Anda di halaman 1dari 3

Nama: wahyu afandi Jurusan: Perhotelan

NIM: 2103030007 Politeknik Kent Bogor

Tugas Metodologi Penelitian 13

1 . Jelaskan pengertian laporan penelitian!

Laporan penelitian adalah suatu dokumen tertulis tentang hasil pelaksanaan suatu penelitian
yang dibuat secara jelas, disusun menurut metode penulisan dan sistematika tertentu dengan
bahasa yang lugas.

1. Praktikan aturan penulisan dalam penyusunan laporan penelitian!

a. Menggunakan bahasa baku/formal


b. Menghindari penggunaan majas, idiom dan sejenisnya.
c. Menghindari penggunaan kata yang bermakna sama secara berulang
d. Laporan harus obyektif, sistematis dan jelas serta dapat dipertanggungjawabkan.
e. Menggunakan teknik notasi ilmiah.

2. Apakah Anda memahami format penyusunan laporan penelitian?

Ya, format penyusunan laporan penelitian berupa:


Bab I Pendahuluan
- Permasalahan
- Rumusan permasalahan
- Tujuan Penelitian

Bab II Kajian Pustaka

- Penemuan yang lalu


- Teori yang mendasari
- Ringkasan dan kerangka pikir peneliti
- Hipotesis

Bab III Metodologi

- Pemilihan subyek, populasi, sampel dan teknik sampling.


- Desain dan pendekatan penelitian
- Pengumpulan data

Bab IV Pelaksanaan Penelitian


- Validasi instrumen
- Pengumpulan dan penyajian data
- Analisis data
- Hasil analisis

Bab V Hasil Penelitian dan Pembahasan

- Hasil penelitian
- Pembahasan
- Diskusi

Bahan Penunjang

- Kepustakaan
- Indeks

3. Jelaskan kerangka laporan penelitian kualitatif?

Cover/Halaman Judul
Persetujuan Dosen Pembimbing
Persetujuan Dosen Penguji
Surat Pernyataan Bebas Plagiarisme
Dedikasi
Kata Pengantar
Abstrak
Daftar Gambar (bila ada)
Daftar Isi

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah


B. Fokus Penelitian (dalam penelitian kuantitatif disebut batasan masalah atau ruang lingkup
penelitian)
C. Rumusan Masalah
D. Tujuan Penelitian
E. Manfaat Penelitian

BAB II KAJIAN TEORI

A. Pengertian Dosen Idola


B. Profil Dosen Idola
C. Indikator Dosen Idola

BAB III METODE PENELITIAN

A. Alasan Menggunakan Metode Kualitatif


B. Tempat Penelitian
C. Sampel Sumber Data Penelitian
D. Instrumen Penelitian
E. Tehnik Pengumpulan Data
F. Tehnik Analisa Data
G. Pengujian Keabsahan Data

BAB IV TEMUAN PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Temuan Penelitian
B. Pembahasan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan
B. Saran

4. Kritisi teknik dan strategi penulisan laporan penelitian!

A. Teknik Penulisan Laporan


- Cara penulisan.
- Gaya penulisan.
- Petunjuk umum penulisan.

B. Petunjuk Penulisan Laporan


Menurut Lincoln dan Cuba, petunjuk penulisan laporan penelitian meliputi:

- Penelitian hendaknya dilakukan secara informal.


- Penulisan tidak bersifat menafsirkan dan evaluatif kecuali bagian yang
mempersoalkan hal tersebut.
- Penulis hendaknya menyadari jangan terlalu banyak data yang dimasukkan dalam
penelitian.
- Penulis hendaknya tetap menghormati janji tidak menuliskan nama dan menjaga
kerahasiaannya.
- Penulis hendaknya tetap melaksanakan penjajakan audit.
- Penulis hendaknya menetapkan batas waktu penyelesaian laporan dan bertekad
untuk menyelesaikannya

Anda mungkin juga menyukai