Anda di halaman 1dari 9

LOG BOOK BENCANA

BPBD KABUPATEN KUNINGAN

NO WAKTU KEJADIAN JENIS KEJADIAN LOKASI DAMPAK KETERANGAN


1 Hari kamis Tanah longsor RT 01 RW 01 DAMPAK KRONOLOGIS
03 Januari 2019 Dusun Kadatuan Desa  TPT Jalan Desa Mekarsari menuju Desa Cipakem Hujan mulai pukul 12.00 WIB s/d 21.00 WIB menyebabkan longsor.
Pkl. 20.00 WIB Mekarsari longsor.
Kec. Maleber  Menimpa tanah milik Bpk. Muskim (60 th). UPAYA PENANGANAN DARURAT
Kab. Kuningan - Bpbd menurunkan tim assessment.
Prov. Jawa Barat KERUGIAN MATERIAL - Masyarakat, pemilik rumah membersihkan longsoran dan
TPT P. 10 M, L. 1,20 M, T. 2,50 M longsor. membuat saluran air hujan.
Koordinat :
7°02'31.3"S KEBUTUHAN DARURAT
108°35'15.5"E - Material

KONDISI MUTAKHIR
- Cuaca berawan
- Pembersihan lingkungan dan drainase selesai
Hari Kamis Tanah Longsor Jalan Raya Cileuleuy - TPT gorong-gorong longsor menutup gorong- KRONOLOGIS
2 3 Januari 2019 – Kadugede RT 32 gorong Gorong-gorong merupakan saluran dari 3 drainase, saat
Pkl. 16.00 WIB RW 07 Lingkungan hujan intensitas lebat mulai pukul 14.00 WIB s/d 15.30 WIB
Gibug KERUGIAN MATERIAL menyebabkan TPT gorong gorong longsor.
Kel. Cigadung Kec. 1. TPT gorong-gorong ukuran panjang 4 m x 3 m
Cigugur UPAYA PENANGANAN
- Bpbd menurunkan tim assessment.
- Belum ada penanganan
Koordinat : - Koordinasi dengan dinas PUPR Kuningan
6°59'8.11"S
108°27'13.41"T KEBUTUHAN DARURAT
-

KONDISI MUTAKHIR
- Cuaca berawan
- Masyarakat direncanakan melakukan pembersihan
material longsoran yang menutup gorong gorong pada
hari Selasa tanggal 16 Januari 2019
3 Hari Minggu Banjir Bandang RT.12 13 14 Tebing sungai Tajur di Leweung Cina Kawasan hutan KRONOLOGIS
06 Januari 2019 Dusun Tajur Perhutani longsor mengakibatkan sungai Tajur meluap yang Hujan intensitas Tinggi disertai angin dari pukul 12.30 WIB sampai
Pkl. 15.30 WIB Desa Padahurip berdampak : pukul 15.30 WIB
Kec. Selajambe 1. 2 unit KR2 terseret banjir bandang, atas nama :
Kab. Kuningan a. Bpk. Imron (Honda Vario B 4480 XD) UPAYA PENANGANAN
Prov. Jawa Barat b. Bpk. Hendra ( Yamaha Jupiter MX rusak 90%) 1. BPBD menurunkan tim assessment
2. Jalan Lingkungan sepanjang 150 m Rusak Berat 2. Masyarakat Aparat Desa dan masyarakat melakukan pembersihan
Koordinat : 3. Rumah terdampak limbasan lumpur atas nama lingkungan
07°05'33.7"S a. Bpk Ahdi (50th) 1 KK 4 Jiwa 3. Langkah Antisipasi sementara untuk menjaga hal yang tidak
108°26'39.8"T b. Bpk Juhli (60th) 1 KK 5 Jiwa diinginkan di RT. 15 sebanyak 30KK 90 jiwa diungsikan ke anggota
c. Ibu Rukinah (60th) 3 KK 8 Jiwa sanak keluarganya yang berada di RT.13 (pertimbangan kondisi
4. Saluran air bersih untuk masyarakat RT.12 RT.13 RT.14 cuaca).
5. 5 kolam atas nama
a. Sarman KEBUTUHAN
b. Maman 1. Chainsaw
c. Suhendi 2. Logistik
d. Jahidin 3. Alat Berat (Beko)
e. Juhyo
6. Korban jiwa nihil KONDISI MUTAKHIR
1. Cerah Berawan
KERUGIAN MATERIAL 2. Rencana pembersihan lingkungan akan dilaksanakan pada hari
1. 2 unit KR2 Senin tgl. 7 Januari 2018
2. Jalan Lingkungan sepanjang 150 m Rusak Berat 3. Untuk mengefektifkan dan efisiensi perjalanan, tim berjumlah 11
3. 3 unit rumah terdampak limbasan lumpur orang stay dilapangan untuk rencana aksi berikutnya
4. Saluran air bersih untuk masyarakat RT.12 RT.13 RT.14
5. 5 kolam
4 Hari Minggu Longsor RT.15 DAMPAK KRONOLOGIS
06 Januari 2019 Dusun Tajur 1. TPT rumah dengan ukuran Tinggi 2 panjang 2 atas Hujan intensitas Tinggi disertai angin dari pukul 12.30 WIB sampai pukul
Pkl. 15.30 WIB Desa Padahurip Kec. nama Ibu Uti (60th) 1 KK 2 Jiwa 15.30 WIB
Selajambe 2. 1 unit rumah terkena longsoran atas nama Bpk.
Kab. Kuningan Prov. Maman UPAYA PENANGANAN
Jawa Barat 3. 28 unit rumah, 30 KK, 90 jiwa terancam longsor 1. BPBD menurunkan tim assessment
4. Korban jiwa nihil 2. Masyarakat Aparat Desa dan masyarakat melakukan pembersihan
lingkungan
KERUGIAN MATERIAL 3. Langkah Antisipasi sementara untuk menjaga hal yang tidak
1. TPT rumah dengan ukuran Tinggi 2 panjang 2 diinginkan di RT. 15 sebanyak 30KK 90 jiwa diungsikan ke anggota
2. 1 unit rumah sanak keluarganya yang berada di RT.13 (pertimbangan kondisi
3. 28 unit rumah, 30 KK, 90 jiwa terancam longsor cuaca).

KEBUTUHAN
1. Chainsaw
2. Logistik
3. Alat Berat (Beko)

KONDISI MUTAKHIR
1. Cerah Berawan
2. Rencana pembersihan lingkungan akan dilaksanakan pada hari
Senin tgl. 7 Januari 2018
3. Untuk mengefektifkan dan efisiensi perjalanan, tim berjumlah 11
orang stay dilapangan untuk rencana aksi berikutnya

5 Hari Minggu Longsor Dsn. Surian DAMPAK KRONOLOGIS


06 Januari 2019 Ds. Jamberama 1. Akses jalan Desa Jamberama menuju Dusun Surian Hujan intensitas Tinggi disertai angin pKl 12.30 WIB S/D pkl 15.30 WIB
Pkl. 15.30 WIB Kec. Selajambe Longsor di 2 titik
Kab. Kuningan a. Badan jalan terseret longsor panjang 20 m lebar 3 UPAYA PENANGANAN
Prov. Jawa Barat b. Jalan tertutup longsor panjang 25 m lebar 3 m 1. BPBD menurunkan tim assessment
ketebalan 3 m 2. Aparat Desa dan masyarakat melakukan pembersihan lingkungan
KOORDINAT 2. RT12 RW 03 Dusun Surian Desa Jamberama tebing 3. Langkah Antisipasi sementara untuk menjaga hal yang tidak
07°05'40.8"S tanah dengan ukuran Panjang 12 m Tinggi 3 m longsor diinginkan di RT. 15 sebanyak 30KK 90 jiwa diungsikan ke anggota
108°27'01.3"T menimpa dinding bagian belakang rumah Bpk. Salman sanak keluarganya yang berada di RT.13 (pertimbangan kondisi
(45th) 2 KK 6 Jiwa cuaca).
1. TPT jalan Desa dengan ukuran Panjang 8 m Tinggi 3 m
longsor menimpa teras rumah Bpk. Rukman (50th) 1 KK KEBUTUHAN
4 Jiwa 1. Chainsaw
2. RT 08 RW 03 Pondasi bagian dapur dengan ukuran 2. Logistik
panjang 4 m lebar 3 m tinggi 3 m rumah milik Bpk. 3. Alat Berat (Beko)
Absor (50th) 1 KK 4 Jiwa tergerus aliran air lebak sungai
tampian KONDISI MUTAKHIR
3. RT 07 RW 03 halaman rumah Bpk. Sahri (65th) 1 KK 2 1. Cerah Berawan
Jiwa dengan ukuran panjang 10 m tinggi 3 m longsor 2. Rencana pembersihan lingkungan akan dilaksanakan pada hari
mengancam rumah Bpk. Rusnan (50th) 1 KK 3 Jiwa, Senin tgl. 7 Januari 2018
rumah bpk. Juna (80th) 2 KK 6 jiwa 3. Untuk mengefektifkan dan efisiensi perjalanan, tim berjumlah 11
4. RT 10 RW 03 tebing tanah dengan ukuran panjang 5 m orang stay dilapangan untuk rencana aksi berikutnya
tinggi 5 m longsor menimpa bagian dinding belakang
rumah Bpk. Samad (65th) 1 KK 5 Jiwa dan mengancam
rumah Bpk. Karwan (50th) 1 KK 5 Jiwa, rumah Ibu. Kasti
(55th) 1 KK 5 Jiwa
5. Korban jiwa nihil

KERUGIAN MATERIAL
1. Badan jalan terseret longsor panjang 20 m lebar 3
2. Jalan tertutup longsor panjang 25 m lebar 3 m
ketebalan 3 m
3. Tebing tanah dengan ukuran Panjang 12 m Tinggi 3 m
longsor
4. TPT jalan Desa dengan ukuran Panjang 8 m Tinggi 3 m
longsor
5. Pondasi bagian dapur dengan ukuran panjang 4 m lebar
3 m tinggi 3 m
6. Halaman rumah dengan ukuran panjang 10 m tinggi 3
m longsor
7. RT 10 RW 03 tebing tanah dengan ukuran panjang 5 m
tinggi 5 m longsor
6 Hari Selasa Angin Kencang 1. Dusun Karya DAMPAK KRONOLOGIS
08 Januari 2019 Raharja  RT.01 RW.01 1 unit rumah tertimpa pohon petai Hujan di sertai angin & petir mulai pukul 15.10 WIB - 16.00 WIB.
Pkl. 15.15 WIB RT.01 RW.01 ukuran T=5m D=40cm milik Ibu Mimin (52th) 2kk 4jiwa
2. Dusun Karya dengan kerusakan atap ukuran 3m x 1m beserta kabel UPAYA PENANGANAN DARURAT
Bineka listrik putus. - BPBD menurunkan tim assessment
RT.01 RW.03  RT.01 RW.03 1 unit kandang ayam Broiler milik Bpk. - Aparat desa dibantu masyarakat membersihkan pohon tumbang
Desa Cirea Rahmat (58th) ambruk ukura 6m X 60m dan 2.000 dan membereskan atap yang rusak. untuk pembersihan
Kec. Mandirancan ayam umur 16 hari mati tertimpa. selanjutnya dilakukan besok hari rabu tgl. 9 januari 2018.
Kab. Kuningan  Tiang PJU patah. - Untuk kandang ayam yang ambruk, belum ada penanganan
Prov. Jawa Barat  Korban jiwa nihil
KEBUTUHAN DARURAT
Koordinat : KERUGIAN MATERIAL - Logistik
1. 06°48'18.5" S 1. Satu unit rumah rusak bagian atap
108°27'38.6" E 2. Satu unit kandang ayam ambruk ukuran 6m x 60m KONDISI MUTAKHIR
2. 06°48'00.1" S 3. Satu tiang PJU - Cuaca cerah berawan
108°27'38.0" E - Rumah korban untuk sementara masih bisa ditempati setelah atap
diperbaiki.

7 Hari Jum,at Angin Kencang 1. Dusun Girang RT 1. Jalan antar Desa Lebakherang – Cilimusari tertutup KRONOLOGIS
11 Januari 2019 01, 02, 03 RW 01 pohon tumbang Hujan Lebat di sertai angin mulai pukul 14.00 WIB - 16.45 WIB
Pkl. 14.30 WIB Desa 2. 5 unit Rumah di bagian atap Rusak
Karangtumaritis 3. 1 unit Mushola di bagian atap Rusak UPAYA PENANGANAN DARURAT
Kec. Ciwaru 4. 1 Tiang Listrik roboh dan patah  BPBD menurunkan tim assessment
2. RT 08, 09 10 RW 03 5. Korban jiwa nihil  Masyarakat, aparat Desa, TNI, POLRI dan Satpol PP melakukan
Desa Lebakherang pembersihan material
Kec. Ciwaru KERUGIAN MATERIAL  PLN Melakukan Pemadaman dan perbaikan jaringan listrik
4. Akses jalan tidak bisa dilalui KR 2 dan KR 4
Koordinat : 5. 5 unit Rumah Rusak Ringan KEBUTUHAN
07°05'22.00" S 6. 1 unit Mushola Rusak Ringan  Material
108°35'42.2" E 7. 1 buah Tiang Listrik
KONDISI MUTAHIR
• Cuaca cerah berawan
• Akses Jalan Lebakherang – Cilimusari sudah bisa dilalui KR 2 dan
KR 4
• Pembersihan material dan Perbaikan Rumah masih dilakukan
8 Hari Jum,at Tanah Longsor Jalan Dusun Pawasa 1. Jalan Dusun Pawasa – Desa Sumberjaya tertutup KRONOLOGIS
11 Januari 2019 Desa. Sumberjaya longsoran dengan ukuran panjang 7 m, lebar 3, Hujan Lebat mulai pukul 14.00 WIB - 16.45 WIB.
Pkl. 16.30 WIB Kec. Ciwaru Kab. ketebalan 1 m
Kuningan Prov. Jawa 2. Korban Jiwa Nihil UPAYA PENANGANAN DARURAT
Barat  BPBD menurunkan tim assessment
 Masyarakat, aparat Desa, TNI, POLRI dan Satpol PP melakukan
Koordinat : KERUGIAN MATERIAL pembersihan material Longsoran
07°7'40" S 1. Akses jalan tidak bisa dilalui KR 4
108°37'02" E KEBUTUHAN
 Nihil

KONDISI MUTAHIR
• Cuaca Hujan Ringan
• Akses Jalan Dusun Pawasa – Sumberjaya sudah bisa dilalui KR 4

9 Hari Sabtu Angin Kencang Blok Manis 01/01 6. 1 Unit Rumah kosong milik Bp Edi Sutardi 55th 1kk KRONOLOGIS
12 Januari 2019 Ds Kaduagung 2jiwa tertimpa pohon jati dengan diameter 60cm Hujan lebat mulai pukul 15.00 WIB s.d. 16.40 WIB yang
Pkl. 16.30 WIB Kec. T-10m. mengakibatkan pohon jati tumbang menimpa rumah.
Karangkancana 7. Korban jiwa nihil
UPAYA PENANGANAN DARURAT
KERUGIAN MATERIAL 1.BPBD menurunkan team asessement keblokasi.
Koordinat : Satu Unit rumah rusak ringan bagian atapnya. 2.Masyarakat,aparat desa bergotong – royong membersihkan
07°5’50” S pohon yg menimpa rumah.
108°39’19”E

KEBUTUHAN
Sebagian terpenuhi oleh Desa.

KONDISI MUTAHIR
1. Pohon tumang sudah di bersihkan.
2.Cuaca berawan
10 Hari Minggu Banjir Jalan Raya Cibingbin - DAMPAK KRONOLOGIS
20 Januari 2019 Penanggapan 1. Saluran irigasi jebol dan masih terendam Hujan ringan dari pukul 12.30 wib yang dilanjut hujan lebat pukul 15.30
Pukul 17.30 WIB Dusun Wage 2. SMK Cibening banjir terkena limpasan air setinggi 80 – 17.30 wib mengakibatkan longsoran yang menutup saluran irigasi
RT.01 RW.05 cm selama 30 menit dan jebol kemudian merendam areal sawah dan sekolah. Kondisi
Desa Cibingbin, 3. Sebagian pagar SMK roboh sepanjang 40 m tinggi 1,5m Bendungan Sungai cariang saat ini tidak bisa menampung debit air
Kec. Cibingbin 4. Areal sawah yang terendam sekitar 3 ha dikarenakan kondisinya sudah rusak selama 2 tahun .
Kab. Kuningan 5. Korban jiwa nihil
UPAYA PENANGANAN DARURAT
TITIK KOORDINAT KERUGIAN MATERIAL 1. BPBD Kab Kuningan menurunkan tim asessment
S 07°03'34.0" 1. Saluran irigasi cariang rusak 2. Pihak sekolah dibantu Aparat Desa, masyarakat setempat, TNI,
T 108°45'56.4" 2. Pagar tembok SMK panjang 40 m tinggi 1,5m POLRI, BPBD Kab. Kuningan, Satpol PP, Perhutani Kuningan
3. 3. Areal sawah terendam 3 ha melakukan pembersihan di lingkungan sekolah yang terkena
dampak.

KEBUTUHAN
Nihil

KONDISI MUTAHIR
1. Cuaca hujan ringan
2. Air dampak banjir sudah surut pukul 18.00 wib
3. Pembersihan di lingkungan SMK sudah dilaksanakan untuk
sementara dan pembersihan lingkungan dilanjutkan besok hari
Senin 21 Januari 2019
4. Untuk peralatan sekolah dalam kondisi aman (tidak terendam)
11 Hari Senin Angin Kencang RT 07 RW 02 1. Pohon Jati diameter 90 cm tumbang menutup akses KRONOLOGIS
21 Januari 2019 Blok Manglayang Desa jalan Garawangi - Ciniru Hujan intensitas lebat di sertai angin kencang mulai pukul 14.30 WIB -
Pkl. 16.25 WIB Cirukem 2. Korban jiwa nihil 17.15 WIB.
Kec. Garawangi Kab.
Kuningan Prov. Jawa KERUGIAN MATERIAL UPAYA PENANGANAN DARURAT
Barat  Akses jalan tidak bisa dilalui KR 2 dan KR 4  BPBD menurunkan tim assessment
 BPBD, Aparat Desa, TNI, Tagana dan masyarakat melakukan
Koordinat : pembersihan pohon tumbang yang menghalangi jalan.
07°01'21.78" S KEBUTUHAN DARURAT
108°31'23.12" E -
KONDISI MUTAHIR
 Cuaca hujan ringan
 Pembersihan material pohon tumbang selesai dilaksanakan pukul
17.15 WIB dan akses jalan Garawangi – Ciniru sudah bisa dilalui
KR 2 dan KR 4

12 Hari Sabtu Tanah Longsor RT 15 RW 05 Dusun DAMPAK KRONOLOGIS


19 Januari 2019 Cihirup Desa Tebing kebun dibelakang rumah Bpk. Juhaedi longsor Hujan intensitas tinggi mulai Pukul 17.00 WIB - 22.30 WIB dan
Pkl. 22.00 WIB Cipakem Kec. P: 20M, T: 15M, L: 50CM kontur tanah yang labil.
Maleber
KERUGIAN MATERIAL UPAYA PENANGANAN
Rumah bagian dapur semi permanen dengan ukuran - BPBD Kab. Kuningan menurunkan tim assessment.
KOORDINAT P: 6M, L: 3M, T: 2,5M milik Bpk. Juhaedi 47 thn 1KK 3 - Pemerintah desa cipakem beserta masyarakat bergotong
S 7°4'37" Jiwa, kemasukan material longsoran beserta Lapang royong membersihkan material longsoran di rumah bagian
E 108°33'42" volly ball Dusun Cihirup. dapur milik Bpk. Juhaedi dan dilapang volly ball

KEBUTUHAN DARURAT
- Nihil

KONDISI MUTAKHIR
- Cuaca cerah berawan

13 Hari Senin Kebakaran Dusun wage RT.20 8. Satu unit rumah permanen ukuran 9 x6 m milik Bp unus KRONOLOGIS
21 Januari 2019 Bangunan RW.04 62 th 1 kk 2 jiwa terbakar bagian atas kamar belakang Berawal saat bapak unus meroko di atas kasur sambil berbaring
Pkl. 13.31 WIB Desa sangkerta barat ukuran 7 x3 terbakar. namun tak sadar bara api roko terjatuh ke atas kasur sehingga
Kec. Darma 9. Korban jiwa nihil. terjadilah kebakaran.
Kab. Kuningan Prov.
Jawa Barat KERUGIAN MATERIAL UPAYA PENANGANAN DARURAT
Satu unit rumah permanen rusak ringan. 1.BPBD menurunkan team asessement keblokasi.
Koordinat : 2. Aparat desa dibantu masyarakat dan damkar memadamkan api.
07°1'57.5" S
108°24'24." E KEBUTUHAN DARURAT
- Logistik.

KONDISI MUTAHIR
1.Cuaca berawan
2.masarakat dan aparat desa memperbaiki atap rumah bagian
belakang yg terbakar
3. Api dapat di padamkan pkl.15.30 wib

14 Hari Senin Tanah Longsor Jalan Penghubung 1. jalan p=5m T =3.5m L=1.5 Longsor. KRONOLOGIS
21 Januari 2019 antara Ds Bantar 2. Jalan utama Ds Dukuhbadag _Ds Banntarpanjang Hujan lebat dengan durasi 1.5 jam.
Pkl. 17.45 WIB panjang dg Ds terancam terputus.
Dukuhbadag UPAYA PENANGANAN DARURAT
Kec. Cibingbin Kab. KERUGIAN MATERIAL 1.BPBD Kab Kuningan menurunkan tim asessment
Kuningan 1. Jalan utama Ds Dukuhbadag menuju Ds Bantarpanjang 2.Aparat Desa, masyarakat setempat, PUPR,BPBD Kab. Kuningan,
longsor P=5m T= 3.5m L=1.5m. melakukan penanganan darurat dan memasang rambu2 tanda bahaya.
2. Arus lalin terganggu.
KEBUTUHAN DARURAT
Karung

KONDISI MUTAHIR
1. Cuaca mendung
2. Jalan masih bisa di lalui Kr 2 dan Kr 4 secara bergantian.
3. Penanganan lanjutan akan di koordinasikan dan bekerjasama
dengan Ds Bantarpanjang.

15
Hari Jumat Kebakaran SPBU Ciawigebang 1. Saluran air (selokan) SPBU Ciawigebang terbakar KRONOLOGIS
23 Januari 2019 Jalan Raya 2. Ko r b an jiwa nihil Api diketahui pukul 20.30 WIB oleh sdr.Toto dari selokan sebelah
Pkl. 21.00 WIB Ciawigebang – KERUGIAN MATERIAL timur menuju ke arah barat depan SPBU, diduga dari kebocoran
Cidahu Kec. tangki penyimpanan BBM yang mengarah ke selokan.
Ciabigebang Kab. UPA YA PE N A NG A NA N
Kuningan 1. BPBD Kab. Kuningan menurunkan ti m asessment.
2. Menurunkan 1 tangki air (2 rit).
Koordinat : 3. Aparat desa, kecamatan, pengelola SPBU dibantu
S 06°58'32,3" damkar, bpbd, polrii, tni, satpol pp, melakukan upaya
T 1 08°35'34,4" pemadaman.
4. Menutup total jalur lalu lintas dengan police line.
5. Setelah api padam pukul 00.30 WIB dilakukan dengan
pendinginan dengan menutup selokan dengan pasir.
KONDISI MUTAHIR
1. C u a c a b e r a w a n
2. Api dapat di padamkan pkl. 00.30 WIB

16 Hari Mingggu Angin Kencang SDN 1 Sampora Dusun 10. Pohon Jati (tinggi 30 m diamter 80 cm) tumbang KRONOLOGIS
27 Januari 2019 Pon menimpa atap bangunan SDN 1 Sampora. Hujan ringan disertai angin pada hari Sabtu tanggal 26 Januari 2019
Pkl. 02.30 WIB Desa Sampora 11. Korban jiwa nihil mulai pukul 21.00 WIB - 03.00 WIB.
Kec. Cilimus UPAYA PENANGANAN DARURAT
Kab. Kuningan Prov. KERUGIAN MATERIAL 1. BPBD menurunkan tim assessment
Jawa Barat 1. Plapon dan atap genting bagian dalam dan luar 2. Masyarakat, UPTD Pendidikan Kec. Cilimus, Aparat Desa,
ruang kelas 6 SDN 1 Sampora rusak Aparat Keccamatan, TNI dan POLRI melakukan
Koordinat : pembersihan lingkungan.
06°51'17.0" S
108°30'30.0" E KEBUTUHAN DARURAT
-
KONDISI MUTAHIR
1. 1. Cuaca berawan
2. Pembersihan lingkungan masih dilaksanakan.
3. Kegiatan belajar mengajar kelas VI SDN 1 Sampora
sementara dipindahkan ke ruang Perpustakaan

Anda mungkin juga menyukai