Anda di halaman 1dari 1

ULANGAN HARIAN IPA

TEKANAN ZAT DAN PENERAPANYA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI

1. Sebuah balok bermassa 30kg dengan ukuran panjang 30 cm, lebar 10 cm dan tinggi 12 cm.

Tentukan tekanan pada dasar balok jika balok diletakkan di atas meja pada posisi seperti terlihat pada
gambar di atas!
2.
Sebuah pipa U diisi dengan dua cairan berbeda yaitu air raksa dan minyak seperti
pada gambar. Jika ketinggian minyak dinyatakan h2 dan bernilai 27,2 cm dan massa
jenis minyak sebesar  0,8 gr/cm3. Berapa tinggi air raksa jika massa jenis air raksa
sebesar 13,6 gr/cm3
3. Didalam bajana yang berisi air mengapung segumpul es yang massa jenisnya 900 kg/m3. Volume es
yang tercelup ke dalam air 0,18 m3. Jika massa jenis air 1000 kg/m3 maka volume seluruh es adalah….
4. Dongkrak mobil yang memiliki dua penampang digunakan untuk mengangkat mobil bermassa 1.500
kg. kedua penampang memilili luas penampang masing-masing 60 cm dan 30 cm. tentukan gaya tekan
atau gaya minimum yang harus dikerjakan pada penampang kecil supaya mobil dapat terangkat (g=10
m/s2).
5. Sebutkan dan jelaskan mekanisme pengangkutan air dan nutrisi pada tumbuhan.

ULANGAN HARIAN IPA


TEKANAN ZAT DAN PENERAPANYA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI

1. Sebuah balok bermassa 30kg dengan ukuran panjang 30 cm, lebar 10 cm dan tinggi 12 cm.

Tentukan tekanan pada dasar balok jika balok diletakkan di atas meja pada posisi seperti terlihat pada
gambar di atas!
2.
Sebuah pipa U diisi dengan dua cairan berbeda yaitu air raksa dan minyak seperti
pada gambar. Jika ketinggian minyak dinyatakan h2 dan bernilai 27,2 cm dan massa
jenis minyak sebesar  0,8 gr/cm3. Berapa tinggi air raksa jika massa jenis air raksa
sebesar 13,6 gr/cm3
3. Didalam bajana yang berisi air mengapung segumpul es yang massa jenisnya 900 kg/m3. Volume es
yang tercelup ke dalam air 0,18 m3. Jika massa jenis air 1000 kg/m3 maka volume seluruh es adalah….
4. Dongkrak mobil yang memiliki dua penampang digunakan untuk mengangkat mobil bermassa 1.500
kg. kedua penampang memilili luas penampang masing-masing 60 cm dan 30 cm. tentukan gaya tekan
atau gaya minimum yang harus dikerjakan pada penampang kecil supaya mobil dapat terangkat (g=10
m/s2).
5. Sebutkan dan jelaskan mekanisme pengangkutan air dan nutrisi pada tumbuhan.

Anda mungkin juga menyukai