Anda di halaman 1dari 2

1.

Jika kita memasang instalasi air bersih pada bak mandi dengan pipa galvanis,
peralatan tangan yang digunakan adalah ....
A. alat potong pipa, snei, kikir
B. cangkul, snei, gergaji
C. cetok, alat poting, snei
D. kikir, cutter, gergaji
E. gerenda, cutter, kikir
2. Komponen listrik dibawah ini berfungsi untuk ….

A. Untuk menghubungkan atau memutuskan rangkaian listrik


B. Kotak tempat sumber tegangan listrik yang siap pakai
C. Untuk melindungi kabel-kabel instalasi listrik
D. Untuk pemutus rangkaian karena adanya pemakaian arus listrik yang berlebihan
E. Untuk menghubungkan lampu dengan kawat-kawat jaringan listrik secara aman
3. Yang berfungsi sebagai tempat kedudukan lampu adalah ….
       A. sekering                                  
       B. saklar
       C. stop kontak
       D. T-dust
      E.  fitting
4. Berapa perbandingan semen, pasir, koral dalam campuran cor beton?
a. 3:2:2
b. 3:2:1
c. 2:3:3
d. 1:2:3
5. Berapa ukuran batu bata SNI?
a. 22x11x5
b. 25x13x7
c. 30x10x5
d. 28x11x6

SOAL ESSAY!!!

1. Sebutkan dan jelaskan apa yang yang dimaksud dengan APD, berikan contoh minimal
3!
2. Jelaskan kepanjangan dari IPS dan sebutkan apa saja divisi/bagian di IPS!
3. Sebutkan dan jelaskan bahan-bahan untuk membuat campuran cor/beton!
4. Sebutkan dan jelaskan bahan-bahan apa saja yang dibutuhkan untuk memperbaiki pipa
bocor?
5. Dalam bekerja kita harus menerapkan prinsip K3, apa singkatan dari K3?
6. Sebutkan jenis-jenis oksigen yang ada di RSUD Blambangan?
7. Sebutkan apa saja bahan-bahan yang digunakan untuk perapian kabel?
8. Sebutkan alat-alat yang digunakan untuk menyambung pipa?
9. Sebutkan jenis-jenis peralatan listrik yang sering digunakan oleh instalatir atau teknisi
listrik dalam melakukan instalasi penerangan listrik, minimal 3!
10. Sebutkan kegunaaan pompa air dalam pemasangan instalasi air!
11. Sebutkan fungsi gas medis dalam pelayanan rumah sakit!
12. Sikap apa yang Anda lakukan ketika melakukan perbaikan diruangan perawatan yang
ada pasiennya?
13. Bagaimana cara Anda menjelaskan ke ruangan jika perbaikan atau pemeliharaan yang
Anda lakukan belum selesai atau terkendala masalah lain?
14. Apa yang Anda lakukan ketika teman dilain divisi membutuhkan bantuan sedangkan
pekerjaan Anda belum selesai?
15. Sebutkan macam-macam las yang Anda ketahui?

Anda mungkin juga menyukai