Anda di halaman 1dari 3

STRUKTUR DASAR DAN ATURAN PENULISAN

Muhammad Akbar Ramadhan


(NIM : 3332200108)
Program Studi : Teknik Elektro
Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
Struktur Dasar dan Aturan Penulisan pada Program C
Berikut merupakan contoh kode pada program c :

Di hampir semua Bahasa Pemrograman tertentu memiliki Struktur Dasar dan


Aturan Penulisan tersendiri, seperti halnya pada Bahasa Pemrograman C. Walaupun
beberapa jenis Bahasa Pemrograman mirip dengan pendahulunya seperti Bahasa
Pemrograman C++ akan tetapi terdapat beberapa Perbedaan yang cukup signifikan.
1) Berikut Ini Merupakan Struktur Dasar dalam Bahasa Pemrograman C :
1. Include : Merupakan kode yang Berfungsi untuk Menginput / Mengimport /
Memasukkan Library yang berisi Perintah – perintah pada Bahasa C.
2. Main() : Merupakan Statement atau Perintah pada Bahasa C yang pertama
kali dijalankan, sesuai namanya “main” yang berarti utama atau didahului.
3. Int : merupakan tipe data yang memrepresentasikan semua bilangan bulat.
int yang merupakan kepanjangan dari Integer yang berarti bilangan bulat.
4. Int pada main() menandakan bahwa hasil terakhir dari fungsi atau statement
main() tersebut bernilai bilangan bulat / integer.
2) Berikut ini merupakan contoh Penulisan Statement/perintah pada Bahasa
Pemrograman C
1. Printf : Merupakan statement yang Berfungsi untuk Menampilkan suatu
output dari perintah lain ke dalam program seperti, Menampilkan teks,
Menampilkan nilai angka atau bilangan desimal, Menampilkan karakter, dan
lain – lain
Contoh :

Pada contoh diatas output atau nilai yang di hasilkan yakni, Muhammad
Akbar Ramadhan dan Teknik Elektro. Simbol \n memiliki arti enter atau
membuat baris baru untuk kalimat Teknik Elektro agar tidak satu baris
dengan kalimat Muhammad Akbar Ramadhan.
3) Berikut ini merupakan contoh dari blok kode pada Bahasa Pemrograman C :

Blok kode yang diawali dan diakhiri dengan tanda kurung kurawal “{}” berisi
semua Statement – statement di bawah Statement Fungsi seperti int main()
4) Berikut ini merupakan contoh dari Penulisan Komentar :

komentar di gunakan untuk membuat keterangan script atau kode yang sedang
kita kerjakan. Teks yang tertera pada komentar tidak akan di baca oleh script
atau kode saat akan di compile atau di eksekusi menjadi suatu program

Anda mungkin juga menyukai