Anda di halaman 1dari 8

AHM BEST STUDENT 2023

Gen Z Kuat
Indonesia Hebat

Panduan Penulisan Makalah


Petunjuk Penulisan Makalah
1. Naskah diketik dengan spasi 1,15 pada kertas berukuran A4 dengan font Tahoma size 12
2. Jarak pengetikan 3 cm dari samping kiri, 2,5 cm dari samping kanan, 2,5 cm dari
batas atas, dan 1,75 cm dari batas bawah.
3. Penulisan menggunakan kaidah Bahasa Indonesia sesuai EYD.
4. Seluruh naskah mulai dari Pembukaan sampai dengan Penutup, maksimal 8 halaman untuk
kategori Ide dan 10 halaman untuk kategori Invensi.
5. Lampiran tidak terbatas pada: tabel, diagram, chart, foto karya, dokumentasi kegiatan,
sertifkat,dan hasil uji dengan jumlah halaman sesuai banyaknya lampiran yang dibutuhkan.
6. Jika menggunakan informasi, teori dan atau hasil penelitian instansi lain harus mencantumkan
sumber rujukan.

IDE INVENSI
Maks 8 halaman Maks 10 halaman
Sistematika Penulisan

I D E INVENSI
I. PEMBUKAAN (2 Halaman) I. PEMBUKAAN (2 Halaman)
I.1. Judul Ide (0.25) I.1. Judul Invensi (0.25)
I.2. Daftar Isi dan Daftar Lainnya (0.75) I.2. Daftar isi, dan daftar lainnya (0.75)
I.3. Ringkasan/Abstrak (1) I.3. Ringkasan/Abstrak (1)
II. ISI (3-4 Halaman) II. ISI (5-6 Halaman)
II.1. Kerangka Berpikir (1) II.1. Kerangka Berpikir (1)
II.2. Pengembangan Ide (1-2) II.2. Penerapan Invensi (1-2)
II.3. Prototype/Sample Kegiatan (0.5) II.3 Uji Manfaat (1)
II.4. Analisa Potensi Manfaat (0.5) II.4. Analisa Potensi Manfaat (1)
III. PENUTUP (2 Halaman) II.5. Produk/Jasa (1)
III.1. Kesimpulan hasil (1) III. PENUTUP (2 Halaman)
III.2. Profil Peserta (perorangan/tim) (0.5) III.1. Kesimpulan hasil (1)
III.3. Daftar Lampiran (0.5) III.2. Profil Peserta (perorangan/tim) (0.5)
III.3. Daftar Lampiran (0.5)
Cara Penulisan
Bagian PEMBUKA – 2 halaman
I.1. Judul karya (ide / invensi)
Judul diketik dengan huruf besar (kapital) ukuran 14 dan cetak tebal dengan posisi di tengah tanpa digarisbawahi.
I.2. Daftar isi dan daftar lainnya
Meliputi daftar gambar, daftar table, grafik, rujukan / referensi dan daftar lampiran, memenuhi kaidah penomoran
dengan angka (1... 2... 3... dst)
I.3. Ringkasan/Abstrak
Ringkasan dibuat maksimal, yang mencerminkan isi keseluruhan penelitian, mulai dari latar belakang, tujuan yang
berkaitan dengan tujuan SDG’s, pengolahan data/fakta, hasil penelitian dan analisa potensi manfaat untuk kategori ide
atau dampak yang ditimbulkan untuk kategori invensi

Bagian ISI (Ide : 3-4 halaman | Invensi : 5-6 halaman)


II. 1. Kerangka Berpikir
A. Latar Belakang, menjelaskan permasalahan atau timbulnya gagasan disertai dengan data & fakta yang relevan
B. Rumusan Gagasan, menjelaskan secara singkat hal yang mendasari timbulnya ide / invensi yang dilombakan, disertai
dengan analisa data* primer, sekunder, merujuk landasan teori yang relevan
C. Tujuan, menjelaskan tujuan karya dan relevansinya dengan tujuan Sustainable Development Goals (SDG’s)
D. Target, menetapkan tujuan kualitatif dan kuantitatif yang hendak dicapai

(Data Primer: adalah sebuah data yang langsung didapatkan dari sumber dan diberi kepada pengumpul data atau peneliti. Metode : wawancara dengan subjek
penelitian (observasi/pengamatan langsung). Data Sekunder: data yang sudah diolah terlebih dahulu dan baru didapatkan peneliti dari sumber yang lain sebagai
tambahan informasi. Sumber : adalah buku, jurnal, publikasi pemerintah, serta situs atau sumber lain yang mendukung.)
Cara Penulisan
II. 2. Pengembangan Ide (Kategori Ide) / Penerapan Invensi (Kategori Invensi) II.3. Prototype / Sample Kegiatan (Kategori Ide)
berisikan: Uji Manfaat (Kategori Invensi), menjelaskan:
A. Proses Kerja A.Hasil
• Menjelaskan urutan pengembangan produk/pelaksanaan kegiatan • Menjelaskan keunggulan prototype/sample
• Menjelaskan standar setiap pengembangan kegiatan (Kategori Ide)
• Menjelaskan alat, sarana, dan pendukung yang digunakan • Menjelaskan potensi pengembangan karya
B.Tim Kerja • Menjelaskan cara penggunaan karya
• Menjelaskan pihak-pihak yang terlibat tim, jika kerja berkelompok/tim
• Menjelaskan peran masing-masing pihak B.Pengakuan dan Uji Manfaat
C. Waktu Pelaksanaan • Menjelaskan pemanfaat dan pengakuan
Menjelaskan alur waktu (timeline) dari perencanaan, persiapan, proses pemanfaat dari karya
kerja, sampai pengamatan dan evaluasi hasil • Menjelaskan pihak penguji dan hasil uji
D. Investasi
• Menjelaskan sumber-sumber biaya yang digunakan
• Menjelaskan elemen modal diluar uang
Cara Penulisan
II. 4. Analisa Potensi Manfaat Bagian PENUTUP (2 halaman)
• Menjelaskan relevansi manfaat dengan poin III. 1. Kesimpulan hasil
SDG’s (Sustainable Development Goals) - Kategori Ide menjelaskan tingkat keberhasilan dan potensi
pengembangan
- Kategori Invensi menjelaskan dampak terukur
II. 5. Produk/Jasa (untuk Kategori Invensi)
Menjelaskan pengakuan atau penghargaan III. 2. Profil Peserta (Perorangan/Tim)
atau apresiasi dari pemerintah / instansi Biodata mencakup: Nama lengkap peserta dan atau anggota tim,
relevan atau Lembaga masyarakat lainnya Sekolah, kelas, dan jurusan.
yang dibuktikan dengan dokumen.
Dokumen dimaksud tidak terbatas pada III. 3. Daftar Lampiran
Sertifikat, piagam penghargaan, testimoni, Lampiran tidak terbatas pada: tabel, diagram, chart, foto karya,
dokumentasi kegiatan, sertifkat,dan hasil uji dengan jumlah halaman
ijin produk / jasa, paten, ijin produksi.
sesuai banyaknya lampiran yang dibutuhkan.
REFERENSI LOGO
Logo yang dapat digunakan
dalam penyusunan materi :

• Logo AHM
• Logo Honda One Heart
• Logo Main Dealer (sesuai
wilayah)
• Logo AHMBS
• Logo Sekolah

Link : bit.ly/LogoAHMBS2023
Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai