Anda di halaman 1dari 2

UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA “ YPTK” PADANG

FAKULTAS ILMU KOMPUTER PROGRAM STUDI S-1

Ujian Akhir Semester Ganjil TA.2021/2022

Mata Kuliah : Manajemen Sains Tanggal : November 2020


Dosen : Musli Yanto, S.Kom, M.Kom Waktu : 100 Menit
Sifat Ujian : Tutup Buku

“Awali dengan membaca Bismillah sebelum menjawab ujian, yakinlah pada kemampuan
yang kita miliki”
Bagian Essay

1. Pada Jaringan Saraf Tiruan terdapat 2 model Lapisan Jaringan, Jelaskan dan Gambarkan 2
Model Lapisan dalam Jaringan Saraf Tiruan ? (Bobot 15 Point)

2. Jelaskan apa yang dimaksud Fungsi Aktifasi dan Jelaskan dan Gambarkan beberapa model
Fungsi Aktivasi yang digunakan Jaringan Saraf Tiruan ? (Bobot 15 Point)

Bagian Kasus
1. Lakukan proses analisis dalam menggali pengetahuan pada pola data dibawah ini :

X1 X2 X3 X4 X5 X6 X7 T
0 0 1 1 0 1 0 1
0 1 1 0 0 1 1 1
1 0 1 1 0 0 1 0
1 0 1 1 0 1 1 1
0 1 0 0 0 1 0 0

Diketahui :
Nilai Bobot = 0
Nilai Bias = 1
Nilai Treshold = 0.5

Pertanyan :
1. Selesaikan pola data pada tebel di atas dengan menggunakan Jaringan Saraf Tiruan Hebb
(Bobot 35 Point)
2. Selesaikan pola data pada tebel di atas dengan menggunakan Jaringan Saraf Tiruan Delta
Rule (Jika Sampai Iterasi ke-3 Target tidak sama dengan target, maka kondisi berhenti)
(Bobot 35 Point)
UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA “ YPTK” PADANG
FAKULTAS ILMU KOMPUTER PROGRAM STUDI S-1

Ujian Akhir Semester Ganjil TA.2021/2022

Mata Kuliah : Manajemen Sains Tanggal : November 2020


Dosen : Musli Yanto, S.Kom, M.Kom Waktu : 100 Menit
Sifat Ujian : Tutup Buku

####### Semoga Sukses #######

Anda mungkin juga menyukai