Anda di halaman 1dari 4

KISI – KISI KUESIONER MINAT BELAJAR

Butir
Pernyataan Pernyataan Total
No. Dimensi Indikator
Positif Negatif Butir
Pandangan/pendapat siswa
1,2 3 3
tentang pelajaran Kimia
Perasaan Perasaan siswa selama
1. 4 5 2
Senang mengikuti pelajaran Kimia
Pendapat siswa tentang guru
6 7 2
Kimia
Keaktifan selama belajar
8,9 10 3
Keterlibatan Kimia
2.
Siswa Kesadaran belajar Kimia di
11, 12 0 2
rumah
Respon siswa terhadap tugas
13 14 2
yang diberikan
3. Ketertarikan
Rasa ingin tahu terhadap
15,16 17 3
pelajaran Kimia
Perhatian Perhatian siswa saat belajar di
4. 18,19 20 3
Siswa kelas/daring
Jumlah Keseluruhan 20
(Sumber : Slameto, 2010)

RUBRIK PENSKORAN KUESIONER MINAT BELAJAR YANG DIUJICOBAKAN

Skor Pernyataan
Kriteria
Positif Negatif
Sangat Setuju 5 1
Setuju 4 2
Kurang Setuju 3 3
Tidak Setuju 2 4
Sangat Tidak Setuju 1 5

(Sumber : Sugiyono, 2016)

PEDOMAN PENILAIAN
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4 dengan skala Likert.
Sangat Setuju =5
Setuju =4
Kurang Setuju =3
Tidak Setuju =2
Sangat Tidak Setuju = 1

Perhitungan skor akhir menggunakan rumus:

Skor Perolehan
x 100=Skor Akhir
Skor Maksimal

Peserta didik memperoleh skala nilai dalam aktivitas minat belajar:


Sangat Baik = 80-100
Baik = 70-79
Cukup Baik = 60-69
Kurang Baik = < 60
KUESIONER MINAT BELAJAR

Petunjuk Pengisian Kuesioner :


1. Kuesioner ini berisi pernyataan-pernyataan yang menggambarkan minat belajar siswa dalam
hubungannya dengan prestasi belajar Kimia.
2. Tuliskan identitas pada tempat yang sudah disediakan.
3. Pilihlah salah satu jawaban yang paling sesuai dengan keadaan anda dengan cara memberi
tanda centang (✔) pada salah satu jawaban yang tersedia. Pilihlah jawaban yang sesuai dengan
diri anda sendiri.
Keterangan
SS : Sangat Setuju (pernyataan sesuai dengan keadaan Anda)
S : Setuju (pernyataan sesuai dengan keadaan Anda)
KS : Kurang Setuju (pernyataan sesuai dengan keadaan Anda)
TS : Tidak Setuju (pernyataan sesuai dengan keadaan Anda)
STS : Sangat Tidak Setuju (pernyataan sesuai dengan keadaan Anda)

Nama : ____________________________

NIS : ____________________________

Kelas : ____________________________

Alternatif Jawaban
No. Pernyataan
SS S KS TS STS
Saya senang belajar Kimia karena berkaitan
1.
dengan angka dan konsep yang penuh makna
Soal-soal Kimia selalu menarik untuk
2. diselesaikan karena berkaitan dengan kehidupan
sehari-hari
Kimia adalah mata pelajaran yang rumit karena
3.
terdapat banyak rumus
Saya merasa waktu cepat berlalu ketika belajar
4.
Kimia karena saya sangat menikmatinya
Saya merasa terbebani ketika mendapat tugas
5.
Kimia
Setiap materi Kimia yang disampaikan oleh guru,
6.
selalu saya pahami dengan baik.
Guru mata pelajaran Kimia sangatlah galak
7.
sehingga saya takut untuk bertanya
Saya selalu memberikan pendapat selama
8.
diskusi pelajaran.
Saya selalu menjawab soal-soal dengan benar
9.
selama diskusi
Saya lebih senang melihat teman berdiskusi dari
10.
pada saya ikut berdiskusi
Saya selalu meluangkan waktu membaca
11.
kembali materi Kimia
Saya mempelajari materi Kimia sebelum guru
12.
saya membahasnya di kelas
Saya berusaha bertanya kepada guru agar
13.
mampu menjawab tugas dengan baik
Alternatif Jawaban
No. Pernyataan
SS S KS TS STS
Saya tidak pernah melakukan latihan soal di
14. rumah karena tidak mengerti cara
menyelesaikannya
Saya senang membaca berita/artikel yang
15.
berkaitan dengan Kimia
Saya selalu membandingkan pernyataan guru
16.
dengan referensi/sumber belajar lainnya

Saya tidak terlalu memperdulikan materi


17. pembelajaran yang disampaikan oleh guru
karena materi tersebut sulit dipahami

Saya selalu membaca dan mengikuti alur diskusi


18.
di grup kelas

Saya selalu membuka file video, gambar, dan


19. soal yang dikirimkan oleh guru dan teman di
grup kelas

Saya mencermati grup kelas hanya untuk


20.
melakukan absensi

Anda mungkin juga menyukai