Anda di halaman 1dari 14

SMK TELKOM PURWOKERTO

JL. D.I. PANJAITAN NO.128 PURWOKERTO

JOBSHEET BASIS DATA

NIS : 3103120212

NAMA : SIGIT BIMANTORO

KELAS : XI RPL 2

No Absen : 26

YAYASAN PENDIDIKAN TELKOM


2021/2022
JOBSHEET 1

Kompetensi
Kompetensi yang akan dimiliki siswa setelah menyelesaikan job sheet 1 ini adalah bahwa siswa
mampu membuat basis data dan collection dengan menggunkan MongoDB.

Alat dan Bahan

1. Perangkat komputer
2. Sistem operasi
3. MongoDB

Keselamatan Kerja

1. Baca dan pahami semua langkah kerja dari praktikum ini dengan cermat 2. Pastikan dan
lindungi diri anda dari efek kejutan listrik karena grounding listrik yang tidak sempurna.

Langkah Kerja

1. Menyiapkan alat dan bahan praktik


2. Selalu memperhatikan keselamatan kerja.
3. Jalankan MongoDB
4. Organisasikan dengan baik folder pribadi anda untuk masing-masing praktikum.

Tugas

1. Buatlah sebuah database dan beri nama database dengan nama kepegawaian: 2.
Buatlah sebuah collection dengan ketentuan berikut :
a. Nama collection : my_employees
b. Nama fields : _id, last_name,first_name, userID, salary
Evaluasi

1. Create database
Screenshoot perintah dan hasil
2. Create collection
Screenshoot perintah dan hasil

JOBSHEET 2

Kompetensi
Kompetensi yang akan dimiliki siswa setelah menyelesaikan job sheet 2 ini adalah bahwa siswa
mampu melakukan input dan read data pada collection dengan menggunakan sintaks DML pada
MongoDB
Alat dan Bahan

1. Perangkat komputer
2. Sistem operasi
3. MongoDB

Keselamatan Kerja

1. Baca dan pahami semua langkah kerja dari praktikum ini dengan cermat
2. Pastikan dan lindungi diri anda dari efek kejutan listrik karena grounding listrik yang tidak
sempurna.

Langkah Kerja

1. Menyiapkan alat dan bahan praktik


2. Selalu memperhatikan keselamatan kerja.
3. Jalankan MongoDB .
4. Organisasikan dengan baik folder pribadi anda untuk masing-masing praktikum.

Tugas

1. Masukan baris data (document) berikut kedalam collection kepegawaian


_id last_name first_name userID salary

1 Patel Ralph rpatel 795000

2 Dancs Betty bdancs 860000

3 Biri Ben bbiri 1100000

4 Newman Chad cnewman 795000

5 Ropeburn Audry aropeburn 1550000

6 (last name Anda) (first name Anda) sesuaikan dg nama Anda gaji impian Anda

2. Tampilkan semua dokumen yang terdapat pada collection my_employees


3. Tampilkan semua dokumen pegawai dengan gaji 795000
4. Tampilkan semua dokumen pegawai dengan gaji antara 800000 dan 1000000 5.
Tampilkan semua dokumen pegawai dengan gaji lebih dari 1000000
Evaluasi

1. Memasukkan data pada collection


Screenshoot perintah dan hasil
2. Menampilkan semua dokumen yang terdapat pada collection my_employees
Screenshoot perintah dan hasil
3.

4
5.

JOBSHEET 3

Kompetensi
Kompetensi yang akan dimiliki siswa setelah menyelesaikan job sheet 3 ini adalah bahwa siswa
mampu melakukan manipulasi data pada sebuah collection dengan menggunakan sintaks DML
pada MongoDB

Alat dan Bahan

1. Perangkat komputer
2. Sistem operasi
3. MongoDB

Keselamatan Kerja

1. Baca dan pahami semua langkah kerja dari praktikum ini dengan cermat 2. Pastikan dan
lindungi diri anda dari efek kejutan listrik karena grounding listrik yang tidak sempurna.

Langkah Kerja

1. Menyiapkan alat dan bahan praktik


2. Selalu memperhatikan keselamatan kerja.
3. Jalankan MongoDB .
4. Organisasikan dengan baik folder pribadi anda untuk masing-masing praktikum.

Tugas

1. Lakukan simulasi perubahan data pada collection my_employees sebagai berikut : a.


Ubah nama akhir dari pegawai bernomor id 3 menjadi Drexler.
Tampilkan data pegawai bernomor id 3 dan periksa perubahan
b. Ubah gaji menjadi 800000 untuk semua pegawai yang gajinya 795000
Periksa dan tunjukkan perubahan yang dibuat
c. Tambahkan field “location:IDN” untuk semua pegawai
Periksa dan tunjukkan perubahan yang dibuat
d. Ubah last name dan first name untuk pegawai bernomor id 1
Tampilkan data pegawai bernomor id 1 dan periksa perubahan
e. Ubah gaji dengan menambahkan 500000 untuk pegawai bernomor id 6
Tampilkan data pegawai bernomor id 6 dan periksa perubahan
2. Lakukan simulasi penghapusan data collection kepegawaian
a. Hapus dokumen pegawai dengan nama Betty Dancs
b. Hapus dokumen pegawai dengan gaji kurang dari 850000
c. Hapus dokumen pegawai dengan gaji lebih dari 1500000
d. Hapus semua dokumen dalam collection my_employee
Evaluasi

1. Simulasi perubahan data


a. Mengubah nama akhir dari pegawai bernomor id 3 menjadi Drexler
Screenshoot perintah dan hasil:
b.

c.
d.

e.
2. Simulasi penghapusan data
a. Menghapus dokumen pegawai dengan nama Betty Dancs
Screenshoot perintah dan hasil

b.
c.

d.

Anda mungkin juga menyukai