Anda di halaman 1dari 3

KOORDINASI DAN KOMUNIKASILINTAS PROGRAM DAN LINTAS SEKTORPROGRAM IMUNISASI

NO. SOP : SOP/UKM/ /2017TANGGAL PEMBUATAN : 10 JANUARI 2017TANGGAL REVISI :TANGGAL EFEKTIF : 24 JANUARI 
2017DISAHKAN OLEH KepalaUPT Puskesmas Udanawudr. A. A. VERY FAUZAN1. PENGERTIAN1. Koordinasi dan Komunikasi Lintas
Program Dan Lintas Sektoradalah suatu cara untuk menyampaian pesan atau informasikepada orang lain/pihak lain melalui media
yang bertujuan untukmenyinkronisasikan dan menyelaraskan semua kegiatanprogram sehingga tercapai tujuan bersama.2.
Koordinasi dan Komunikasi Lintas Program Dan Lintas Sektorbisa dilaksanakan antar program, lintas program maupun lintassektoral3.
Koordinasi dan Komunikasi Lintas Program Dan Lintas Sektorbisa dilaksanakan melalui konsultasi, koordinasi, dan laporanhasil kegiatan.4.
Koordinasi dan Komunikasi Lintas Program Dan Lintas Sektordilaksanakan pada saat lokakarya mini2. TUJUANSebagai pedoman dalam
menyamakan persepsi antara pelaksanaprogram, lintas program dan lintas sektoral agar tercipta efektivitasdalam pelaksanaan
program.3. KEBIJAKANSK Kepala UPT Puskesmas Udanawu Nomor: 440//409.104.26/SK/2017 Tentang Koordinasi Dan Komunikasi
LintasProgram Dan Lintas Sektor4. REFERENSI1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan2. Peraturan Menteri
Kesehatan RI Nomor 741 tahun 2008tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan diKabupaten / kota3. Peraturan Menteri
Kesehatan RI Nomor 75 tahun 2014 tentangPusat kesehatan masyarakat5. ALAT DAN BAHAN1. Alata. ATK2. Bahanb.
Notulenc. Rencana kegiatand. Dokumentasi6. PROSES1. Penanggung jawab program melakukan analisa cakupan hasilkegiatan
program.

Anda mungkin juga menyukai