Anda di halaman 1dari 7

Halaman 1 dari 7

PELAKSANA P3K & SAFETY INSPECTOR


ANALISA JABATAN
Disiapkan oleh : Diperiksa oleh : Disetujui oleh : Disahkan oleh :

No. Dokumen :

Revisi : 01

Tanggal : Jabatan : Dokumen Kontrol Jabatan : Ka. HRD & GA Jabatan : General Manager Jabatan : Direktur

Terbitan : 01 Tanggal : Tanggal : Tanggal : Tanggal :

IDENTIFIKASI PEKERJAAN
Nama Jabatan : Pelaksana P3K & Safety Inspector
Bagian : K3L
Sub Bagian : K3L
Atasan Langsung : Supervisor K3L
Bawahan Langsung : -

TUJUAN JABATAN
Memastikan karyawan yang mengalami kecelakaan dan muncul gejala penyakit akibat kerja tertangani dengan baik dengan melakukan pertolongan dan perawatan pertama.
Memastikan keselamatan dan kesehatan karyawan terjamin dengan menyediakan APD, inspeksi kerusakan beserta ketidaksesuaian penggunaanya, membuat dan memasang rambu-rambu di area rawan kecelakaan.

STRUKTUR ORGANISASI
Halaman 2 dari 7

PELAKSANA P3K & SAFETY INSPECTOR


ANALISA JABATAN
Disiapkan oleh : Diperiksa oleh : Disetujui oleh : Disahkan oleh :

No. Dokumen :

Revisi : 01

Tanggal : Jabatan : Dokumen Kontrol Jabatan : Ka. HRD & GA Jabatan : General Manager Jabatan : Direktur

Terbitan : 01 Tanggal : Tanggal : Tanggal : Tanggal :


P. P3K P. SAFETY INSPEKTOR

URAIAN PEKERJAAN
TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB TOLAK UKUR
Penuh
Terciptanya lingkungan kerja yang sehat dengan melakukan pertolongan medis terhadap karyawan yang mengalami luka atau gejala penyakit, memberikan obat secara umum
1.
untuk penyakit-penyakit ringan dan memberikan saran-saran menjaga kesehatan karyawan.

Terciptanya penanganan pasien secara tepat dengan memastikan stok obat yang tersedia cukup dan layak digunakan, melakukan order obat ke bagian pembelian, dan membuat
2.
laporan nya setiap satu bulan sekali.
3. Terciptanya kesehatan karyawan dengan melakukan pembersihan area kerja dan perlengkapan medis setelah digunakan.
4. Tercapainya keakuratan data kesehatan karyawan dengan memberikan stempel persetujuan pada surat dokter pada karyawan yang ijin sakit.
5. Meminimalisir kecelakaan kerja dengan memenuhi kebutuhan APD untuk semua bagian, mengawasi ketidaksesuaian penggunaannya dan menegur jika ada pelanggaran
Terciptanya keselamatan dalam bekerja dengan mengawasi dan mengontrol area yang tidak memenuhi standar keselamatan, mengkoordinasikan perbaikan sarana ke bagian
6. pemper atau bagian GA

WEWENANG JABATAN
1. Memberikan stempel pada surat dokter karyawan
2. Menegur Karyawan bila tidak memakai APD di area wajib APD dan melanggar marka jalan.
3. Menegur karyawan yang bekerja tidak sesuai dengan standar safety yang ada

DIMENSI PEKERJAAN
1 Faktor Keuangan
a Biaya Operasional : -
b Anggaran Tahunan : -
c Pendapatan Tahunan : -
2 Faktor Keuangan
a Bawahan : -
Halaman 3 dari 7

PELAKSANA P3K & SAFETY INSPECTOR


ANALISA JABATAN
Disiapkan oleh : Diperiksa oleh : Disetujui oleh : Disahkan oleh :

No. Dokumen :

Revisi : 01

Tanggal : Jabatan : Dokumen Kontrol Jabatan : Ka. HRD & GA Jabatan : General Manager Jabatan : Direktur

Terbitan : 01 Tanggal : Tanggal : Tanggal : Tanggal :

b Pelanggan : Semua Karyawan


Halaman 4 dari 7

PELAKSANA P3K & SAFETY INSPECTOR


ANALISA JABATAN
Disiapkan oleh : Diperiksa oleh : Disetujui oleh : Disahkan oleh :

No. Dokumen :

Revisi : 01

Tanggal : Jabatan : Dokumen Kontrol Jabatan : Ka. HRD & GA Jabatan : General Manager Jabatan : Direktur

Terbitan : 01 Tanggal : Tanggal : Tanggal : Tanggal :

HUBUNGAN KERJA
EKSTERNAL INTERNAL

SUPERVISOR K3L

Pertanggung jawaban Tugas

PEMBELIAN
Koordinasi pembelian stok
obat dan peralatan medis
PUSKESMAS / RUMAH
SAKIT
Koordinasi rujukan sakit SEMUA BAGIAN
karyawan
Koordinasi kebutuhan APD

BAHAN KERJA
BAHAN KERJA KEGUNAAN DALAM TUGAS
1 Pasien Sakit Proses pertolongan dan perawatan
2 Obat Peresepan

PERANGKAT / ALAT KERJA


INTENSITAS PEMAKAIAN
PERANGKAT / ALAT KERJA KEGUNAAN DALAM TUGAS
JARANG SERING SELALU
1 Peralatan Medis Pertolongan dan perawatan pasien V
2 APD Keselamatan Kerja V
3 ATK Pembuatan laporan V
Halaman 5 dari 7

PELAKSANA P3K & SAFETY INSPECTOR


ANALISA JABATAN
Disiapkan oleh : Diperiksa oleh : Disetujui oleh : Disahkan oleh :

No. Dokumen :

Revisi : 01

Tanggal : Jabatan : Dokumen Kontrol Jabatan : Ka. HRD & GA Jabatan : General Manager Jabatan : Direktur

Terbitan : 01 Tanggal : Tanggal : Tanggal : Tanggal :

KEGIATAN DAN KONDISI LINGKUNGAN KERJA


A. Kegiatan Kerja
Hari Kerja : Senin - Kamis
: Jumat
: Sabtu
Istirahat : Senin - Kamis

Jumat
: Sabtu : Tidak Ada Istirahat
Posisi Kerja : Duduk : 10 %
: Berdiri : 30 %
: Berjalan : 60 %

B. Kondisi Lingkungan Kerja


1. (di dalam ruangan)
Ruangan Kerja -
Penerangan -
Suhu Udara -
Sirkulasi dan Kondisi Udara -
Tingkat Kebisingan -
Suasana Kerja -

2. di luar ruangan
Ruangan Kerja Seluruh area perusahaan
Penerangan Terang, diluar ruangan
Suhu Udara Cukup Panas
Sirkulasi dan Kondisi Udara Agak berdebu, polusi udara
Tingkat Kebisingan Tergantung lokasi
Halaman 6 dari 7

PELAKSANA P3K & SAFETY INSPECTOR


ANALISA JABATAN
Disiapkan oleh : Diperiksa oleh : Disetujui oleh : Disahkan oleh :

No. Dokumen :

Revisi : 01

Tanggal : Jabatan : Dokumen Kontrol Jabatan : Ka. HRD & GA Jabatan : General Manager Jabatan : Direktur

Terbitan : 01 Tanggal : Tanggal : Tanggal : Tanggal :

Suasana Kerja Ramai


Halaman 7 dari 7

PELAKSANA P3K & SAFETY INSPECTOR


ANALISA JABATAN
Disiapkan oleh : Diperiksa oleh : Disetujui oleh : Disahkan oleh :

No. Dokumen :

Revisi : 01

Tanggal : Jabatan : Dokumen Kontrol Jabatan : Ka. HRD & GA Jabatan : General Manager Jabatan : Direktur

Terbitan : 01 Tanggal : Tanggal : Tanggal : Tanggal :

RESIKO BAHAYA : ringan


NAMA PENYAKIT / JENIS KECELAKAAN FISIK PENYEBAB
1 ISPA Polusi Udara

PERSYARATAN JABATAN
PENDIDIKAN : D3/S1 Kesehatan
PENGALAMAN : Pengalaman di kesehatan min 1 tahun
PENGETAHUAN : 1. Jenis-jenis Obat
: 2. terjemahan diagnosis dokter
: 3. Jenis-jenis APD, fungsi, dan cara penggunaannya
: 4. Standar keselamatan kerja
KETERAMPILAN : 1. Menangani pasien
: 2. P3K
: 3. Inspeksi APD
: 4. Penggunaan APD
PELATIHAN : 1. P3K
: 2. Edukasi Kesehatan dan Penyakit menular
PERSYARATAN FISIK : 1. Sehat Jasmani dan Rohani
: 2. Usia Maximal 30 Tahun
: 3. Tidak Buta warna
: 4. Pria/Wanita
KOMPETENSI : -

Anda mungkin juga menyukai