Anda di halaman 1dari 2

KOORDINASI DAN KOMUNIKASI LINTAS

PROGRAM DAN LINTAS SEKTOR

No Dokumen: SOP/ /UKM/2018


No.Revisi:
SOP Tgl.Terbit :
Halaman :1/1
UPT
PUSKESMAS SRI FATMAWATI, SST
KAUMAN NIP:19690422 199102 2 001
1. Pengertian  Koordinasi dan komunikasi antar petugas penanggung jawab program
dan sektor terkait pelaksanaan kegiatan / program.
 Koordinasi dan Komunikasi Lintas Program dan Lintas Sektor dilakukan
melalui Rapat Mini Lokakarya atau Rapat Koordinasi sehingga diperoleh
kesepakatan dan pembagian tugas yang jelas Lintas Program dan Lintas
Sektoral untuk melakukan kerjasama guna keberhasilan kegiatan
Program.
2. Tujuan Sebagai acuan petugas untuk melaksanakan koordinasi dan komunikasi
lintas program dan lintas sektor.
3. Kebijakan KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KAUMAN NOMOR: SK / / UKM
/ 2017 TENTANG RENCANA KEGIATAN PROGRAM UKM DI UPT
PUSKESMAS KAUMAN
4.Referensi Regulasi tentang pelaksanaan program dipuskesmas
5.Prosedur/ 1. Petugas membuat Surat Undangan ke Lintas Program dan Lintas Sektor
Langkah- 2. Petugas melakukan pertemuan Lintas Program dan lintas Sektor
langkah
3. Petugas membuat hasil pertemuan
4. Petugas melaporkan hasil pertemuan ke Kepala Puskesmas
5. Petugas bersama Kepala Puskesmas merencanakan tindak lanjut
6. Bagan Alir -
7. Hal – hal -
yang perlu
diperhatikan
8. Unit terkait 1. Pelaksana Program
2. Kepala Puskesmas
3. Lintas Program Terkait
4. Lintas Sektor Terkait
9. Dokumen -
Terkait
10. Rekam No Yang diubah Isi Perubahan Tanggan Mulai Diberlakukan
an Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai