Anda di halaman 1dari 4

Students Association Visit - HIMA Ekonomi Islam Universitas Airlangga

18 Maret 2023 

Tempat : UNAIR Kampus B (Aula Soepoyo)


Tanggal : Sabtu, 18 Maret 2023
Pukul : 09.00 WIB (Harap datang on time)

Peraturan
1. Peserta diharapkan datang tepat waktu dan melakukan absensi.
2. Setiap peserta wajib membawa snack dengan range harga 10.000 - 20.000.
3. Setiap peserta mengumpulkan snack yang telah di bawa pada saat absensi.
4. Setiap departemen wajib membawa 1 laptop.
5. Setiap peserta wajib membawa bolpoin.
6. Peserta Hima Manajemen menggunakan PDH dan peserta Hima Ekonomi Islam
menggunakan almamater Unair. Diwajibkan pula untuk mengenakan celana panjang
dan juga bersepatu.
7. Dilarang meninggalkan tempat acara tanpa seizin panitia.
8. Peserta wajib melapor dan meminta izin kepada panitia jika ada kepentingan diluar
ruangan acara.
9. Peserta menggunakan bahasa yang sopan dan tidak mengandung SARA.
10. Peserta dilarang membuang sampah secara sembarangan.
11. Dilarang memainkan atau mempergunakan HP selama acara berlangsung.
12. Dilarang membuat kegaduhan dan membuat acara menjadi tidak kondusif. 
13. Dilarang membawa senjata tajam, minum beralkohol dan obat-obatan terlarang.
14. Dilarang merokok selama acara berlangsung.
15. Peserta wajib mengikuti setiap kegiatan yang telah dijadwalkan.
16. Peserta wajib mematuhi seluruh tata tertib dan menjaga keamanan dan ketertiban
selama berlangsungnya acara.

Rundown

Waktu Durasi Kegiatan Keterangan

09.15-09.40 25’ Registrasi dan Pembukaan Panitia

09.40-09.50 10’ Sesi Menyanyikan Lagu Indonesia Raya Sie Perlengkapan


& Hymne Airlangga

09.50-09.55 5’ Sambutan CEO Students Association Azra Nafizah Yahya


Visit

09.55-10.00 5’ Sambutan CEO Visit HIMA Ekonomi HIMA Ekonomi


Islam UNAIR Islam UNAIR

10.00-10.05 5’ Sambutan KAHIMA Manajemen Vievania Eunike Putri


UNAIR
10.05-10.10 5’ Sambutan KAHIMA Ekonomi Islam KAHIMA Ekonomi
UNAIR Islam UNAIR

10.10-10.30 20’ Pengenalan HIMA Manajemen UNAIR BPH HIMA


Manajemen UNAIR

10.30-10.50 20’ Pengenalan HIMA Ekonomi Islam BPH HIMA Ekonomi


UNAIR Islam UNAIR

10.50-11.00 10’ Penjelasan Sistematika Sharing Session MC + Sie Acara


+ Mobilitas Peserta

11.00-12.00 60’ Sharing Session MC + PJ Tiap


departemen

12.00-12.10 10’ Mobilitas Peserta MC

12.10-12.40 30’ Games dan Pembacaan kesan pesan  MC  + Moderator


Games

12.40-12.55 15’ Foto bersama, Absensi, Penyerahan MC


plakat dan sertifikat, Penutupan

Sharing Session

HIMA Manajemen UNAIR HIMA Ekonomi Islam UNAIR

BPH , Administration BPH

Eksternal Humas

Internal Jakesma

Knowledge Keilmuan

Finance Keuangan

Sport and Art SEGA

Business EKRAF

Multimedia and Marketing MEDKOMINFO

HRD PSDM
PIC tiap departemen
BPH x BPH =  
● 0855-9134-1685 (Arif) - EKIS
● 0857-0634-5974 ( Aul) - EKIS
● 0821-4272-0765 (Ara) - EKIS
● salsanada_ (Salsa) - MNJ

Eksternal x Humas =
● 0813-8142-3939 (Zara) - EKIS
● humairaathiya (Athiya ) - MNJ 

Internal x Jakesma = 
● 0877-3651-9499 (Caca) - EKIS
● rahmasheilaa (Sheila) - MNJ

Knowledge x Keilmuan = 
● 0877-3050-6965 (Rifqi) - EKIS
● hellosky1018 (Hiskiya)  - MNJ

Finance x Keuangan =
● 0821-3313-5975 (Hasna) - EKIS
● hafizhahputri07 (Hasna) - MNJ

Sport and Art X SEGA =


● 0822-1353-3312 (Hanafi) - EKIS
● praditazd_ (Pradita) - MNJ

Business x EKRAF =
● 0857-0854-7431 (Awa) - EKIS
● abdulkharis_ (Kharis) - MNJ

MM x MEDKOMINFO =
● 0822-5817-3005 (Ariq) - EKIS
● farhan_rizandi (Farhan) - MNJ

HRD x PSDM = 
● 0838-3351-5350 (Rieke) - EKIS
● amandaakmala (Amanda) - MNJ
Pembahasan
● Dimulai dengan penjelasan proker tiap departemen.
● Dilanjut dengan pertanyaan general.
PIC tiap departemen bisa menyiapkan pertanyaan general untuk diajukan saat sesi
Sharing Session.
● Kegiatan ini bersifat Informal

Peraturan Sharing Session


1. Partisipan diharapkan tetap mematuhi tata tertib acara.
2. Partisipan diharapkan berkumpul sesuai denah yang telah disiapkan di monitor.
3. PIC setiap departemen diharapkan sudah menyiapkan pertanyaan untuk diajukan saat
sharing session.
4. Dalam sesi ini, partisipan dapat berkumpul sesuai pembagian departemen
masing-masing (Ex : BPH HIMA S1 Manajemen Universitas Airlangga x BPH
HIMA S1 Ekonomi Islam Universitas Airlangga) pada tempat yang telah ditentukan.
5. Sesi ini dimulai dengan penjelasan program kerja setiap departemen dilanjut dengan
pertanyaan general.
6. Pada sesi sharing session ini bersifat informal dan para partisipan diperbolehkan
untuk memakan snack yang telah disediakan.
7. Partisipan diharapkan mengisi sticky notes yang telah dibagikan oleh panitia.
8. Setelah sharing session berakhir, partisipan dapat kembali ke tempat semula.

Anda mungkin juga menyukai