Anda di halaman 1dari 1

SOP JUSTUS STEAK HOUSE

PROSEDUR PENGGUNAAN CHEMICAL ECOLAB (PRICOL)


Effective date Document no. Revise Page Section
12 Juli 2022 SOP.006-1/CH/QA/VII/22 1 1 Outlet

PRICOL : KUNING JINGGA


TUJUAN
Penggunaan chemical di dalam restoran adalah untuk membersihkan semua peralatan saji, cuttleries dan utensil agar bersih
dan hygienis

RUANG LINGKUP
Kebersihan Peralatan Saji dan Utensil

PROSEDUR

Untuk penggunaan pricol tanpa menggunakan dispenser adalah


A. Bahan Yang Digunakan :
AIR PENCUCIAN AIR PENCUCIAN
NO PRICOL/ml
MANUAL/Liter CUTTLERIES/Liter
1 20 ml 1 Liter 2 Liter
2 120 ml 6 liter 12 liter

B. Peralatan Yang Digunakan


NO PERALATAN JUMLAH
Measuring Jug 20
1 1 Pcs
ml
2 Gelas Ukur 1 Pcs
3 Wadah Ice Cream 1 Pcs

1. Siapkan bahan dan peralatan


2. Ambil pricol sesuai dengan takaran pada tabel
Pricol merupakan Chemical yang digunakan untuk pencucian manual piring, gelas, cuttleries dan alat/utensil yang kontak
3.
langsung dengan produk.
4. Penyimpanan pricol di wadah prepare tidak lebih dari 24 jam dan tidak ada sponge yang terendam di air sabun

NOTE :
1. SEMUA PENGAMBILAN CHEMICAL HARUS MENGGUNAKAN ALAT UKUR, TIDAK ADA PENAMBAHAN MANUAL!!!
2. PRICOL HANYA DIGUNAKAN UNTUK MENCUCI ALAT SAJI DAN UTENSIL YANG KONTAK LANGSUNG DENGAN PRODUK
3. PRICOL TIDAK DIGUNAKAN UNTUK MEMBERSIHKAN LANTAI, DINDING DAN EQUIPMENT
4. PRICOL DIGUNAKAN HANYA UNTUK MEJA PREPARE YANG KONTAK LANGSUNG DENGAN MAKANAN (GUNAKAN
SPRAYER)

Anda mungkin juga menyukai