Anda di halaman 1dari 14

SOSIALISASI

KEGIATAN
UKM

POKJA UKM PUSKESMAS


BAUMATA
VISI PUSKESMAS
TERWUJUDNYA PUSKESMAS DENGAN PELAYANAN
PRIMA DAN TERJANGKAUNYA OLEH SEMUA KALANGAN
DEMI MASYARAKAT YANG MANDIRI, SEHAT, SEJAHTERA
DAN BAHAGIA.

MISI PUSKESMAS :
1. Memberikan pelayanan secara prima
2. Meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia
3. Mengembangkan sarana dan prasarana yang mengutamakan kualitas
pelayanan
4. Meningkatkan akses dan keterjangkauan masyarakat terhadap pelayanan
kesehatan
5. Meningkatkan peran aktif masyarakat terhadap pelayanan upaya
kesehatan
KEGIATAN UKM PUSKESMAS BAUMATA

 Apa itu UKM ?


“ Upaya Kesehatan Masyarakat “
 Tujuan :

➢ Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat


setinggi – tingginya
➢ Merubah perilaku masyarakat yang lebih sehat

➢ Meningkatkan peran serta masyarakat di


bidang kesehatan
JENIS – JENIS KEGIATAN UKM
UKM ESENSIAL
✓ Program KIA & KB
✓ Promosi Kesehatan

✓ Kesehatan Lingkungan

✓ Gizi

✓ Pengendalian Penyakit (P2P)

✓ Perkesmas

UKM PENGEMBANGAN
UPAYA KIA & KB
 Pendataan Sasaran Terpadu
 Pemantauan Bumil Resti

 Kunjungan Rumah dan Pendampingan Untuk


PUS Yang Mau ber-KB MOW
 Pendampingan Kasus Korban KTP/A

 Pertemuan Kemitraan Bidan dan Dukun


UPAYA PROMKES
 Penyuluhan Kesehatan Reproduksi Termasuk Keluarga
Berencana
 Dukungan Manajemen Puskesmas Lokakarya mini
Puskesmas Bulanan
 Pemeriksaan Gigi di TK dan Paud
 Pembinaan UKS
 Penjaringan Peserta Didik Kelas 1,7,10
 Penyuluhan Gerakan Masyarakat Sehat ke Desa
 Penyegaran / Refreshing Kader Kesehatan Dalam
Upaya Kesehatan Secara Terpadu Dari Puskesmas
 Pelatihan Kader Untuk Posyandu Lansia dan Posbindu
di Kecamatan Taebenu
LANJUTAN …….
 Pelatihan Kader Untuk Pencegahan dan Pengendalian
Penyakit Menular Langsung (TB,HIV,dll) di Kecamatan
Taebenu
 Penyuluhan Diare
 Penyuluhan DDTK di TK dan Paud
 Penyuluhan NAPSA di SMP dan SMA Kecamatan
Taebenu
 Penyuluhan TB di Desa
 Penyuluhan IMS dan HIV/AIDS di Desa
 Penyuluhan DDTK di Posyandu
 Penyuluhan ASI Eksklusif
 Penyuluhan PHBS Anak Sekolah
UPAYA KESLING
 Inspeksi Kesehatan Lingkungan
Tempat Pengelolaan Makanan dan
Sarana Air Minum
 Inspeksi Sanitasi Perumahan,
Jamban dan Sarana Keluarga
 Evaluasi Pilar I STBM Pasca Deklarasi

 Verifikasi 5 Pilar STBM


UPAYA GIZI
 Surveliance dan Pelacakan Gizi
Buruk BGM (dibawah garis merah)
 Pemantauan Kesehatan Bayi dan
Balita, Transport Petugas Posyandu
 Pelatihan Dokter Kecil

 Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS)


UPAYA P2P
 Pelacakan Kasus Kontak Serumah TB
 Pelacakan kasus kontak serumah Kusta

 Pengambilan dan pengiriman spesimen

 Konseling dan pemeriksaan HIV/AIDS di desa

 Penyuluhan DBD pada masyarakat di desa

 Pembagian abate di desa untuk pencegahan DBD

 Kunjungan rumah untuk follow up tatalaksana


kasus DBD
 Distribusi obat belkaga dari gudang dinas
kesehatan ke Puskesmas
LANJUTAN ……
 Pembagian obat belkaga
 Sweeping dan pendampingan pembagian obat
belkaga di desa
 Pelaksanaan posbindu

 Deteksi dini HIV/AIDS, TB, Malaria, Hepatitis


pada ibu hamil dan populasi beresiko di desa
 Verifikasi dugaan KLB

 Sosialisasi dan penyuluhan pengobatan


tradisional
 Imunisasi pelaksanaan MR serentak
UPAYA PERKESMAS

Kunjungan rumah dan


pemantauan lansia resiko
tinggi
Pelayanan lanjut usia di
posyandu lansia
UKM PENGEMBANGAN
 Pengawasan obat, makanan dan minuman
kadaluarsa di kios-kios dan rumah makan
 Pendataan inventaris barang dan obat di pustu
 Monitoring terpadu semua pengelola program di pustu
 Pembinaan kesehatan olahraga dan pemeriksaan
kesehatan di perkantoran
 Autopsi verbal di Kecamatan Taebenu
 Sosialisasi dan orientasi kesehatan olahraga di
sekolah
 Dukungan manajemen Puskesmas dinas lokakarya
mini Puskesmas tribulanan
SEKIAN
DAN
TERIMA KASIH
TUHAN MEMBERKATI

Anda mungkin juga menyukai