Anda di halaman 1dari 3

PERUBAHAN WAKTU DAN TEMPAT

PELAKSANAAN KEGIATAN
No.Dokumen :
440/B.IV.SOP.0004.01/436.7.2.47/2017
SOP No. Revisi :0
Tanggal Terbit : 10 Januari 2017
Halaman :1/3

UPTD Puskesmas drg. Triyani Widyawati


Kedurus NIP. 196201011989032011

1. Pengertian Pengaturan perubahan jadual, waktu dan tempat pelaksanaan


kegiatan adalah apabila pelaksanaan kegiatan tidak dapat
dilaksanakan sesuai dengan jadwal yang sudah di tetapkan / di
sepakati
2. Tujuan Sebagai acuan agar terjadi komunikasi yang efektif antara
pengelola program dengan sasaran program sehingga program
dapat berjalan lancar dan tujuan tercapai
3. Kebijakan Surat Penetapan Kepala UPTD Puskesmas Kedurus Nomor
440/B.IV.SP.0010.01/436.7.2.47/2017 Tentang Kebijakan Analisis
Kebutuhan Masyarakat, Akses, Indikator dan Evaluasi
Penyelenggaraan Ukm UPTD Puskesmas Kedurus
4. Referensi 1. Organisasi dan Manajemen Pelayanan Kesehatan serta
Kebidanan, Salemba Medika, 2002
2. Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku, Rineka Cipta, 2002
5. Prosedur / 1. Pelaksana menerima informasi tentang perubahan jadual,
Langkah
waktu dan tempat pelaksanaan kegiatan dari masyarakat /
langkah
Dinas;
2. Pelaksana berkoordinasidenganPenanggungJawab UKM;
3. PenanggungJawabUKM dan pelaksana menyepakati
perubahan jadwal, waktu dan tempat pelaksanaan kegiatan;
4. Pelaksana mendokumentasikan tentang perubahan jadwal,
waktu dan tempat pelaksanaan kegiatan;
5. Pelaksana membuat surat pemberitahuan kepada sasaran
tentang perubahanjadual, waktu dan tempat pelaksanaan
kegiatan
6. Diagram Alir Pelaksana
Menerima informasi tentang
Perubahan jadual, waktu dan tempat
pelaksanaan kegiatan darimasyarakat / Dinas

Pelaksana
berkoordinasi
dengan Penanggung
Jawab UKM

Penanggung Jawab UKM Jadwal


& pelaksana menyepakati
perubahan jadual Kegiatan

Pelaksana
mendokumentasikan
tentang perubahan jadual,
waktu
dantempatpelaksanaan
kegiatan progam

Surat
Pemberitahuan

7. Unit Terkait 1. Upaya Kesehatan Promkes


2. Upaya Kesehatan Kesling
3. Upaya Kesehatan KIA/KB
4. Upaya Kesehatan Gizi
5. Upaya Kesehatan P2P
6. Upaya Keperawatan Kesehatan Masyarakat (Perkesmas)
7. Upaya Kesehatan Kerja (UKK)
8. Upaya Kesehatan Usila (Lansia)
9. Upaya Kesehatan Indera
10. Upaya Kesehatan Jiwa
11. Upaya Kesehatan Matra
12. Upaya Kesehatan Gigi dan Mulut
13. Upaya Kesehatan Olahraga
14. Upaya Kesehatan Batra
8. Rekaman No. Yang Dirubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
Historis Diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai