Anda di halaman 1dari 4

LOMBA KESENIAN

A. Jenis Kegiatan
1. Duet Pelsus
2. Jingle/Yel-yel
3. Paduan Suara
4. Bintang Vokalia Lansia
5. Mewarnai
6. Bacirita cerita Alkitab Bahasa Manado
7. Parcel buah/snack

B. Jadwal kegiatan

No
Jenis Kegiatan Waktu Pelaksanaan Tempat Pelaksanaan
.
1. Duet Pelsus dan Pendeta Kamis, 1 Juni 2023 Menyesuaikan dengan
lokasi ibadah wisata
Jemaat
2. Jingle/Yel-yel Kamis, 1 Juni 2023 Menyesuaikan dengan
lokasi ibadah wisata
Jemaat
3. Paduan Suara Sabtu, 24 Juni 2023 Gedung Gereja Efrata
4. Bintang Vokalia Lansia Sabtu, 24 Juni 2023 Gedung Gereja Efrata
5. Mewarnai Minggu, 25 Juni 2023 Gedung Gereja Efrata
6. Bacirita cerita Alkitab Minggu, 25 Juni 2023 Gedung Gereja Efrata
Bahasa Manado
7. Parcel buah/snack Sabtu, 1 Juli 2023 Gedung Gereja Efrata

C. Ketentuan umum
1. Setiap kolom mengutus peserta untuk setiap lomba.
2. Peserta yang diutus adalah anggota kolom yang terdaftar dikolom bersangkutan.
3. Untuk kostum tidak menjadi penilaian.
4. Keputusan juri mutlak, tidak bisa diganggu gugat.
5. Setiap kolom mengutus anggota kolom untuk mengikuti rapat teknis.
6. Rapat teknis untuk setiap kegiatan akan dilaksanakan Kamis, 18 Mei 2023(selesai
pelaksanaan ibadah Kenaikan).

D. Ketentuan khusus
a. Duet pelsus
1. Peserta adalah pelayan khusus dikolom. Untuk Pendeta dan ketua-ketua komisi
BIPRA akan berpasangan melalui undian.
2. Setiap peserta membawakan 1 (satu) lagu rohani yang dipilih dari KJ, NNBT, dan
NKB.
3. Bisa menggunakan iringan berupa instrumen atau minus one yang
dikoordinasikan dengan panitia dua hari sebelum pelaksanaan kegiatan lomba.
b. Jingle/Yel-yel
1. Setiap kolom mengutus 1 tim yang terdiri dari minimal 10 orang dengan
melibatkan BIPRA.
2. Waktu penampilan 2 sampai 5 menit.
3. Isi Jingle/Yel-yel harus sesuai dengan Tema HUT ke-14 Jemaat GMIM Efrata
Kamasi/Kamasi 1 dan tidak mengandung SARA.
4. Penampilan bisa menggunakan property berupa alat music atau benda/benda
pendukung lainnya yang disiapkan sendiri oleh peserta.
5. Untuk penampilan yang tidak sesuai dengan kriteria poin 1 dan 2 akan
dikurangi masing-masing 10 poin.

c. Paduan Suara
1. Setiap peserta menyanyikan lagu ‘’MARS Efrata Kamasi/Kamasi 1’’ ciptaan
Diaken Steef Kaligis, S.Pd. dalam aransemen 4 suara(SATB).
2. Nada dasar bisa dinaikkan 1 semitone (1/2) atau diturunkan 1 semitone (1/2)
3. Dirigen bebas.

d. Bintang Vokalia Lansia


1. Setiap peserta membawakan 1 (satu) lagu rohani yang dipilih dari KJ, NNBT, dan
NKB.
2. Bisa menggunakan iringan berupa instrumen atau minus one yang
dikoordinasikan dengan panitia dua hari sebelum pelaksanaan kegiatan lomba.

e. Mewarnai
1. Peserta adalah 2 orang anak sekolah minggu berusia 5-7 tahun utusan kolom
yang bersangkutan.
2. Gambar dan peralatan mewarnai (crayon) disiapkan oleh panitia.
3. Peserta diharapkan untuk hadir di tempat pelaksanaan lomba selambat-
lambatnya 15 menit sebelum lomba dimulai.
4. Waktu pelaksanaan lomba mewarnai adalah 60 menit.
5. Peserta dapat membawa meja lipat sendiri dari rumah.
6. Saat pelaksanaan lomba, peserta tidak diperkenankan meminta bantuan atau
berkomunikasi dengan siapapun.
7. Saat pelaksanaan lomba, selain panitia dan peserta, tidak diperkenankan ada
orang lain yang berkeliaran di area lomba.
8. Anggota jemaat yang ingin menyemangati peserta berada di area yang akan
ditentukan oleh panitia.
9. Saat pelaksanaan lomba, peserta tidak diperkenankan membawa HP dan Tablet.

f. Bacirita cerita Alkitab Bahasa Manado


1. Peserta adalah orang (remaja/pemuda/bapak/ibu)utusan kolom bersangkutan.
2. Cerita yang akan dibawakan dipilih dari cerita yang disiapkan oleh panitia.
g. Parcel buah/snack
1. Peserta adalah 2 orang (remaja/pemuda) utusan kolom bersangkutan.
2. Buah/snack akan disiapkan oleh Panitia.
3. Peserta menyiapkan tatakan, serta alat-alat berupa gunting/pisau, lem, hekter,
serta hiasan-hiasan untuk menambah kreatifitas parcel yang dibuat.
4. Waktu pembuatan parcel selama 1,5 jam.
5. Peserta tidak bisa digantikan oleh orang lain saat pelaksanaan lomba sementara
berjalan.
6. Saat pelaksanaan lomba, peserta tidak diperkenankan membawa HP.
7. Saat pelaksanaan lomba, peserta tidak diperkenankan berkomunikasi dengan
orang lain yang bukan peserta.

E. Rencana Anggaran Biaya

I. LOMBA DUET PENDETA DAN PELSUS


NO URAIAN JUMLAH SATUAN HARGA JUMLAH HARGA
1 Hadiah Juara I 1 Tim Rp 500.000 Rp 500.000
2 Hadiah Juara II 1 Tim Rp 300.000 Rp 300.000
3 Hadiah Juara III 1 Tim Rp 200.000 Rp 200.000
Honor Juri (sudah sekalian dengan
4 2 Orang Rp 300.000 Rp 600.000
lomba jingle/yel yel)
Sub Total I Rp 1.000.000

II. LOMBA JINGLE/YEL YEL


NO URAIAN JUMLAH SATUAN HARGA JUMLAH HARGA
1 Hadiah Juara I 1 Tim Rp 1.000.000 Rp 1.000.000
2 Hadiah Juara II 1 Tim Rp 700.000 Rp 700.000
3 Hadiah Juara III 1 Tim Rp 400.000 Rp 400.000
Sub Total II Rp 2.100.000

III. LOMBA PADUAN SUARA


NO URAIAN JUMLAH SATUAN HARGA JUMLAH HARGA
1 Hadiah Juara I 1 Tim Rp 1.000.000 Rp 1.000.000
2 Hadiah Juara II 1 Tim Rp 750.000 Rp 750.000
3 Hadiah Juara III 1 Tim Rp 500.000 Rp 500.000
4 Konsumsi Juri (makan dan snack) 2 Orang Rp 50.000 Rp 100.000
Baliho untuk lomba (sudah sekalian
5 36 M2 Rp 35.000 Rp 1.260.000
dengan lomba bintang vocalia lansia)
6 Dekorasi 1 Paket Rp 500.000 Rp 500.000
Honor Juri (sudah sekalian dengan
7 2 Orang Rp 1.000.000 Rp 2.000.000
lomba bintang vocalia)
Sub Total III Rp 6.110.000
IV. LOMBA BINTANG VOCALIA LANSIA
NO URAIAN JUMLAH SATUAN HARGA JUMLAH HARGA
1 Hadiah Juara I 1 Orang Rp 500.000 Rp 500.000
2 Hadiah Juara II 1 Orang Rp 300.000 Rp 300.000
3 Hadiah Juara III 1 Orang Rp 200.000 Rp 200.000
Sub Total IV Rp 1.000.000

V. LOMBA MEWARNAI
NO URAIAN JUMLAH SATUAN HARGA JUMLAH HARGA
1 Crayon 24 Pcs Rp 25.000 Rp 600.000
2 Cetak gambar 24 Pcs Rp 1.000 Rp 24.000
3 Honor Juri 2 Orang Rp 200.000 Rp 400.000
4 Hadiah Juara I 1 Orang Rp 300.000 Rp 300.000
5 Hadiah Juara II 1 Orang Rp 200.000 Rp 200.000
6 Hadiah Juara III 1 Orang Rp 100.000 Rp 100.000
7 Snack untuk peserta, panitia, dan juri 30 Paket Rp 25.000 Rp 750.000
Sub Total V Rp 2.374.000

VI. LOMBA BACERITA ALKITAB BAHASA MANADO


NO URAIAN JUMLAH SATUAN HARGA JUMLAH HARGA
1 Hadiah Juara I 1 Orang Rp 300.000 Rp 300.000
2 Hadiah Juara II 1 Orang Rp 200.000 Rp 200.000
3 Hadiah Juara III 1 Orang Rp 100.000 Rp 100.000
4 Honor Juri 2 Orang Rp 300.000 Rp 600.000
5 Konsumsi Juri (makan & snack) 2 Orang Rp 50.000 Rp 100.000
Sub Total VI Rp 1.300.000

VII. LOMBA PARCEL BUAH/SNACK


NO URAIAN JUMLAH SATUAN HARGA JUMLAH HARGA
1 Hadiah Juara I 1 Tim Rp 300.000 Rp 300.000
2 Hadiah Juara II 1 Tim Rp 200.000 Rp 200.000
3 Hadiah Juara III 1 Tim Rp 100.000 Rp 100.000
4 Snack untuk peserta, panitia, dan juri 30 Paket Rp 25.000 Rp 750.000
5 Buah & snack 12 Paket Rp 200.000 Rp 2.400.000
6 Honor Juri 2 Orang Rp 300.000 Rp 600.000
Sub Total VII Rp 4.350.000
TOTAL I + II + III + IV + V + VI + VII Rp 18.234.000

Anda mungkin juga menyukai