Anda di halaman 1dari 3

STANDARD OPERATING

Logo PROCEDURE
Dinkes/Puskesmas (SOP)
PENANGANAN VAKSIN PADA
SAAT KEGAWATDARURATAN
LISTRIK PADAM
No. Kode : Ditetapkan oleh:
SOP
Terbitan : Kepala Dinas Kesehatan
No.Revisi :

Tgl.Mulai Berlaku : ………………………………..


DINAS NIP………………………….
KESEHATAN Halaman :

1. Pengertian Kegiatan yang dilakukan untuk dapat menangani vaksin


program imunisasi secara aman bila listrik padam.

2. Tujuan Sebagai acuan langkah-langkah dalam melaksanakan kegiatan penanganan


vaksin bila listrik padam di tingkat Dinas Kesehatan

3. Kebijakan SK Kepala Dinas Kesehatan

4. Referensi 1. Peraturan Presiden Republik Indonesia Tahun 2020 tentang Pengadan


Vaksin dan Pelaksanaan Vaksin dalam Rangka Pengendalin Corona
Virus Disease (COVID 19)
2. Peraturan Menteri Kesehatan No. 12 tahun 2017 tentang
Penyelenggaraan Imunisasi di Indonesia
3. Keputusan Menteri Kesehatan RI HK.01.07/MENKES/4638/2021
Tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan Vaksinasi Dalam Rangka
Penanggulangan Pandemi Corona Virus Disease (COVID-19)
4. Keputusan Direktur Jenderal Pencegahan Dan Pengendalian Penyakit
Nomor Hk.02.02/4/ 1 /2021 Tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan
Vaksinasi Dalam Rangka Penanggulangan Pandemi Corona Virus
Disease 2019 (COVID-19)
5. Prosedur/ 1. Jangan membuka pintu lemari es yang berisi vaksin
Langkah- 2. Petugas imunisasi memeriksa suhu pada termometer, pastikan
langkah suhu lemari es di antara +2°C s/d +8°C
3. Petugas menyalakan generator bila ada
4. Bila tidak ada generator, siapkan kotak dingin cair/beku secukupnya
5. Apabila suhu telah mendekati +8°C masukan kotak dingin cair ke
dalam lemari es yang berisi vaksin Sinovac, Astrazeneca, Td, TT,
HB, DT-HB, campak dan BCG.
6. Jika vaksin polio, moderna dan pfizer masih disimpan dalam suhu
-15 – (-25) °C, dan apabila suhu freezer sudah mendekati 0°C,
mohon memasukkan kotak dingin beku ke dalam freezer tersebut
7. Tindakan ini hanya berlaku selama 24 jam
8. Selanjutnya setelah 24 jam selamatkan vaksin dengan mengirim ke
Puskesmas atau Kabupaten/Kota terdekat yang dapat menampung
9. Carilah informasi berapa lama aliran listrik kembali normal

1 dari 2
2 dari 2
6. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan -

7. Unit Terkait 1. PONED


2. Ruang Vaksin

8. Dokumen Lembar Pencatatan Suhu Vaksin


terkait

9. Rekaman
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
historis
diberlakukan
perubahan

3 dari 2

Anda mungkin juga menyukai