI
SISTEM INFORMASI DAN AHLI
BISNIS.
KEUNGGULAN PROTOTYPING
1 2 3
Komunikasi Pelanggan
Hemat waktu
yang baik berperan aktif

4 5
Pengembang Penerapan
bekerja lebih menjadi lebih
baik mudah
KELEMAHAN

a. Pelanggan tidak melihat bahwa software belum mencerminkan


kualitas software yang baik.
b. Pengembang biasanya ingin cepat menyelesaikan proyek
sehingga menggunakan algoritma dan bahasa pemrograman
sederhana.
c. Hubungan pelanggan dengan komputer tidak menggambarkan
teknik perancangan yang baik.
BENTUK PROTOYPE

LOW FIDELITY HIGH FIDELITY


PROTOTYP PROTOTYP
Mempunyai fungsi yang Lebih rinci menggambarkan sistem
E E
terbatas lebih prototipe ini mempunyai interaksi
menggambarkan konsep penuh dengan pengguna karena dapat
perancangan dan layout memasukan data yang berinteraksi
dibandingkan model interaksi. dengan sistem.

VERTICAL HORIZONTAL
PROTOTYP PROTOTYP
E
Mengandung fungsi yang detail Mencangkup
E seluruh fitur antar muka
tetapi hanya untuk beberapa fitur pengguna namun tanpa fungsi pokok
terpilih, tidak pada keseluruhan fitur (simulasi) dan belum dapat digunakan
sistem. untuk melakukan pekerjaan yang
sebenarnya.
ANALISIS KEBUTUHAN SISTEM

Input Output Proses

Sumber Data
yang Ditangani Kontrol
DESAIN SISTEM
1 2 3
Fitur menu yang
Tampilan input Laporan yang
cepat dan
dan output mudah dicetak
mudah

4 5
Database dan 6
Data Menampilkan
struktur
dictionary query online
sederhana
a. Pengujian unit (menguji komponen individual secara
independen)
b. Pengujian modul (komponen yang saling
berhubungan)
c.Pengujian subsistem (modul yang telah diintegrasikan)
PENGUJIAN d. Pengujian sistem (menemukan kesalahan yang

SISTEM diakibatkan interaksi antara subsistem dengan


INTERFACEnya)
e. Pengujian penerimaan (data yang di-entry oleh
pemakai dan bukan uji data simulasi)
f. Dokumentasi (dari awal sampai akhir pembutan
progam)
Sistem yang siap dioperasikan dan
selanjutnya terjadi proses pembelajaran
terhadap sistem baru dan
membandingkannya dengan sistem
lama, evaluasi secara teknis dan
operasional serta interaksi pengguna,
sistem dan teknologi informasi.
ALAT DAN PERANCANGAN SISTEM

Diagram aliran Diagram arus


data sistem
Channel Channel
1 2

Diagram relasi
Kamus data
entitas
Channel Channel
3 4
THANKS

Anda mungkin juga menyukai