Anda di halaman 1dari 5

TUGAS WAJIB TUTORIAL 1

MATA KULIAH STATISTIKA PENDIDIKAN

PEMA4210.790004

NAMA : AMOS ALO

NIM : 859265826

SEMESTER : 6 Enam

PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

( PGSD )

POKJAR SABU LIAE

UPBJJ – UT : 79/KUPANG
1. Bulatkan bilangan-bilangan berikut hingga ketelitian yang diberikan:
a. 108,485 dibulatkan hingga perseratusan terdekat menjadi 108,5. Dalam hal ini
angka-angka yang harus dihilangkan adalah 85. Dan angka terkiri dari 85
adalah 8 (>5) maka angka terkanan yang mendahului 85 yaitu 4 bertambah
dengan 1 menjadi 5. Jadi, hasil pembulatan ke perseratusan terdekat dari
108,485 adalah 108,5.
(Aturan ke 2).
b. 21,35 dibulatkan hingga satuan terdekat menjadi 21. Dalam hal ini angka-
angka yang harus dihilangkan adalah 35 dan angka terkiri dari 35. Dan angka
terkiri dari 35 adalah 3 (<5) maka angka terkanan yang mendahului 35 adalah
1, yaitu tetap.
(Aturan ke 1).
c. 123,46 dibulatkan hingga persepuluhan terdekat menjadi tetap 123,46.
Karena angka yang harus dihilangkan adalah 6 maka angka terkanan yang
mendahului 6 yaitu 4, tetap karena 4 angka genap.

2. Jika X1 = 2, X2 = 4, Y1 = -1 dan Y2 = 5, tentukan

∑ ∑ ∑

= ( X1 + X2 ) + 2 (Y1 + Y2) + 10

= ( 2+4 ) + 2(-1+5) + 1+10

= 6 + 8 + 10
= 24
3. Carilah data yang berhubungan dengan pekerjaan anda, misalnya data ulangan siswa
dengan banyaknya data minimal 60. Kemudian susunlah dalam Tabel Distribusi
Frekuensi.
Hasil Ulangan Semester Siswa Kelas 6 SD GMIT LIGU

72 70 67 70 52 68 78 83 40 82
65 72 74 55 64 90 46 82 38 80
78 60 72 80 54 78 70 40 53 62
60 58 80 50 92 90 62 76 50 73

Langkah selanjutnya menentukan nilai rentang, banyak kelas, panjang kelas, nilai
ujung bawah kelas interval pertama, kemudian masukan data ke dalam interval kelas.
R(rentang)
= nilai terbesar – nilai terkecil
= 98 –60
= 38
K(banyak kelas)
= 1 +3,3(log n)
=1+3,3log 60
= 1 + 3,3 (1.778)
= 6.867
=7
P(panjang kelas)
=R÷k
= 38 ÷ 7
= 5.42
=5
Tabel distribusi frekuensi Dari data tersebut adalah sebagai berikut :

NILAI FREKUENSI
60-65 5
66-70 10
71-75 11
76-80 15
81-85 5
86-90 7
91-95 4
96-98 3
Jumlah 60

4. Sajikan juga data (No. 3) tersebut dalam histogram, poligon dan ogive Sebagai
berikut :
 Menentukan histogram
Cari : tepi bawah = batas bawah kelas–0,5
Tepi atas = batas atas kelas+0,5
Kelas ke-1
38 – 0,5 = 37,5
45 + 0,5 = 45,5
53 + 0,5 = 53,5
61 + 0,5 = 61,5
69 + 0,5 = 69,5
77 + 0,5 = 77,5
85 + 0,5 = 85,5
93 + 0,5 = 93,5
Frekuensi
10
9
8
7
6
5
4
3
2
1
0
37,5 45,5 53,5 64,5 69,5 77,5 85,5 93,5
Nilai

 Poligon
Untuk membuat poligon frekuensi dari data no 3, kita akan menambah data xi,
xi
adalah nilai tengah dari tiap kelasnya.
Rumus :
Xi = batas bawah kelas + batas atas kelas ÷ 2
X1 = 38+45÷2
⁸ = 41,5
X2=46+53÷2
=49,5
X3=54+61÷2
= 57,5
X4=62+69÷2
=65,5
X5=70+77÷2
= 73,3
X6=78+85÷2
= 81,5
X7 =86+93÷2
= 89,5
Dibuatkan dalam tabel sbb :
Nilai Frekuensi Nilai tengah
38-45 3 41,5
46-53 5 49,5
54-61 5 57,5
62-69 6 65,5
70-77 9 73,5
78-85 9 81,5
86-93 3 89,5
Total 40
Frekuensi
10
9
8
7
6
5
4
3
2
1
0 Nilai
37,5 45,5 53,5 64,5 69,5 77,5 85,5 93,5

 Ogive
Frekuensi kumulatif kurang dari
Nilai Frekuensi Fk <
38-45 3 3
46-53 5 8
54-61 5 13
62-69 6 19
70-77 9 28
78-85 9 37
86-93 3 40

Karena frekuensi kumulatifnya kurang dari, maka ogifnya positif, sebagai


berikut :

Anda mungkin juga menyukai