Anda di halaman 1dari 3

NAMA : Cindy Regita Audini

NIM : 082111333062
Kelas : Fisika Komputasi B

SOAL
1. Buatlah algoritma dan diagram alir untuk menentukan nilai terbesar diantara dua buah
bilangan.
2. Buatlah algoritma dan diagram alir untuk menentukan nilai terbesar diantara tiga buah
bilangan.
3. Buatlah algoritma dan diagram alir untuk menentukan input bilangan bulat termasuk bilangan
genap atau ganjil atau nol.

JAWAB
1. Diagram Alir :

Algoritma :
a) Mulai
b) Inisiasi nilai X dan Y
c) Masukkan nilai X
d) Masukkan nilai Y
e) Apakah nilai X lebih besar dari Y?
f) Jika benar, maka cetak X lebih besar dari Y
g) Jika tidak benar, maka cetak X lebih kecil dari Y
h) Selesai

2. Diagram Alir :

Algoritma :
a) Mulai
b) Inisiasi nilai X,Y,Z sebagai integer
c) Masukkan nilai X
d) Masukkan nilai Y
e) Masukkan nilai Z
f) Apakah nilai X lebih besar dari Y?
g) Jika benar, maka kerjakan untuk X lebih besar dari Z
h) Jika benar, maka X paling besar
i) Jika salah, maka Z lebih kecil
j) Setelah itu, untuk X lebih besar dari Y jika salah maka kerjakan untuk Y lebih besar dari
Z
k) Jika benar, maka Y paling besar
l) Jika salah, maka Z lebih kecil
m) Selesai
3. Diagram Alir :

Algoritma :
a) Mulai
b) Inisiasi nilai X sebagai integer
c) Masukkan nilai X
d) Masukkan nilai X=0
e) Jika benar, maka output sebagai bilangan nol
f) Jika salah, maka masukkan nilai X modulo 2 dengan sama dengan nol
g) Jika benar, maka output bilangan genap
h) Jika salah, maka output bilangan ganjil
i) Selesai

Anda mungkin juga menyukai