Anda di halaman 1dari 4

Seorang ibu rumah tangga berusia 55 tahun datang ke praktek dokter gigi mengeluhkan sulit

mengunyah karena kehilangan gigi-gigi belakangnya akibat berlubang lalu dicabut, pasien ingin
dibuatkan gigi palsu. Pasien belum pernah menggunakan gigi tiruan sebelumnya. Pada
Pemeriksaan ekstra oral tidak ada kelainan. Pada pemeriksaan intra oral didapatkan gigi hilang
pada  18 17 26 27 28 36 38 46 47 48, supraposisi 16 hingga menyentuh residual ridge dan
goyang derajat 2, karies media (GV Black klas 1) pada oklusal 14, kalkulus di regio anterior
rahang bawah disertai kemerahan dan oedem pada gingivanya.

1. Tuliskan diagnosa klinis dari kasus tersebut di atas (dari yang terberat hingga teringan)!
2. Tuliskan rencana perawatan untuk kasus tersebut di atas (dari tahap preventif - kuratif -
rehabilitatif)!
3. Tuliskan diagnosa prostodonsia untuk klasifikasi kehilangan gigi (Klasifikasi Kennedy) untuk
kasus tersebut di atas!
4. Gambarlah desain utama GTSL pada kertas gambar yang tersedia beserta keterangannya!
(panduan warna : hijau utk klamer kawat, merah utk basis GT akrilik, biru untuk anasir gigi, hitam
utk klamer tuang)
Seorang ibu rumah tangga berusia 55 tahun datang ke praktek dokter gigi mengeluhkan sulit
mengunyah karena kehilangan gigi-gigi belakangnya akibat berlubang lalu dicabut, pasien ingin
dibuatkan gigi palsu. Pasien belum pernah menggunakan gigi tiruan sebelumnya. Pada
Pemeriksaan ekstra oral tidak ada kelainan. Pada pemeriksaan intra oral didapatkan gigi hilang
pada  18 17 26 27 28 36 38 46 47 48, supraposisi 16 hingga menyentuh residual ridge dan
goyang derajat 2, karies media (GV Black klas 1) pada oklusal 14, kalkulus di regio anterior
rahang bawah disertai kemerahan dan oedem pada gingivanya.

1. Tuliskan diagnosa klinis dari kasus tersebut di atas (dari yang terberat hingga teringan)!
2. Tuliskan rencana perawatan untuk kasus tersebut di atas (dari tahap preventif - kuratif -
rehabilitatif)!
3. Tuliskan diagnosa prostodonsia untuk klasifikasi kehilangan gigi (Klasifikasi Kennedy) untuk
kasus tersebut di atas!
4. Gambarlah desain utama GTSL pada kertas gambar yang tersedia beserta keterangannya!
(panduan warna : hijau utk klamer kawat, merah utk basis GT akrilik, biru untuk anasir gigi, hitam
utk klamer tuang)

Anda mungkin juga menyukai