Anda di halaman 1dari 3

Pertolongan persalinan pada ibu hamil dengan resiko

No. Kode :
PUSKESMAS
KEBONDALEM
PROSEDUR Terbitan :
No. Revisi :
Tgl. Mulai Berlaku :
Halaman :

1. Tujuan Agar pertolongan persalinan pada ibu hamil dapat dilaksanakan dengan baik
dan benar
2. Ruang lingkup Prosedur ini mencakup mulai dari petugas melakukan anamnesa tehadap
bulin sampai dengan melakukan pencatatan dan pelaporan
3. Definisi Pertolongan persalinan yang dilakukan pada ibu hamil yang mempunyai
faktor-faktor resiko yang dapat menyebabkan penyulit dalam persalinan
4. Prosedur 1. Petugas melakukan anamnesa pada klien
2. Petugas mempersiapkan alat dan bahan
3. Petugas melakukan pemeriksaan
4. Petugas merumuskan diagnosa / masalah kebidanan
5. Petugas menetapkan kebutuhan terhadap tindakan segera
6. Petugas melakukan persiapan sebelum rujukan
7. Petugas melakukan pencatatan dan pelaporan
Pertolongan persalinan pada ibu hamil dengan resiko
No. Kode :
PUSKESMAS
KEBONDALEM
PROSEDUR Terbitan :
No. Revisi :
Tgl. Mulai Berlaku :
Halaman :

8. Diagram Alir

9. Referensi Buku acuan nasional pelayanan kesehatan maternal dan neonatal 2002
10. Dokumen Kohor ibu, buku rujukan, buku KIA
Terkait
11. Distribusi Klinik KIA puskesmas, posyandu, praktek bidan

9. Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai
diberlakukan
Pertolongan persalinan pada ibu hamil dengan resiko
No. Kode :
PUSKESMAS
KEBONDALEM
PROSEDUR Terbitan :
No. Revisi :
Tgl. Mulai Berlaku :
Halaman :

Anda mungkin juga menyukai