Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN JEMBRANA

DINAS PENDIDIKAN KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA


SATUAN PENDIDIKAN FORMAL
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 BANJAR TENGAH
Alamat : Jalan Arjuna, No. 12, Kelurahan Banjar Tengah, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana,
Email : sdnduabanjartengah@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI 2 BANJAR TENGAH


Nomor : 198/420.2/SDN.2BT/VII/2021

TENTANG
PEMBENTUKAN TIM PENGEMBANGAN KURIKULUM
SD NEGERI 2 BANJAR TENGAH, KECAMATAN NEGARA
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Menimbang a. bahwa untuk memperlancar pelaksanaan penyusunan Kurikulum SD


Negeri 2 Banjar Tengah dipandang perlu untuk membentuk Tim
Pengembangan Kurikulum;
b. bahwa untuk memenuhi maksud huruf a di atas, maka perlu ditetapkan
dengan Keputusan Kepala SD Negeri 2 Banjar Tengah tentang
penetapan Tim Revisi Penyusunan Kurikulum SD Negeri 2 Banjar
Tengah Tahun Pelajaran 2021/2022.

Mengingat 1. Undang-Undang RI Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan


Nasional ;
2. Peraturan Pemerintah RI No 32 Tahun 2013, tentang Perubahan atas
Peraturan Pemerintah RI Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar
Nasional Pendidikan ;
3. Peraturan Pemerintah RI Nomor 48 Tahun 2008 Tentang Pendanaan
Pendidikan;
4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2010
tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan;
5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 13
tahun 2007 tentang Standar Kepala Sekolah/Madrasah;
6. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 16
tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi
Guru;
7. Permendikbud No. 81A tahun 2013 tentang Implementasi Kurikulum
2013
8. Permendikbud no 54 th 2013 tentang standar kompetensi lulusan
9. Permindukbud no 65 th 2013 tentang Standar Proses
10. Permendikbud No 66 th 2013 Tentang KD dan Struktur Kurikulum SD
11. Permendikbud No 71 Tentang Buku Teks Pelajaran
12. Permendikbud No 64 th 2013 Tentang Standar Isi
13. Permendiknas RI No 24 tahun 2007 tentang Standar Sarana dan
Prasarana untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah (SD/MI), Sekolah
Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah (SMP/MTS), dan Sekolah
Menengah Atas/Madrasah Aliyah (SMA/MA);
14. Permendiknas Republik Indonesia Nomor 19 tahun 2007 tentang
Standar Pengelolaan Pendidikan oleh Satuan Pendidikan Dasar dan
Menengah;
15. Peraturan Mentri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi
Birokrasi Nomor 16 Tahun 2009 tentang Jabatan Fungsional Guru dan
Angka Kreditnya;
16. Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia No
161 Tahun 2014, Tentang Petunjuk Teknis Penggunaan dan
Pertanggung jawaban Keuangan Dana Bantuan Oprasional Sekolah
Tahun 2015
17. Perda Nomor 20 tahun 2013 tentang Bahasa Bali dan Pendidikan Budi
Pekerti agar dijadikan muatan lokal wajib pada jenjang Pendidikan
Dasar dan Menengah;
18. Keputusan Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Provinsi
Bali No 420/1636/BPTP/Disdikpora, Tentang Kalender Pendidikan
Provinsi Bali Tahun Pelajaran 2021/2022;
19. Saran, usul dan Keputusan Rapat Dewan Guru SD Negeri 2 Banjar
Tengah, tertanggal 9 Juli 2021 tentang penyusunan Kurikulum Tahun
Pelajaran 2021/2022

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Tim Penyusunan Kurikulum SD Negeri 2 Banjar Tengah Tahun 2021/2022
seperti tersebut dalam lampiran 1 Keputusan ini;
Kedua : Menugaskan tim Penyusun seperti termuat pada lampiran 1 Surat Keputusan
ini untuk melaksanakan penyusunan kurikulum sesuai dengan pembagian
tugas masing-masing;
Ketiga : Segala Biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini dibebankan pada
anggaran yang bersumber dari dana BOS Tahun Anggaran 2021;
Keempat : Apabila terdapat kekeliruan dalam pelaksanaan Keputusan ini akan
dibetulkan sebagaimana mestinya;
Kelima : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Negara
Tanggal : 12 Juli 2021
Kepala SD Negeri 2 Banjar Tengah

Ni Gst. Ayu Komang Ningsih, M.Pd.


NIP. 19650529 199007 2 001
Lampiran : Keputusan Kepala SD Negeri 2 Banjar Tengah
Nomor : 198/420.2/SDN.2BT/VII/2021
Tanggal : 12 Juli 2020
Tentang : Tim Pengembang Kurikulum SD Negeri 2 Banjar Tengah
Tahun Pelajaran 2021/2022

I. PENANGGUNGJAWAB Ni Gst Ayu Komang Ningsih, M.Pd.


: NIP. 19650529 199007 2 001

II. KETUA Drs. I Gst. Agung Komang Wiryana


:
(Merangkap Anggota) NIP. 19620529 198112 1 002

III. WAKIL KETUA I Kadek Darma Putra Wijaya, S.Pd


:
(Merangkap Anggota) NIP. –

IV. SEKRETARIS Ni Made Ratnawati, S.Pd.


:
(Merangkap Anggota) NIP. 19620108 198304 2 007

V. BENDAHARA Asmuni, S.Ag


:
(Merangkap Anggota) 19760106 200501 1 003

VI. ANGGOTA : 1. Ni Komang Yeni Oktarini, S.Pd.


NIP. -
2. Ni Made Supriani, S.Pd
NIP. -
3. Eva Roosyana Dewi, S.Pd
NIP. -
4. Yuniah Vertika, S.Pd
NIP. -
5. Muhlisin, A.Ma
NIP. -
6. I Gst. Ayu Dita Saraswati
NIP. -
7. Ni Luh Tu Winda Yuniantari
NIP. -

VII Nara Sumber 1. I Kade Awan Pianta, S.Pd., M.Pd


:
(Pengawas TK/SD/MI Kec Negara)
: 2. I Ketut Budiarsa (Ketua Komite)

Kepala SD Negeri 2 Banjar Tengah

Ni Gst. Ayu Komang Ningsih, M.Pd.


NIP. 19650529 199007 2 001
PEMERINTAH KABUPATEN JEMBRANA
DINAS PENDIDIKAN KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SATUAN PENDIDIKAN FORMAL
SEKOLAH DASAR NEGERI 2 BANJAR TENGAH
Alamat : Jalan Arjuna, No. 12, Kelurahan Banjar Tengah, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana,
Email : sdnduabanjartengah@gmail.com

BERITA ACARA
PENYUSUNAN KURIKULUM SD NEGERI 2 BANJAR TENGAH,
KECAMATAN NEGARA, KABUPATEN JEMBRANA

Pada hari ini Senin tanggal Dua Belas bulan Juli tahun Dua Ribu Dua Puluh
Satu kami tersebut di bawah ini :

Nama : Ni Gst. Ayu Komang Ningsih, M.Pd.


NIP : 19650529 199007 2 001
Jabatan : Kepala SD Negeri 2 Banjar Tengah
Alamat : Jalan Arjuna No. 12, Kelurahan Banjar Tengah, Kecamatan Negara,
Kabupaten Jembrana

Telah melaksanakan penyusunan Kurikulum yang terdiri dari pedahuluan, tujuan,


visi misi sekolah, struktur muatan kurikulum, dan kelender pendidikan. Adapun
penyusunan kurikulum ini melibatkan semua pendidik dan tenaga kependidikan, serta
komite SD Negeri 2 Banjar Tengah, Satuan Pendidikan Formal Kecamatan Negara,
Pengawas TK/SD Gugus I Kecamatan Negara selaku nara sumber.

Semua biaya yang timbul akibat penyusunan kurikulum ini dibebankan pada Dana
Bantuan Operasional Sekolah ( BOS ) Tahun Anggaran 2021.

Demikian berita acara ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya

Ketua, Sekretaris,

Drs. I Gst. Agung Komang Wiryana Ni Nengah Rengsen Pariasih, S.Pd.


NIP. 19620529 198112 1 002 NIP. 19620912 198304 2 010

Mengetahui
Kepala Sekolah,

Ni Gst Ayu Komang Ningsih, M.Pd.


NIP. 19650529 199007 2 001

Anda mungkin juga menyukai