Anda di halaman 1dari 7

1. 2. 3. 4. 5. 6.

Himpunan penyelesaian dari Himpunan penyelesaian dari Himpunan penyelesaian dari Himpunan penyelesaian dari Himpunan penyelesaian dari Himpunan penyelesaian dari
sistem persamaan sistem persamaan sistem persamaan sistem persamaan sistem persamaan sistem persamaan

{ { {
{ { {
x +2 y −3 z=4 2 a+2 b+3 c=13 x +3 y−2 z=5 1 2 2 3 2 1 3
2 x− y + z=7 3 a−b+3 c =10 2 x− y+3 z=−4 + =−6 + =1 − + =4
p q x y x y z
3 x +2 y + z=20 4 a+b−5 c=9 x +2 y−5 z=11 3 1 2 1 2 1 1 2
− + =3 − =−3 + − =3
adalah … adalah … adalah … p q r y z x y z
2 1 1 1 1 1 1
+ =0 + =3 − + =0
q r x z x y z
adalah … adalah … adalah …

7. 8. 9. 10. 11. 12.


Diketahui sebuah sistem Diketahui sebuah sistem Diketahui sebuah sistem Diketahui sebuah sistem Diketahui sebuah sistem Diketahui sebuah sistem
persamaan adalah sebagai persamaan adalah sebagai persamaan adalah sebagai persamaan adalah sebagai persamaan adalah sebagai persamaan adalah sebagai
berikut berikut berikut berikut berikut berikut

{ { {
{ { {
2 a−b+ c=8 5 y−8 z=−19 3 x +2 y=1 1 1 2 x y 3 1
a+2 b−c=−3 5 x−8 z=6 x− y +2 z =−1 + + =1 + =6 − =1
x y z 2 4 p q
a+ b+2 c=7 3 x−2 y=16 2 x +2 y−z=1 1 1 1 y z 2 3
− + =−2 − =−2 − =−5
Nilai dari a × b ×c adalah … Nilai dari x + y−z adalah … Nilai dari x− y + z adalah … x y z 6 2 q r
2 1 2 x z 1 1
+ − =6 + =4 + =4
x y z 3 4 p r
Nilai dari x +2 y + z adalah xz Nilai dari p+2 q+3 r adalah
Nilai dari adalah …
… y …
13. 14. 15. 16. 17. 18.
Ani, Ina dan Ana pergi ke Dina, Dani dan Dana Pak Prabu dan Ibu Qory Uang Orion Rp 50.000 lebih Ibu ingin membuat sebuah Lebar sebuah balok adalah
toko buah untuk membeli menabung di sebuah bank memiliki puteri bernama sedikit dibandingkan dua gaun dengan menggunakan 3 3
kali panjangnya dan
apel, jeruk dan pir. Ani swasta. Jumlah uang Riana. Umur Pak Prabu 28 kali uang Andromeda. gabungan dari bahan sutra, 4 2
Selisih uang Andromeda dan tile, dan organza. Harga 1 kali tingginya. Jika jumlah
membeli 2 kg apel, 1 kg tabungan Dani dan dua kali tahun lebih tua dari umur
Cassiopeia adalah Rp meter sutra sama dengan 3 semua rususknya adalah 72
jeruk dan 2 kg pir seharga uang tabungan Dana Riana. Umur Ibu Qory 6 150.000. Jumlah uang kali harga 1 meter organza cm. Tentukanlah ukuran
Rp205.000. Ina membeli 1 jumlahnya Rp 1.500.000 tahun lebih muda dari umur Orion, Andromeda dan dan harga 5 meter organza panjang, lebar dan tinggi
kg apel, 2 kg jeruk dan 2 kg lebih banyak dibandingkan Pak Prabu. Jika umur Pak Cassiopeia adalah Rp sama dengan 2 meter tile. dari balok tersebut!
pir seharga Rp 200.000. tabungan Dina. Jumlah uang Prabu, Ibu Qory dan Riana 1.000.000. Tentukanlah Jika ibu membeli 2 meter
Sementara Ana membeli 2 tabungan Dina dan Dana dijumlahkan maka hasilnya masing-masing uang Orion, sutra, 1 meter tile dan 2
kg apel, 1 kg jeruk dan 1 kg adalah Rp. 14.500.000. Jika adalah 119 tahun. Andromeda dan Cassiopeia! meter organza seharga Rp.
420.000. Tentukanlah harga
pir seharga Rp 160.0000. dijumlahkan, uang tabungan Tentukanlah umur Pak
permeter dari masing-
Tentukan harga 1 kg apel, 1 mereka berjumlah Rp. Prabu, Ibu Qory dan Riana! masing kain tersebut!
kg jeruk dan 1 kg pir! 20.000.000. Tentukan besar
masing-masing tabungan
mereka!
19. 20. 21. 22. 23. 24.
Ibu pergi ke pasar untuk Rani membeli 3 buku, 1 Terdapat 3 buah bilangan Karina ingin membeli Pak Anhar, Pak Budi dan Diketahui pada sebuah
membeli ayam. Ada tiga pensil dan 2 pulpen seharga bulat positif. Bilangan tepung, butter dan gula Pak Rizal adalah petani segitiga siku-siku ABC
ukuran ayam yaitu besar, Rp 26.500. Dena membeli 1 pertama ditambah bilangan untuk membuat croissant. durian. Pada suatu hari jumlah ketiga sisi adalah 30
Harga 1 kg butter sama mereka bertiga panen disaat
sedang dan kecil. Jika ayam buku, 2 pensil dan 3 pulpen ketiga sama dengan 6. cm. Jika sisi alas dan sisi
dengan 16 kg tepung dan yang bersamaan. Hasil
besar dan kecil ditimbang, seharga Rp 24.000. Harga 1 Selisih bilangan ketiga dan harga 1 kg tepung sama panen Pak Rizal 100 kg tegak dijumlahkan hasilnya
beratnya adalah 2,6 kg. Jika buku Rp 1.000 lebih mahal pertama adalah 2. Jika dengan 2 kali harga 1 kg lebih sedikit dari hasil panen adalah 18 cm sedangkan
yang berukuran besar dan dari pada harga 1 buah jumlah ketiga bilangan gula. Jika 1 kg tepung dan 1 Pak Budi namun lebih selisih sisi miring dengan
sedang ditimbang maka pulpen. Jika Danil ingin tersebut adalah 9. kg gula seharga Rp 30.000 banyak 50 kg dari hasil sisi alas adalah 8 cm.
beratnya adalah 3 kg. membeli 2 buku, 2 pensil Tentukanlah hasil dari dan Karina akan membeli panen Pak Anhar. Jika Tentukanlah luas dari
Sedangkan jika ayam sedang dan 1 pulpen dan perkalian ketiga bilangan 500 gr butter, 500 gr tepung jumlah hasil panen segitiga tersebut!
dan 1 kg gula, berapa ketiganya adalah 2,45 ton.
dan kecil ditimbang maka membayarnya dengan uang tersebut!
kembalian yang akan Jika 1 kg durian dijual
beratnya 2 kg. Jika 1 kg nominal Rp 50.000, diterima Karina jika dia seharga Rp 80.000.
ayam dijual seharga Rp tentukanlah kembalian yang membayar dengan 2 lembar Tentukanlah omzet yang
65.000, maka tentukanlah akan diterima oleh Danil! uang Rp 100.000? bisa diperoleh oleh Pak
jumlah uang yang harus Budi!
dibayarkan ibu untuk
membeli 1 buah ayam besar,
2 ayam sedang dan 3 ayam
kecil!
25. 26. 27. 28. 29. 30.
Tentukanlah daerah Tentukanlah daerah Tentukanlah daerah Tentukanlah daerah Tentukanlah daerah Tentukanlah daerah
penyelesaian dari sistem penyelesaian dari sistem penyelesaian dari sistem penyelesaian dari sistem penyelesaian dari sistem penyelesaian dari sistem
pertidaksamaan berikut ini pertidaksamaan berikut ini pertidaksamaan berikut ini pertidaksamaan berikut ini pertidaksamaan berikut ini pertidaksamaan berikut ini

{ { { { { {
2 x +4 y ≥ 8 x+3 y ≤ 9 x− y ≤ 4 4 x +2 y ≥ 8 −x +2 y ≤ 2 x−2 y ≤ 2
4 x +3 y ≤ 12 2 x + y ≥6 3 x +2 y ≥ 12 4 x +3 y ≤12 4 x +3 y ≤12 3 x + 4 y ≤ 12
x ≥0 x≥0 y≤2 y≥0 y≥0 x ≥0
y≥0 y≥0 x≥0 y≥0
y ≥0
31. Tentukanlah sistem pertidaksamaan 32. Tentukanlah sistem pertidaksamaan 33. Tentukanlah sistem pertidaksamaan
yang memenuhi daerah arsiran pada yang memenuhi daerah arsiran pada yang memenuhi daerah arsiran pada
gambar di atas! gambar di atas! gambar di atas!

34. Tentukanlah sistem pertidaksamaan 35. Tentukanlah sistem pertidaksamaan 36. Tentukanlah sistem pertidaksamaan
yang memenuhi daerah arsiran pada yang memenuhi daerah arsiran pada yang memenuhi daerah arsiran pada
gambar di atas! gambar di atas! gambar di atas!
1) Ubahlah sudut-sudut berikut ke dalam radian
a). 65 °
b). 120 °
c). 725 °
2) Ubahlah satuan derajat berikut ke dalam sudut
3
a). π
4
7
b). π
5
7
c). π
3
3) Sebuah layang-layang dihubungkan dengan tali sepanjang 200 m (tali tidak kendur) dan membentuk kemiringan
60 ° terhadap garis mendatar tanah. Tentukanlah tinggi layang-layang dari tanah.
9 3
4) Diketahui sin α= dan cos β= . Jika α dan β merupakan sudut tumpul, maka tentukanlah nilai dari
41 5
sin α cos β−sin β cos α
5) Perhatikan gambar di bawah ini

4
Tentukanlah panjang sisi BD.
6) Diketahui sebuah segitiga XYZ memiliki panjang sisi XZ=9 cmdan XY =6 cm. Jika besar ∠ ZXY adalah 60 ° .
Tentukanlah panjang sisi ZY !
7) Perhatikan gambar di bawah ini

Tentukanlah panjang AD
8) Sebuah pohon patah karena tersambar petir sehingga puncak pohon menyentuh tanah dengan sudut 30 ° . Jika
jarak puncak pohon yang jatuh menyentuh tanah dengan akar adalah 30 meter, tentukanlah tinggu pohon
sebelum pohon tersebut patah!
9 12
9) Diketahui sin α= dan cos β= . Jika α sudut tumpul dan β merupakan sudut lancip, maka tentukanlah nilai
15 13
dari sin α cos β+ sin β cos α
10) Diketahui segitiga HIJ memiliki panjang sisi IJ =IH =9 cm . Jika besar sudut H adalah 30 ° . Tentukanlah
panjang sisi HJ!
11) Perhatikan gambar di bawah ini

Tentukanlah besar sudut O.


1) Perhatikan gambar di bawah ini
P


Q S R
Jika panjang sisi PQ adalah 12 cm, sisi PS adalah 13 cm dan sisi PQ adalah 15 cm, tentukanlah panjang sisi SR
dari segitiga tersebut cm.
2) Seorang anak dengan tinggi badan 150 cm berdiri menghadap tiang lampu dengan sudut pandang ke arah
puncak tiang lampu sebesar 45 ° . Jika jarak antara anak itu beriri dengan tiang lampu adalah 5 m ,tentukanlah
tinggi tiang lampu tersebut.
12 3
3) Diketahui sin α= dan cos β= . Jika α dan β merupakan sudut lancip, maka tentukanlah nilai dari
13 5
cos α cos β−sin α sin β
4) Perhatikan gambar di bawah ini

6 cm
Tentukanlah panjang sisi DC.
5) Diketahui sebuah segitiga ABC memiliki sudut B sebesar 60 ° .Jika panjang AB=8 cm dan BC=15 cm .
Tentukanlah keliling dari segitiga tersebut!

1) Sebuah kapal berlayar dari pelabuhan A ke arah utara sejauh 160 mil kemudian berbelok ke arah barat sejauh
300 mil. Tentukanlah jarak kapal saat ini dengan pelabuhan A!
2) Perhatikan gambar di bawah ini

6m

60 °
Diketahui sebuah tangga sepanjang 6 m disenderkan dengan tembok dan membentuk sudut sebesar 60 °
terhadap lantai. Tentukanlah tinggi tembok tersebut
4 5
3) Diketahui sin α = dan cos β= . Jika α sudut lancip dan β merupakan sudut tumpul, maka tentukanlah nilai
5 13
dari sin α cos β−sin β cos α
4) Sebidang tanah berbentuk segitga dengan setiap sudutnya diberikan tonggak pembatas J, K dan L. Jika jarak
tonggal J dan tonggak K adalah 150 cm dengan sudut JKL=45 ° dan sudut KLJ=30 ° . Tentukanlah jarak antara
tonggal J dan L!
5) Perhatikan gambar di bawah ini
Tentukanlah besar sudut P.

Anda mungkin juga menyukai