Anda di halaman 1dari 4

Nama: Ilham Tsani Putra Wibowo

Kelas: X METRO B / 14

A. TEKS BIOGRAFI

1. Biografi berasal dari kata bios berati hidup dan graphien berarti tulis. Berdasarkan
kata dasarnya, biografi berasal dari bahasa….
a. Inggris
b. Turki
c. Latin
d. Yunani

2. Salah satu ciri dari biografi adalah….


a. Memiliki makna kata.
b. Memiliki struktur yang terdiri atas orientasi, peristiwa atau masalah, serta reorientasi.
c. Berkaitan antara satu dengan lainnya.
d. Kalimat yang disajikan akurat.

3. Sebuah teks biografi dikatakan faktual jika berdasarkan…


a. Pengalaman penulis
b. Keinginan penulis menuangkan ide.
c. Pengalaman hidup seseorang yang diceritakan dalam tokoh biografi tersebut.
d. Keutuhan teks bacaan

4. Catatan riwayat hidup yang ditulis oleh diri tokoh sendiri disebut….
a. Biografi
b. Autografi
c. Bibliografi
d. Phobiografi

5. Biografi berasal dari bahasa Yunani, bios berarti hidup dan graphien berarti….
a. Lisan
b. Kata
c. Tulis
d. Kalimat

6. Berikut yang termasuk dalam struktur pembuatan teks biografi adalah….


a. Kontribusi
b. Penilaian
c. Nilai teladan
d. Reorientasi

7.  Biografi termasuk teks…. yang tergolong pada teks makro.


a. Eksplanasi
b. Deskriptif
c. Argumentatif
d. Naratif
8. Berikut hal-hal yang dapat diteladani dari tokoh dalam teks biografi, kecuali….
a. Sikap hidup
b. Pandangan hidup
c. Prestasi
d. Mengahalalkan berbagai cara

9. Untuk membuat teks biografi yang baik dan digemari oleh pembaca, maka harus
memperhatikan…. teks biografi.
a. Struktur
b. Kebahasaan
c. Sturktur dan kebahasaan
d. Unsur-unsur pembangunan

10. Biografi dapat mengisahkan tentang kehidupan seorang tokoh penting atau terkenal
maupun tidak terkenal. Namun kebanyakan biografi bercerita tentang….
a. Tokoh sejarah
b. Kehidupan pribadi penulis
c. Pengalaman pribadi tokoh idola
d. Kehidupan nyata tokoh

B. TEKS DEBAT

1. Berikut yang bukan termasuk aspek yang dinilai dalam lomba debat bahasa Indonesia
adalah?
a.Keluasan wawasan
b.Cara pemaparan argumen
c.Kerja team
d.Kemampuan berbahasa asing

2. Kelompok yang mendukung suatu pernyataan disebut...


a.pembela fakta
b.kontra indikasi
c.kontra
d.pro

3. Berikut ini yang bukan tujuan debat adalah


a. Diakhir debat dapat menghargai pendapat
b. Mendengarkan pendapat-pendapat yang berbeda
c. Berbicara secara meyakinkan
d. Membuat pihak lain mengakui kehebatanya
e. Memberikan informasi

4. Apa tugas dari Moderator dalam debat ?


a.Memipin jalannya diskusi 
b.Menilai peserta
c.Berargumen
d.Menjadi pengamat

5. Apa yang dimaksud mosi debat ?


a. Tema Debat
b. Argumen peserta
c. Penilaian juri
d. Peristiwa penting

6. Apa peran tim pro terhadap mosi debat?


a.Netral
b.Menolak
c.Mendukung 
d.Semua benar

7. Apa peran tim kontra terhadap mosi debat?


a.Netral
b.Menolak 
c.Mendukung
d.Semua benar

8.  Debat adalah proses komunikasi lisan yang dinyatakan dengan bahasa untuk
mempertahankan pendapat. Pengertian tersebut dikemukakan oleh
a. G. Sukardi
b. Menurut KBBI
c. Henry Guntur Tangan
d. Asidi Dipodjojo
e. Ir. Soekarno

9.  Dalam suatu debat, penonton atau juri berperan sebagai


a. Orang yang memberi penilaian dan mengikuti jalannya debat
b. Orang yang bertugas untuk menuliskan hasil debat
c. Orang yang mendukung mosi
d. Orang yang mengetahui jalannya debat

10. Pengertian tim Oposisi adalah


a. tim yang tidak mendukung atau menolak mosi
b. tim yang berargumentasi dalam rangka mendukung mosi
c. tim yang memberi penilaian
d. Orang yang menulis hasil debat

C. TEKS NEGOSIASI

1. bahasa yang digunakan untuk menyatakan sesuatu dalam teks negosiasi adalah …
a. Imperative
b. Ekspresif
c. Persuasif
d. Interogatif
e. Deklaratif

2. kalimat yang digunakan untuk menanyakan sesuatu dalam teks negosiasi adalah …
a. Imperative
b. Ekspresif
c. Persuasif
d. Interogatif
e. Deklaratif

3. Tindakan yang dilakukan pertama kali agar negosiasi berjalan lancar adalah …
a. Membandingkan beberapa pilihan
b. Mengajak membuat kesepakatan
c. Menetapkan dan menegaskan kembali tujuan negosiasi
d. Memberikan alas an mengapa harus dibuat ksepakatan
e. Mengevaluasi kekuatan dan komitmen bersama

4. negosiasi memprioritaskan kepentingan …


a. Bersama
b. Keluarga
c. Teman
d. Kelompok

5. negosiasi dapat dilakukan beberapa orang, kecuali …


a. Sendiri
b. 2 orang
c. 12 orang
d. 20 orang

6. cara yang tepat untuk meyakinkan pihak lain dalam bernegosiasi adalah …
a. Dengan emosional
b. Mengemukakan pendapat dengan bijak
c. Menggunakan ancaman dan kekerasan
d. Mengjhina pihak lain

7. proses tawar-menawar antara dua pihak atau lebih, disebut …


a. Debat
b. Tanya jawab
c. Ngobrol
d. Negosiasi
e. Diskusi

8. struktur negosiasi secara umum adalah …


a. Pembuka^isi^penutup
b. Pernyataan umum^aspek yang dilaporkan
c. Tujuan^langkah-langkah untuk mencapai suatu tujuan
d. Tesis^argumentasi^pernyataan pendapat
e. Abstraksi^orientasi^krisis^reaksi^koda

9. Apa yang dimaksud dengan teks negosiasi...


a. Interaksi sosial yang berfungsi untuk kesepakatan bersama
b. Interaksi sosial yang menimbulkan kekacauan
c. Interaksi sosial yang berfungsi untuk menanyakan alamat
d. Teks yang berisi lelucon
e. Teks yang berisi sindiran

10. Salah satu struktur teks negosiasi adalah...


a. Langkah
b. Pemenuhan
c. Tujuan
d. Abstraksi

Anda mungkin juga menyukai