Anda di halaman 1dari 35

Disusun oleh :

Team Coach Pengenalan


Kode Materi : Artificial Intelligence
SL-01-02
AI

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Agenda

1. Artificial Intelligence (AI) disekitar kita


2. Perbedaan AI, Machine Learning, dan Deep Learning
3. 3 Level AI

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Artificial Intelligence
di sekitar kita

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Apa yang kamu
tahu tentang AI ?

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Sumber : https://youtu.be/uT4p-HNB9B0

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


AI is our Future!
AI ada disekitar kita dan kita telah hidup
berdampingan dengan AI

AI akan berdampak luas dan


menciptakan peluang pekerjaan masa
depan

Kira-kira sektor apa yang belum


terdampak oleh AI?

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Sejarah Singkat AI

● Alan Turing membuat Mesin Turing untuk mempelajari


pattern kode enigma pada perang dunia. Kemudian pada
tahun 1950 Alan membuat paper “Can Machine Think?”
● Pada akhir tahun 1955, Newell dan Simon
mengembangkan The Logic Theorist, program AI pertama.
● Pada tahun 1956 John McCarthy dari Massachusetts
Institute of Technology mengadakan pertemuan “The
Dartmouth summer research project on artificial
intelligence” sehingga dianggap sebagai bapak AI

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2021 AI For Gen Y and AI For Startup
Definisi Artificial Intelligence

The science and engineering of


making intelligent machines
(Prof. John McCarthy, MIT/ Stanford)

Jadi AI / Kecerdasan Buatan adalah


pengembangan dari sistem komputer
yang bisa melakukan tugas yang
biasanya dilakukan oleh manusia.

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Kenapa perlu
belajar AI ?

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Beberapa manfaat dan pengaruh AI

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Perbedaan AI, Machine
Learning, dan Deep Learning

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Sebelumnya, mari mengenal
Algoritma
Algoritma diambil dari Al-Khawarizmi,
matematikawan abad ke-8 yang pertama
kali menuliskan proses penyelesaian suatu
masalah secara berurutan

Algoritma merupakan sekumpulan instruksi


atau langkah-langkah yang dituliskan
secara sistematis dan digunakan untuk
menyelesaikan masalah

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


INPUT

ALGORITMA
Aturan dan langkah-langkah
untuk mengolah input
menjadi output yang
diharapkan

OUTPUT

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Algoritma Machine Learning

data algoritma pola/model

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


ARTIFICIAL INTELLEGENCE
Teknik apa pun yang memungkinkan
komputer meniru kecerdasan manusia.

MACHINE LEARNING
Bagian dari AI yang menggunakan data
dan pelatihan untuk menemukan
pola/model yang membantu mesin untuk
mengerjakan tugasnya lebih baik

DEEP LEARNING
Bagian dari ML yang menggunakan
jaringan saraf tiruan untuk membuat
mesin belajar sendiri dalam memilih fitur
untuk meningkatkan performanya

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z
Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z
Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z
Sejak DL diimplementasikan dengan Nvidia GPU pertama kali di
tahun 2009, penggunaan DL meningkat pesat
Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z
Dampak Deep Learning

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Namun Deep Learning butuh modal

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


GAMES

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z
POST GAME
Reflection
Pada game tersebut, mesin mengumpulkan data
pilihan suit kita untuk mencari pola permainan kita,
lalu berusaha memenangkan permainan

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


3 Level Artificial Intelligence

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z
Artificial Narrow Intelligence (ANI)

ANI adalah AI yang


melakukan 1 atau sedikit
kemampuan tertentu.
Misalnya menjawab
pertanyaan (AI chatbot),
face recognition, machine
translation, delivery robot,
dll. AI saat ini masih di
tahap ini

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Artificial General Intelligence (AGI)

● Disebut juga Strong AI atau Deep


AI, yaitu ketika AI dapat melakukan
banyak hal layaknya manusia.
● AGI mampu memahami situasi dan
berfikir. Ia pun dapat menentukan
pilihannya sendiri dan memutuskan
harus bersikap seperti apa.
● Tidak hanya menyelesaikan
masalah, tapi juga memiliki
perasaan.

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Artificial Super Intelligence (ASI)

● Artificial Super Intelligence (ASI) adalah


tahap dimana AI sudah self-conscious,
memiliki kesadaran sendiri

● ASI dapat mengerjakan segala macam


pekerjaan secara otomatis tanpa
memerlukan bantuan tenaga manusia,
bahkan mampu mengalahkan
kecerdasan manusia.

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Seiring berjalannya waktu, akankah ASI
terwujud? Apa dampaknya?

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


From Artificial Intelligence to Superintelligence

Sumber : https://youtu.be/Kktn6BPg1sI

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Latihan/Tugas : Tulis minimal 10 AI
yang ada pada aplikasi ini

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


Review

● Apa itu AI?


● Apa bedanya AI, ML, dan DL?
● Apa 3 Level di AI?

Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z


THANK YOU

34

ProprietaryProprietary
document of Orbit
document of OrbitFuture Academy,
Future Academy, 2021 2022 AI Gen
AI For for YGen ZFor Startup
and AI
Proprietary document of Orbit Future Academy, 2022 AI for Gen Z

Anda mungkin juga menyukai