Anda di halaman 1dari 4

Template Proposal Singkat Pengabdian kepada Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM)

1. Judul/Tema Kegiatan: Pengembangan Kreativitas Dan Bakat Pada Siswa-Siswi


SD Al-Irsyad Kota Batu

2. Lokasi Pengabdian ( Jl.Semeru 1/8 Sisir, Kec Batu, Jawa Timur)

3. Identitas Peserta

NO NAMA NIM JURUSAN FAKULTA NO. HP


S (WA)

1. Ahmad 201910030 Kesejahter Fisip 081909020


Khilmi 311011 aan Sosial 174
Ramadha
ni

2. Adam 201910040 Ilmu Fisip 085857256


Setyo Adi 311028 Komunika 934
si

3. Farah 201910040 Ilmu Fisip 081232599


Abdat 311029 Komunika 66
si

4. Achmad 201910040 Ilmu Fisip 081238896


Wildan 311182 Komunika 579
Syah si

5. M.Anas 201910040 Ilmu Fisip 087701540


Mujahid 311163 Komunika 401
Akbar si

*Koordinator Kelompok

4.  Pendahuluan

Kreativitas anak merupakan hal yang sangat penting untuk dikembangkan. Apalagi di usia
anak-anak sangat penting untuk meningkatkan dan menyalurkan kreativitas yang dimiliki
anak. Apalagi rasa ingin tahu anak-anak akan suatu hal yang baru sangat tinggi dan
cenderung ingin mengeksplorasi banyak hal. SD AL-IRSYAD merupakan salah satu
lembaga pendidikan yang menyediakan berbagai macam fasilitas belajar untuk anak usia
dini. SD AL-IRSYAD beroperasi dari pagi hingga sore, menerapkan sistem Full Day. Anak
anak SD dipercaya memberikan stimulasi yang baik untuk mengembangkan intelegensi,
kemampuan sosial dan kematangan motorik anak. Untuk itu kami ingin melakukan kegiatan
pengabdian masyarakat oleh mahasiswa di SD AL-IRSYAD KOTA BATU agar membantu
perkembangan kreativitas dan bakat anak-anak yang sekolah di sd tersebut. Manfaat dari
kegiatan yang kami lakukan adalah menambah rasa sosialisasi yang tinggi dan rasa percaya
diri pada anak, memperkuat rasa sosial pada anak, dan meningkatkan kreativitas pada anak
dan meningkatkan pengetahuan tentang kebersihan diri dan lingkungan, terdapat beberapa
hal yang perlu diajarkan pada anak untuk mengembangkan perilaku sehat. Kami ingin
mengupayakan peran kami sebagai mahasiswa untuk memberikan sosialisasi tentang
kebersihan, mulai dari mengajari cara menyikat gigi yang benar, memotong kuku, mencuci
tangan dengan benar, serta sosialisasi seputar protokol kebersihan covid19. dalam ranah
pendidikan karakter, kami akan menyuluhkan tentang kesehatan mental anak dan sosialisasi
tentang pencegahan bullying. dalam ranah kreativitas, kami akan memaximalkan program
jurnalistik seperti membuat mading dan lain sebagainya. Serta untuk memenuhi tugas kami
dalam pengabdian masyarakat oleh mahasiswa (PMM). 

5. Tujuan 

Tujuan Kegiatan Tujuan dari kegiatan ini adalah membantu siswa siswi SD AL- IRSYAD Kota
Batu dalam mengembangakan dan meningkatkan kreativitas yang mereka miliki. Selain itu
kegiatan ini agar menguatkan rasa percaya diri yang mereka miliki dalam berkreativitas dan
memperkuat rasa sosial pada siswa siswi dan meningkatkan pengetahuan tentang kebersihan diri
dan lingkungan agar siswa siswi dapat mengembangkan perilaku sehat.

6. Rencana Kegiatan

NO KEGIATAN JANGKA WAKTU CONTACT


WAKTU PELAKSANAAN PERSON

1 Rapat awal persiapan PMM 1 hari   Farah


Survei  (08123259966)

2 Survei Lokasi  1 hari Farah


(08123259966)

3 1 hari Farah
Pembuatan design banner, dan (08123259966)
pemesanan banner.

Pengantaran surat ijin


melakukan PMM

4 1 hari Farah
Pembelian alat dan bahan yang (08123259966)
di perlukan selama PMM

5 1 hari Farah
Persiapan pembukaan (08123259966)
6 1 hari Adam
Pembukaan kegiatan PMM di (085857256934)
buka oleh ketua PMM dan
Kepala Sekola Dasar Islam Al-
Irsyad

7 1 hari Adam
Tahap pengenalan diri, (085857256934)
penjelasan tentang kegiatan
yang akan dilakukan

8 Pendampingan pembelajaran 2 hari Adam


tentang cara sikat gigi yang (085857256934)
benar

9 Penyusunan dan 2 hari Wildan


Pendampingan pembelajaran (081238896579)
tentang sosialisasi bullying

10 Penyusunan dan 1 hari Wildan


Pendampingan pembelajaran (081238896579)
tentang sosialisasi Gadget

11 Senam sehat 1 hari Wildan


(081238896579)

12 evaluasi pertama 1 Hari Wildan


(081238896579)

13 Membantu dapur Al-Irsyad 1 Hari Adam


(085857256934)

14 Kerja Bakti  1 hari Wildan


(081238896579)

15 Pemasangan poster mengenai 1 hari Wildan


pola hidup sehat (081238896579)

16 Evaluasi kedua 1 Hari Anas


(087701540401)

17 Pengembangan bakat 1 hari Anas


terhadap melalui kelas (087701540401)
jurnalistik

18 Pembelian masker dan 1 hari Anas


vitamin yang akan dibagikan (087701540401)
19 Pembagian masker dan 1 Hari Anas
vitamin kepada siswa sekolah (087701540401)

20 Sosialisasi pemilihan sampah 1 hari Anas


organik dan non- organik (087701540401)
terhadap siswa

21 Mengadakan perlombaan 1 hari Rama


mading perkelas (081909020174)

22 Penilian terhadap lomba 1 Hari Rama


mading antar kelas (081909020174)

23 pengumuman perlombaan 1 hari Rama


mading (081909020174)

24 Persiapan dalam acara 1 hari Rama


Penutupan PMM (081909020174)

25 Penutupan PMM 1 Hari Rama


(081909020174)

7. Waktu Pelaksanaan

Pelaksanaan kegiatan PMM ini akan dilakukan dalam kurun waktu 30 hari yang bertempat di SD
AL - IRSYAD Kota Batu.   . Dengan kegiatan yang dilakukan pada hari Senin, Rabu dan Jumat
sesuai dengan kesepakatan kedua belah pihak.

Upload Proposal dalam bentuk .pdf di link pendaftaran dengan mengikuti tutorial upload

Anda mungkin juga menyukai