Anda di halaman 1dari 1

TUGAS

Hukum Nerst

1. Tentukan potensial sel dan potensial setengah sel Zn/ Zn2+ Cu/ Cu2+ Pada suhu 250C
2+
apabila konsentrasi Zn 2+ 0,25 M dan konsentrasi Cu 0,15 M

2. Tentukan E, E0 dan ∆ G dari reaksi berikut ini :

a. Mg + Sn 2+ Mg 2+ + Sn dengan [Mg] 0,0045 M dan [Sn] 0,035


b. 3Zn + 2Cr → 3Zn 2++ 2 Cr dengan [Zn] 0.0085M dan [Cr] 0.0100M
3+

3. Pada kedua elektrode sel volta terdapat larutan asam yang menghasilkan gas hidrogen
pada anode dan katode. Aliran elektron mengalir dari konsentrasi 0,05 M ke
konsentrasi yang lebih tinggi yaitu 0,5 M. Jika batang pada anode dan katode yang
digunakan adalah platina (Pt), maka berapakah potensial sel volta yang terukur pada
voltmeter tersebut

4. Ion Al3+, Sn2+, dan Sn4+ memiliki konsentrasi berturut-turut 0,1 M ;0,01 M ; 0,5 M.
Ketiga ion itu dirangkai pada susunan sel volta (diagram volta) dengan jembatan
garam berisi garam halit. Jika diketahui Eº Al | Al3+ = -1,66 V dan Eº Sn4+ | Sn2+ =
+0,154 V, berpakah nilai potensial sel volta pada rangkai tersebut (log 8 = 0,9)

5. Bila 2 potong logam, tembaga dan zink, dicelupkan ke dalam larutan


asam sulfat 1 M, maka apakah yang terjadi pada ke 2 logam tersebut? jelaskan

Anda mungkin juga menyukai