Anda di halaman 1dari 2

ULANGAN PKN c. sekolah d.

pekerjaan

Nama : 7. Persatuan dan kesatuan Indonesia menjadi


tanggung jawab….

I. Pilihlah jawaban yang paling benar ! a.  polisi b. semua warga negara

1. Menjaga kerukunan antarsesama merupakan c. siswa d. hansip

tugas dari .... 8. Menjaga keharmonisan sekolah merupakan

a. anggota TNI b. anggota Polri peran serta kita dalam menjaga persatuan di

c. Presiden RI d. seluruh warga lingkungan….

2. Berikut ini yang bukan manfaat hidup rukun, a. sekolah b. masyarakat

yaitu .... c. kampus d. kampung

a. keadaan lebih aman dan tenteram 9. Persatuan dan kesatuan menumbuhkan

b. hubungan masyarakat lebih harmonis semangat….

c. mempererat tali persatuan dan kesatuan a. kesepian b. kesendirian

d. terciptanya persaingan hidup yang tidak sehat c. kebersamaan d. keseragaman

3. Salah satu contoh corak kehidupan di 10. Jiwa serta semangat persatuan dan kesatuan

masyarakat yang mencerminkan upaya menjaga perlu kita kembangkan sejak….

keutuhan persatuan dan kesatuan adalah .... a. remaja b. dini

a. bertengkar dengan tetangga c. sekolah d. sekarang

b. kerja bakti di masyarakat II. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut

c. belajar dengan rajin ini dengan uraian yang jelas dan benar!

d. bekerja sungguh-sungguh
4. Persatuan dan kesatuan wilayah negara sangat 1. Di mana kita harus menjaga kerukunan dengan

penting karena .... antarumat beragama?

a. meramaikan kondisi suatu negara …………………………………………………

b. menentukan berlangsungnya suatu …………………………………………………

pemerintahan 2. Berikan contoh pengamalan nilai persatuan dan

c. menjadikan suatu negara berada dalam kondisi kesatuan dalam kehidupan sehari-hari di

genting lingkungan masyarakat….

d. membuat masyarakat suatu negara dalam …………………………………………………

keadaan bingung …………………………………………………

5. Salah satu cara menghargai keragaman mata 3. Sebutkan sikap yang perlu dikembangkan

pencaharian di sekitar kita adalah dengan .... untuk menjaga persatuan dan kesatuan!

a. sering berbelanja di luar negeri …………………………………………………

b. memakai barang-barang buatan dalam negeri …………………………………………………

c. menganggap barang dari luar negeri adalah 4. Mengapa perbedaan pendapat tidak dapat

yang terbaik. disebut sebagai alat pemecah persatuan?

d. tidak mau menggunakan barang buatan dalam …………………………………………………

negeri …………………………………………………

6. Kegiatan memperbaiki pos ronda merupakan 5. Sebutkan perilaku yang merusak persatuan dan

contoh kerukunan di lingkungan… kesatuan!

a.  masyarakat b. keluarga …………………………………………………


…………………………………………………

Anda mungkin juga menyukai