Anda di halaman 1dari 33

LAPORAN RAPAT BESAR PRISMA XX

Sabtu, 12 Agustus 2023

OPSI TEMA PRISMA XX:


1. BERSAMA MEWUJUDKAN MAHASISWA YANG BERKARAKTER, BERETIKA, DAN INOVATIF GUNA MENINGKATKAN
INTEGRITAS SERTA SOLIDARITAS MELALUI PRISMA XX
Makna:
Melalui PRISMA XX diharapkan bersama-sama kita membentuk mahasiswa yang memiliki karakter kuat, memiliki etika yang baik, dan
menjadi mahasiswa yang inovatif dalam mengembangkan ide-ide yang ada untuk meningkatkan integritas serta solidaritas
2. BERSAMA MENGEMBANGKAN KARAKTER MAHASISWA YANG DISIPLIN DAN BERINTEGRITAS DALAM MENJUNJUNG
TINGGI SOLIDARITAS MELALUI PRISMA XX
Makna:
Melalui PRISMA XX diharapkan mahasiswa baru dapat mengembangkan karakter yang telah dimiliki terkhusus dalam kedisiplinan dan
sikap integritas mahasiswa baru dengan mengutamakan kesolidaritas antar Keluarga HIMAPTIKA
3. BERSAMA MEWUJUDKAN MAHASISWA YANG DISIPLIN DAN BERINTEGRITAS GUNA MENJUNJUNG TINGGI
SOLIDARITAS MELALUI PRISMA XX
Makna:
Melalui PRISMA XX diharapkan kita mampu bekerja sama dalam mewujudkan mahasiswa yang displin dan berintegritas dalam
meningkatkan kesolidaritasan dengan seluruh Keluarga HIMAPTIKA.

1
TANGGAL PELAKSANAAN PRISMA XX:
Tanggal 16-17 September 2023

TEMPAT PELAKSANAAN PRISMA XX:


Gedung Sekretariat Bersama Forum Kebangsaan Kalimantan Timur

KONSEP PRISMA XX:


Pada tahun 2023, konsep dari kegiatan PRISMA XX sebagai berikut:
1. PRISMA XX akan diadakan secara luring selama dua hari
2. Panitia dan peserta PRISMA XX wajib mematuhi tata tertib yang berlaku
3. Peserta PRISMA XX wajib menggunakan perlengkapan yang telah ditentukan
4. Peserta PRISMA XX nantinya akan dibagi menjadi beberapa kelompok
5. Peserta wajib mengerjakan tugas-tugas yang telah diberikan:
a. Tugas badge
b. Tugas pendahuluan
c. Tugas misi
d. Tugas yel-yel per kelompok
e. Tugas penampilan per kelas
f. Tugas individu.
6. Pada hari pertama PRISMA XX akan ada beberapa agenda:
a. Perjalanan ke Gedung Acara dari Gerbang FKIP Jalan Muara Pahu
b. Sarapan bersama

2
c. Pembukaan:
1) Doa
2) Gema Wahyu Ilahi
3) Menyanyikan Lagu Indonesia Raya
4) Sambutan-sambutan.
d. Perkenalan:
1) Mahasiswa Baru
2) Panitia Inti dan Steering Committee PRISMA XX
3) Pengurus Inti HIMAPTIKA UNMUL periode 2023
4) Panitia Inti ASTRAMATIKA XXXI dan Seminar Nasional Matematika 2024.
e. Games Indoor
f. Penyampaian Materi
g. Ice Breaking.
7. Pada hari kedua PRISMA XX akan ada beberapa agenda:
a. Perjalanan ke Gedung Acara dari Gerbang FKIP Jalan Muara Pahu
b. Senam
c. Sarapan Bersama
d. Perkenalan mahasiswa Baru
e. Games Outdoor
f. Berbagi Cerita Bersama Alumni
g. Ice Breaking
h. Kreativitas Mahasiswa Baru

3
i. Kreativitas Kakak Tingkat
j. Penutupan:
1) Penyampaian kesan dan pesan dari peserta
2) Penyerahan hadiah
3) Pemutaran video after movie.
k. Doa
l. Pelepasan badge.

4
TATA TERTIB PANITIA DAN PESERTA PRISMA XX,
SERTA KETENTUAN KAKAK TINGKAT, DPO, DAN PI HIMAPTIKA

I. PANITIA PRISMA XX
A. TATA TERTIB PANITIA PRISMA XX
1. Memahami dan menaati tata tertib pelaksanaan PRISMA XX
2. Melaksanakan kegiatan sesuai agenda yang telah ditetapkan
3. Selama melaksanakan kegiatan, seluruh panitia diwajibkan:
a. Berpakaian sesuai tata tertib pakaian panitia PRISMA XX
b. Berperilaku/berakhlak yang baik
c. Memberi contoh yang baik kepada mahasiswa baru.
4. Panitia harus memperhatikan waktu-waktu ibadah
5. Dilarang membawa dan menggunakan senjata tajam, senjata api, narkoba, minuman keras, rokok, atau sejenisnya
6. Dilarang menggunakan atribut tambahan selain yang telah ditetapkan
7. Dilarang membawa dan menggunakan aksesoris, perhiasan, atau make up selama kegiatan PRISMA XX berlangsung, kecuali jam tangan
8. Panitia wajib mengisi presensi. Pengisian presensi dimulai dari 04.00 WITA hingga 04.30 WITA
9. Panitia wajib menggunakan badge PRISMA XX selama kegiatan berlangsung
10. Panitia wajib membawa jas hujan
11. Menjaga kebersihan selama kegiatan PRISMA XX berlangsung
12. Panitia diwajibkan menghafal mars UNMUL, mars HIMAPTIKA UNMUL, dan yel-yel PRISMA XX dengan baik dan benar.

5
B. TATA TERTIB PAKAIAN PANITIA PRISMA XX
PUTRA
Menggunakan:
1. Kemeja putih polos lengan panjang (tidak ketat dan tidak tembus pandang), serta menggunakan kaos dalam warna putih
2. Celana kain panjang hitam polos, tanpa model (tidak jeans dan tidak ketat)
3. Almamater UNMUL dan badge panitia PRISMA XX
4. Sepatu hitam polos bertali, serta kaos kaki putih polos minimal 15 cm di atas mata kaki
5. Tas ransel dominan hitam.
NB: Bagi bina damping pada hari kedua menggunakan baju PRISMA XIX dan celana training berwarna dominan hitam.

PUTRI
Menggunakan:
1. Kemeja putih polos lengan panjang (tidak ketat dan tidak tembus pandang), serta menggunakan kaos dalam warna putih
2. Rok kain hitam span panjang (tidak jeans, tidak sifon, tidak ketat, tidak berlipit, tidak berbelah terbuka) dan dibawah mata kaki
3. Almamater UNMUL dan badge panitia PRISMA XX
4. Sepatu hitam polos bertali, serta kaos kaki putih polos minimal 15 cm di atas mata kaki
5. Tas ransel dominan hitam
6. Bagi yang muslim wajib memakai jilbab persegi berwarna hitam polos (tidak berumbai, tidak rawis, dan tidak tembus pandang)
7. Bagi yang non muslim wajib menggunakan hairnet, rambut disisir rapi, dan poni dijepit.
NB: Bagi bina damping hari kedua menggunakan baju PRISMA XIX dan celana training berwarna dominan hitam.

6
C. KETENTUAN KERAPIAN PANITIA PRISMA XX
PUTRA
1. Pakaian bersih, rapi, dan sopan
a. Baju dimasukkan
b. Lengan baju tidak digulung.
2. Almamater dikancing selama acara berlangsung
3. Rambut rapi, tidak dicat, dan tidak diukir dengan ukuran rambut maksimal 1-2-1 cm (cepak seperti tentara).
NB: Bagi bina damping hari kedua baju tidak dimasukkan.

PUTRI
1. Pakaian bersih, rapi, dan sopan
a. Baju dimasukkan
b. Lengan baju tidak digulung
c. Bagi yang memakai jilbab diwajibkan menggunakan dalaman berwarna hitam dan jilbab dimasukkan ke dalam almamater.
2. Almamater dikancing selama acara berlangsung.
NB: Bagi bina damping hari kedua baju tidak dimasukkan.

D. BENTUK TINDAKAN YANG DIKENAKAN SANKSI


1. Membuat suasana yang tidak kondusif selama materi dan selama acara berlangsung
2. Berpakaian tidak sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan
3. Atribut tidak lengkap
4. Memakai aksesoris, perhiasan, atau make up

7
5. Membawa dan menggunakan senjata tajam, senjata api, narkoba, minuman keras, rokok, atau sejenisnya
6. Membuang sampah tidak pada tempatnya
7. Melakukan hal yang bersifat pornografi
8. Bertutur kata yang tidak sopan
9. Tidak menghafal lagu mars UNMUL, mars HIMAPTIKA, dan yel-yel PRISMA XX
10. Merekam dan mengeskpos kegiatan PRISMA XX di media sosial
11. Keluar dari acara tanpa izin dari ketua panitia PRISMA XX
12. Datang terlambat
13. Tidak hadir dalam acara tanpa keterangan.

E. SANKSI
1. Seluruh panitia yang tidak menaati tata tertib akan ditegur secara lisan oleh Panitia Inti PRISMA XX
2. Jika panitia masih melakukan pelanggaran setelah ditegur, pemberian sanksi akan diberikan oleh Pengurus Inti HIMAPTIKA UNMUL.

II. PESERTA PRISMA XX


A. TATA TERTIB PESERTA PRISMA XX
1. Mematuhi peraturan dan tata tertib PRISMA XX
2. Menggunakan perlengkapan sesuai ketentuan yang telah ditetapkan oleh panitia PRISMA XX
3. Memakai atribut yang sudah ditentukan oleh panitia PRISMA XX
4. Melaksanakan tugas yang diberikan oleh panitia PRISMA XX dengan sebaik-baiknya dan penuh tanggung jawab
5. Mengikuti petunjuk dan instruksi dari panitia PRISMA XX

8
6. Menghargai, menghormati, bertutur kata yang sopan, dan bertingkah laku yang baik terhadap dosen, kakak tingkat, panitia, dan sesama
peserta PRISMA XX
7. Menjaga kebersihan selama kegiatan PRISMA XX berlangsung
8. Memperhatikan materi yang disampaikan selama kegiatan PRISMA XX berlangsung
9. Mengikuti seluruh rangkaian kegiatan PRISMA XX sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan sertifikat PRISMA XX
10. Menjaga kekondusifan selama kegiatan PRISMA XX berlangsung
11. Dilarang meninggalkan kegiatan PRISMA XX tanpa seizin dari panitia PRISMA XX
12. Dilarang membawa dan menggunakan senjata tajam, senjata api, narkoba, minuman keras, rokok, atau sejenisnya
13. Dilarang membawa barang berharga, kecuali alat komunikasi yang akan dititipkan kepada bina damping sebelum kegiatan PRISMA
XX berlangsung hingga selesai
14. Dilarang membawa dan menggunakan aksesoris, perhiasan, atau make up selama kegiatan PRISMA XX berlangsung
15. Panitia PRISMA XX tidak bertanggung jawab atas kehilangan barang berharga yang dibawa peserta, jika bukan barang yang digunakan
untuk kegiatan PRISMA XX
16. Bekerjasama dan menjalin hubungan yang baik terhadap dosen, kakak tingkat, panitia, dan sesama peserta PRISMA XX
17. Peserta hanya boleh mematuhi kata-kata panitia yang menggunakan badge PRISMA XX sesuai dengan identitasnya
18. Peserta wajib menghapal mars UNMUL, mars HIMAPTIKA UNMUL, dan yel-yel PRISMA XX dengan baik dan benar
19. Peserta PRISMA XX dilarang membawa kendaraan ke lokasi kegiatan
20. Bagi peserta yang tidak mematuhi peraturan dan tata tertib PRISMA XX akan mendapatkan sanksi.

9
B. TATA TERTIB PAKAIAN PESERTA PRISMA XX
PUTRA
Menggunakan:
1. a. Pada hari pertama:
1) Kemeja putih polos lengan panjang (tidak ketat dan tidak tembus pandang), serta menggunakan kaos dalam berwarna putih
2) Celana kain panjang hitam polos, tanpa model (tidak jeans dan tidak ketat).
b. Pada hari kedua:
1) Baju PRISMA XX
2) Celana training panjang warna dominan hitam dan tidak ketat.
2. Sepatu hitam polos bertali, serta menggunakan kaos kaki putih polos minimal 15 cm di atas mata kaki
3. Tas ransel dominan hitam.

PUTRI
Menggunakan:
1. a. Pada hari pertama:
1) Kemeja putih polos lengan panjang (tidak ketat dan tidak tembus pandang), serta menggunakan kaos dalam berwarna putih
2) Rok kain hitam span panjang (tidak jeans, tidak sifon, tidak ketat, tidak berlipit, dan tidak berbelah terbuka) dan dibawah mata kaki.
b. Pada hari kedua:
1) Baju PRISMA XX
2) Celana training panjang warna dominan hitam dan tidak ketat.
2. Bagi yang muslim wajib memakai jilbab persegi berwarna putih polos (tidak berumbai, tidak rawis, dan tidak tembus pandang)
3. Bagi yang non muslim wajib menggunakan hairnet, rambut disisir rapi, dan poni dijepit

10
4. Sepatu hitam polos bertali, serta menggunakan kaos kaki putih polos minimal 15 cm di atas mata kaki
5. Tas ransel dominan hitam.

C. KETENTUAN KERAPIAN PESERTA PRISMA XX


PUTRA
1. Pakaian bersih, rapi, dan sopan
a. Baju dimasukkan
b. Lengan baju tidak digulung.
2. Rambut rapi, tidak dicat, dan tidak diukir dengan ukuran rambut maksimal 1-2-1 cm (cepak seperti tentara).
NB: Pada hari kedua baju tidak dimasukkan.

PUTRI
Pakaian bersih, rapi, dan sopan
1. Baju tidak dimasukkan
2. Lengan baju tidak digulung
3. Bagi yang memakai jilbab diwajibkan menggunakan dalaman berwarna hitam.

D. KETENTUAN WAKTU
Waktu berkumpul di lokasi kegiatan pukul 07.00 WITA.

11
E. BENTUK TINDAKAN YANG DIKENAKAN SANKSI
1. Membuat suasana yang tidak kondusif selama materi dan selama kegiatan PRISMA XX berlangsung (Ringan)
2. Bertutur kata yang tidak sopan (Ringan)
3. Membuang sampah tidak pada tempatnya (Ringan)
4. Tidak menghafal lagu yang diwajibkan (Sedang)
5. Atribut tidak lengkap (Sedang)
6. Berpakaian tidak sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan oleh panitia PRISMA XX (Sedang)
7. Menggunakanaksesoris, perhiasan, atau make up (Sedang)
8. Tidak membawa tugas yang diberikan (Sedang)
9. Melakukan kecurangan dalam pengerjaan tugas (Sedang)
10. Melakukan tindakan yang tidak pantas (Berat)
11. Merekam dan mengeskpos kegiatan PRISMA XX di media sosial (Berat)
12. Keluar dari kegiatan PRISMA XX tanpa izin dari ketua panitia PRISMA XX (Berat)
13. Membawa dan menggunakan senjata tajam, senjata api, narkoba, minuman keras, rokok, atau sejenisnya (Berat)
14. Tidak hadir dalam kegiatan PRISMA XX tanpa keterangan (Berat)
15. Telat hadir:
1 kali: (Ringan)
2 kali: (Sedang).

12
F. SANKSI
RINGAN
Teguran lisan dari Panitia PRISMA XX.
SEDANG
Panitia Inti PRISMA XX melakukan pemanggilan pada peserta dan diberi tugas.
NB: batas waktu pengumpulan sanksi yaitu H+1 setelah hari kejadian
BERAT
a. Tidak akan diberikan baju PDH HIMAPTIKA UNMUL
b. Menemui Koordinator Program Studi Pendidikan Matematika UNMUL
c. Menaati sanksi yang ada dan membuat surat pernyataan tidak mengulangi lagi yang ditanda tangani ketua panitia PRISMA XX, ketua
umum HIMAPTIKA UNMUL dan Koordinator Program Studi Pendidikan Matematika UNMUL.
Bagi yang tidak mengikuti PRISMA diharuskan mengikuti PRISMA tahun depan.

III. KAKAK TINGKAT, DPO, DAN PI HIMAPTIKA


A. KETENTUAN KAKAK TINGKAT, DPO, DAN PI HIMAPTIKA
1. Memakai pakaian yang pantas dan sopan
2. Dilarang membawa dan menggunakan senjata tajam, senjata api, narkoba, minuman keras, rokok, atau sejenisnya
3. Tidak mengganggu jalannya kegiatan PRISMA XX
4. Menjaga kebersihan selama kegiatan PRISMA XX berlangsung.

13
B. BENTUK TINDAKAN YANG DIKENAKAN SANKSI
1. Membuat suasana yang tidak kondusif selama acara dan materi berlangsung
2. Berpakaian tidak sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan
3. Membawa dan menggunakan senjata tajam, senjata api, narkoba, minuman keras, rokok, atau sejenisnya
4. Membuang sampah tidak pada tempatnya
5. Melakukan hal yang bersifat pornografi
6. Bertutur kata yang tidak sopan
7. Merekam dan mengeskpos kegiatan PRISMA XX di media sosial.

C. SANKSI
1. Bagi Kakak Tingkat, DPO, dan PI HIMAPTIKA yang tidak menaati tata tertib akan ditegur secara lisan oleh Panitia PRISMA XX
2. Jika Kakak Tingkat dan DPO masih melakukan pelanggaran setelah ditegur, pemberian sanksi akan diberikan oleh Pengurus Inti
HIMAPTIKA UNMUL.

14
PERLENGKAPAN PESERTA PRISMA XX

A. Perlengkapan yang harus dibawa


1. Perlengkapan sholat bagi yang melaksanakan
2. Air mentah tiga liter cap prisma segi dua puluh merek HIMAPTIKA UNMUL
3. Bolu balok gosong
4. Minuman kotak cap foto dengan tema guru matematika 250 ml merek HIMAPTIKA UNMUL
5. Obat bagi yang memiliki penyakit khusus
6. Badge dengan ketentuan:
a. Bentuk segi sepuluh (dekagon)
b. Setiap sisi berukuran 9 cm
c. Jari-jari 14,6 cm
d. Ketebalan 1,5 cm
e. Tali rafia 9 warna yang berbeda dikepang. 1 kepang terdapat 3 warna yang berbeda
f. Warna badge per kelompok:
1) Newton : Hijau Daun
2) L' Hopital : Hijau Muda
3) Gibss : Hijau Lumut
4) Euclid : Oranye
5) Socrates : Kuning Kunyit
6) Descartes : Kuning Pucat
7) Laplace : Coklat Muda

15
8) Pythagoras : Merah Muda
9) Agnesi : Biru Tosca
10) Riemann : Merah
11) Archimedes : Biru Muda.
g. Format badge
1) Mencantumkan foto dengan ketentuan:
a) Foto formal bersama kakak tingkat yang berbeda bagi setiap peserta
b) Kakak tingkat berasal dari daerah yang berbeda, berbeda asal sekolah, berjenis kelamin sama, dan bukan kakak bindam peserta
c) Foto diprint dengan ukuran 4R landscape menggunakan kertas foto.
2) Badge bertuliskan:
a) Nama
b) NIM
c) Nama Cantik
d) Kelompok
e) Bindam.
NB: Penulisan menggunakan huruf kapital dengan spidol hitam yang berukuran diameter 0.8 cm, serta nama tidak disingkat.
7. Tanaman (masih menunggu koor dekorasi ASTRAMATIKA/PI HIMAPTIKA)
8. Kain jarik (masih menunggu koor dekorasi ASTRAMATIKA/PI HIMAPTIKA)
9. Kain polos (masih menunggu koor dekorasi ASTRAMATIKA/PI HIMAPTIKA)
10. Hanya boleh membawa uang maksimal Rp. 25.000,00
11. Sandal jepit merek swallow berwarna biru berukirkan 20 (XX) dalam angka romawi X (bagian kiri) dan X (bagian kanan)
12. Handuk good morning

16
13. Tempat minum berwarna biru PDH HIMAPTIKA UNMUL
14. Jas hujan (satu kelompok berwarna dan berjenis sama).

B. Tugas pendahuluan
1. Membuat buku yang berisi:
a. Tandatangan PI HIMAPTIKA UNMUL (9 orang), PI PRISMA XX (11 orang), angkatan 2023 (63 orang), angkatan 2022 (52 orang),
angkatan 2021 (40 orang), angkatan 2020 (25 orang), angkatan 2019 keatas (15 orang)
b. Warna sampul: biru seperti biru PDH HIMAPTIKA
c. Jenis sampul: kertas karton dan plastik bening
d. Foto sekelompok dengan tema (sesuai dengan undian) dan dicetak ukuran 4R landscape menggunakan kertas HVS
e. Format sampul buku:
1) Foto sekelompok
2) Nama
3) NIM
4) Nama cantik
5) Kelompok
6) Bindam.
NB: Penulisan menggunakan huruf kapital dengan spidol hitam yang beruukuran diameter 0.8 cm, serta nama tidak disingkat.
f. Bukti screenshoot telah mengikuti akun sosial media HIMAPTIKA UNMUL dicetak potrait hitam putih ukuran 15x7 cm
menggunakan kertas HVS. Daftar sosial media HIMAPTIKA UNMUL:
1) Astramatika Unmul (YouTube)
2) astramatika (Instagram)
17
3) Astramatika (Facebook)
4) himaptika_unmul (Instagram)
5) himaptikaprivat_ (Instagram)
6) hi.shop009 (Instagram)
7) himaptika-unmul.com (Website).
NB: Bagi website HIMAPTIKA hanya dikunjungi.
2. Membuat video perkenalan diri.
a. Video berisi:
1) Nama
2) Nama cantik
3) Kelompok
4) Asal daerah
5) Program studi, fakultas, dan universitas
6) Hobi
7) Alasan memilih Program Studi Pendidikan Matematika
8) Jargon PRISMA XX.
b. Ketentuan video:
1) Wajah tampak jelas dalam video
2) Menggunakan kemeja berwarna putih dan celana/rok kain berwarna hitam. Bagi yang berjilbab menggunakan jilbab persegi
berwarna putih polos. Bagi yang tidak berjilbab rambut dalam kondisi rapi
3) Tidak mengandung unsur SARA dan pornografi
4) Durasi video minimal 30 detik dan maksimal 2 menit

18
5) Video diupload pada akun Instagram peserta dengan menandai @himaptika_unmul dan hastag #HIMAPTIKAUNMUL
#KitaBersamaHIMAPTIKA #PRISMAXX
6) Batas pengerjaan tugas dari pembekalan pertama hingga pembekalan kedua.

C. Misi
1. Setiap kelompok diberi selembar yang berisi dua nama kakak tingkat dan angkatannya. Kakak tingkat tersebut harus dicari
2. Peserta harus berfoto formal bersama sekelompok dengan kakak tingkat tersebut dengan ketentuan foto diprint ukuran 3R landscape
menggunakan kertas foto
3. Peserta harus mendapat informasi tentang kakak tingkat tersebut yang terdapat dalam angket. Ketentuan angket kakak misi adalah sebagai
berikut:
a. Berisi foto formal bersama sekelompok dengan kakak tingkat
b. Berisi informasi tentang kakak misi, yaitu:
1) Nama
2) NIM
3) Tempat lahir
4) Tanggal lahir
5) Daerah asal
6) Tempat tinggal sekarang
7) Asal sekolah
8) Hobi
9) Dosen wali
10) Mata kuliah yang disukai

19
11) Pengalaman yang paling berkesan di HIMAPTIKA UNMUL.
c. Ditulis tangan pada kertas HVS A4 dengan margin atas dan kiri 4 cm, margin kanan dan bawah 3 cm
d. Pada bagian belakang angket diberi keterangan:
1) Nama
2) NIM
3) Nama cantik
4) Kelompok
5) Bindam.
e. Setiap peserta harus memiliki angket yang sudah lengkap
f. Angket tersebut dikumpul bersamaan dengan tugas pendahuluan dan badge, yaitu pada H-7 PRISMA XX.

D. Tugas per kelas:


Wajib membuat penampilan dengan batas waktu minimal 5 menit dan maksimal 15 menit yang akan ditampilkan pada hari kedua PRISMA
XX.

E. Tugas per kelompok:


Wajib membuat yel-yel yang mengandung kata PRISMA XX, ASTRAMATIKA XXXI, SEMINARNASIONAL 2024, dan HIMAPTIKA
UNMUL.

F. Tugas Mandiri
Wajib membuat resume materi yang telah disampaikan oleh pemateri pada hari pertama dan kedua PRISMA XX. Resume dikumpul ke
bindam setelah penutupan pada hari pertama dan kedua PRISMA XX.
20
Laporan perdivisi
BENDAHARA
Pemasukan
Kas dari HIMAPTIKA UNMUL Rp 300.000,00
Denda Panitia Rp 78.000,00
Hasil Usaha Rp 1.295.580,00
Infaq Rp 34.000,00
Donatur Rp 100.000,00
Pengeluaran
Divisi Acara Rp 350.000,00
Divisi Perlengkapan Rp 39.500,00
Total Pemasukan Rp 1.807.580,00
Total Pengeluaran Rp 389.500,00
Saldo Rp 1.418.080,00
Total Estimasi Rp 17.677.200,00
Dana Kurang Rp 15.869.620,00

ESTIMASI DANA PRISMA XX


1. Divisi Acara

No Nama Barang Banyak Harga Satuan Jumlah


1 Fee Pemateri I 1 orang Rp 300.000,00 Rp 300.000,00
2 Fee Pemateri II 1 orang Rp 200.000,00 Rp 200.000,00
3 Fee Wisudawan/wati 2 orang Rp 200.000,00 Rp 400.000,00
4 Plakat 3 buah Rp 30.000,00 Rp 90.000,00
5 Baju PRISMA 63 buah Rp 105.000,00 Rp 6.615.000,00
6 Cinderamata 63 buah Rp 10.000,00 Rp 630.000,00
TOTAL Rp 8.235.000,00

21
2. Divisi Kesekretariatan

No Nama Barang Banyak Harga Satuan Jumlah


1 Kertas HVS 1 rim Rp 51.700,00 Rp 51.700,00
2 Kertas linen 1 pak Rp 48.500,00 Rp 48.500,00
3 Plastik laminating 18 buah Rp 1.000,00 Rp 18.000,00
4 Tas kertas batik 6 buah Rp 3.250,00 Rp 19.500,00
5 Bingkai 6 buah Rp 25.500,00 Rp 153.000,00
TOTAL Rp 290.700,00

3. Divisi Pubdekdok

No Nama barang Banyak Harga Satuan Jumlah


1 Spanduk (2 x 1) m 1 buah Rp 50.000,00 Rp 50.000,00
2 Spanduk (3 x 1) m 1 buah Rp 75.000,00 Rp 75.000,00
3 Kertas metalik 5 lembar Rp 2.000,00 Rp 10.000,00
4 Isi lem tembak 12 buah Rp 1.000,00 Rp 12.000,00
5 Kertas karton 6 lembar Rp 5.000,00 Rp 30.000,00
6 Kertas popper 1 lembar Rp 14.000,00 Rp 14.000,00
7 Double tape 2 buah Rp 12.000,00 Rp 24.000,00
8 Lakban hitam 4 buah Rp 18.000,00 Rp 72.000,00
TOTAL Rp 287.000,00

22
4. Divisi Perlengkapan

No Nama Barang Banyak Harga Satuan Jumlah


1 Baterai AA Isi 4 4 Buah Rp 42.000,00 Rp 168.000,00
2 Baterai besar 5 buah Rp 40.000,00 Rp 200.000,00
3 Lakban hitam 4 Buah Rp 18.000,00 Rp 72.000,00
4 Sewa Gedung 2 Hari Rp 1.000.000,00 Rp 2.000.000,00
5 Sewa Sound System 2 Hari Rp 750.000,00 Rp 1.500.000,00
TOTAL Rp 3.940.000,00

5. Divisi Konsumsi
No Nama Barang Banyak Harga Satuan Jumlah
1 Makanan Berat Peserta Dan Panitia 2 x145 bungkus Rp 10.000,00 Rp 2.900.000,00
2 Makanan Berat Dosen 25 kotak Rp 16.000,00 Rp 400.000,00
3 Roti 25 buah Rp 3.500,00 Rp 87.500,00
4 Snack Asin 2 x 220 buah Rp 1.500,00 Rp 660.000,00
5 Snack Manis 2 x 220 buah Rp 1.000,00 Rp 440.000,00
6 Air Mineral Gelas 10 dus Rp 20.000,00 Rp 200.00,00
7 Air Mineral Botol 1 dus Rp 50.000,00 Rp 50.000,00
8 Permen 5 bungkus Rp 7.000,00 Rp 35.000,00
9 Plastik Snack 2 pack Rp 10.000,00 Rp 20.000,00
10 Kotak Snack 30 lembar Rp 1.000,00 Rp 30.000,00
11 Tisu Makan 5 pack Rp 15.000,00 Rp 75.000,00
TOTAL Rp 4.897.500,00

23
6. Divisi Kesehatan dan Keamanan

No Nama Barang Banyak Harga Satuan Jumlah


1 Pita 3 buah Rp 9.000,00 Rp 27.000,00
TOTAL Rp 27.000,00

REKAPITULASI ESTIMASI DANA PRISMA XX

No Divisi Jumlah
1 Divisi Acara Rp 8.235.000,00
2 Divisi Kesekretariatan Rp 290.700,00
3 Divisi Publikasi, Dekorasi, dan Dokumentasi Rp 287.000,00
4 Divisi Perlengkapan Rp 3.940.000,00
5 Divisi Konsumsi Rp 4.897.500,00
6 Divisi Kesehatan dan Keamanan Rp 27.000,00
TOTAL Rp 17.677.200,00

24
DIVISI ACARA
TARGET TERLAKSANA BELUM TERLAKSANA KENDALA
Menentukan anggota Terlaksana pada tanggal 28
April 2023
Menentukan tugas masing-masing PJ Terlaksana pada tanggal 29
April 2023
Mengumpulkan opsi tema dari masing- Terlaksana pada tanggal 4 Mei
masing anggota 2023
Menetapkan tiga opsi tema bersama PI Terlaksana pada tanggal 7 Mei
PRISMA XX 2023
Menentukan nama kakak tingkat untuk Terlaksana pada tanggal 13
Kakak Misi Mei 2023
Melakukan rapat perdana divisi Terlaksana pada tanggal 13
Mei 2023
Membawa tiga tema pilihan ke rapat Terlaksana pada tanggal 30
angkatan Mei 2023
Merumuskan games yang akan dimainkan Terlaksana pada tanggal 16
pada hari-H Juni 2023
Menentukan jenis cinderamata yang akan Terlaksana pada tanggal 22
dipesan Juni 2023
Menentukan tempat pemesanan Terlaksana pada tanggal 22
cinderamata Juni 2023
Menentukan calon wisudawan/wisudawati Terlaksana pada tanggal 23
Juni 2023
Menentukan perangkat acara untuk hari-H Terlaksana pada tanggal 26
Juni 2023
Melakukan rapat kedua divisi Terlaksana pada tanggal 3 Juli
2023
Merumuskan estimasi dana Terlaksana pada tanggal 11
Juli 2023

25
Menentukan perlengkapan Maba bersama Terlaksana pada tanggal 11
PI PRISMA XX Juli 2023
Menentukan tata tertib peserta dan panitia
Terlaksana pada tanggal 11
bersama PI PRISMA XX Juli 2023
Menentukan konsep dan desain baju peserta
Terlaksana pada tanggal 12
berkoordinasi dengan Divisi PubdekdokJuli 2023
Membuat lirik yel-yel Terlaksana pada tanggal 18
Juli 2023
Menentukan nama calon-calon pemateri Terlaksana pada tanggal 28
Juli 2023
Membuat rundown acara untuk hari-H Terlaksana pada tanggal 29
Juli 2023
Menyurvei tempat pemesanan baju Terlaksana pada tanggal 31
Juli 2023
Fiksasi tempat pemesanan plakat Terlaksana pada tanggal 1
Agustus 2023
Membagi kelompok Maba bersama Terlaksana pada tanggal 3
Koordinator Lapangan Agustus 2023
Membuat rundown acara KULPER Terlaksana pada tanggal 3
Agustus 2023
Menentukan perangkat acara untuk Terlaksana pada tanggal 3
KULPER Agustus 2023
Melakukan latihan yel-yel Terlaksana pada tanggal 9
Agustus 2023
Fiksasi tempat pemesanan cinderamata Terlaksana pada tanggal 10
Agustus 2023
Membayar DP cinderamata Terlaksana pada tanggal 10
Agustus 2023
Fiksasi tempat pemesanan baju Akan terlaksana pada minggu
ke-3 Agustus 2023
Membayar DP baju Akan terlaksana pada minggu
ke-3 Agustus 2023

26
Membuat rundown acara Pembekalan Akan terlaksana pada minggu
PRISMA XX bersama PI PRISMA XX ke-3 Agustus 2023
Melakukan simulasi games dan ice Akan terlaksana pada minggu
breaking ke-3 Agustus 2023
Menentukan ketentuan sumbangan hadiah Akan terlaksana pada minggu
bersama seluruh Panitia PRISMA XX ke-3 Agustus 2023
Mengonfirmasi pemateri beserta materi Akan terlaksana pada minggu
yang dipaparkan ke-4 Agustus 2023
Mengonfirmasi wisudawan/wati beserta Akan terlaksana pada minggu
materi yang dipaparkan ke-4 Agustus 2023

KOORDINATOR LAPANGAN
TARGET TERLAKSANA BELUM TERLAKSANA KENDALA
Menentukan bina damping Terlaksana pada tanggal 29
April 2023
Mencari ice breaking Terlaksana pada tanggal 11
Juli 2023
Membagi kelompok Maba bersama Divisi Terlaksana pada tanggal 3
Acara Agustus 2023
Melakukan simulasi ice breaking bersama Akan terlaksana pada minggu
panitia PRISMA XX ke-3 Agustus 2023
Mengevaluasi penggunaan ice breaking Akan terlaksana pada minggu
pada simulasi bersama panitia PRISMA ke-3 Agustus 2023
Membuat daftar kejadian-kejadian yang Akan terlaksana pada minggu
memungkinkan untuk menghambat ke-3 Agustus 2023
jalannya acara

27
DIVISI KESEKRETARIAN
TARGET TERLAKSANA BELUM TERLAKSANA KENDALA
Melakukan rapat perdana divisi Terlaksana pada tanggal 15
Juli 2023
Mendata nama-nama dosen dan HIMA Terlaksana pada tanggal 18
Juli 2023
Membuat formulir pendaftaran PRISMA Terlaksana pada tanggal 10
XX Agustus 2023
Membuat presensi panitia dan peserta Akan terlaksana pada minggu
PRISMA XX ke-3 Agustus 2023
Membuat dan mencetak badge panitia Akan terlaksana pada minggu
ke-1 September 2023
Membuat undangan dosen, HIMA dan Akan terlaksana pada minggu
angkatan ke-1 September 2023
Mencetak sertifikat Akan terlaksana pada minggu
ke-3 September 2023
Membuat surat-surat yang dibutuhkan oleh Akan terlaksana ketika divisi
divisi lain lain membutuhkan

DIVISI HUBUNGAN MASYARAKAT DAN DANA


TARGET TERLAKSANA BELUM TERLAKSANA KENDALA
Pembagian tugas kepada anggota Terlaksana pada tanggal 23
Juni 2023
Melakukan rapat perdana divisi Terlaksana pada tanggal 5 Juli
2023
Berjualan Mulai terlaksana pada tanggal Akan selesai terlaksana pada
29 Juli 2023 minggu ke-2 September 2023
Melakukan usaha top up e-wallet dan pulsa Mulai terlaksana pada tanggal Akan selesai terlaksana pada
31 Juli 2023 minggu ke-2 September 2023

28
Mengantarkan proposal Akan terlaksana pada minggu
ke-2 Agustus 2023
Mengantarkan undangan dosen, HIMA, Akan terlaksana pada minggu
dan lain-lain ke-1 September 2023

DIVISI PUBLIKASI, DEKORASI, DAN DOKUMENTASI


TARGET TERLAKSANA BELUM TERLAKSANA KENDALA
Melakukan rapat perdana divisi Terlaksana pada tanggal 1
Juni 2023
Menentukan PJ Dekorasi dan PJ Pubdok Terlaksana pada tanggal 1
Juni 2023
Menentukan konsep dan desain baju Terlaksana pada tanggal 31
peserta berkoordinasi dengan Divisi Acara Juli 2023
Membuat desain pamflet untuk top up pulsa Terlaksana pada tanggal 31
Juli 2023
Membuat desain spanduk PRISMA XX Terlaksana pada tanggal 31
Juli 2023
Membuat konsep after movie PRISMA Terlaksana pada tanggal 3
XX Agustus 2023
Membuat desain cover proposal kegiatan Terlaksana pada tanggal 5
PRISMA XX Agustus 2023
Membuat desain cinderamata PRISMA Terlaksana pada tanggal 7
XX (totebag) Agustus 2023
Membuat desain cover proposal Kerjasama Terlaksana pada tanggal 7
PRISMA XX Agustus 2023
Membuat desain cover proposal Terlaksana pada tanggal 7
Permohonan Dana PRISMA XX Agustus 2023
Membuat desain dekor Kuliah Perdana Terlaksana pada tanggal 7
Agustus 2023

29
Membuat desain H-Rapat Besar PRISMA Terlaksana pada tanggal 8
XX Agustus 2023
Membuat desain twibbon PRISMA XX Terlaksana pada tanggal 8
Agustus 2023
Membuat desain spanduk Selamat Datang Terlaksana pada tanggal 10
PRISMA XX Agustus 2023
Membuat desain sertifikat Akan terlaksana pada minggu
ke-2 Agustus 2023
Membuat desain coming soon PRISMA Akan terlaksana pada minggu
XX dan H-PRISMA XX ke-2 Agustus 2023
Membuat desain badge name Akan terlaksana pada minggu
ke-2 Agustus 2023
Membuat desain dekor PRISMA XX Akan terlaksana pada minggu
ke-3 Agustus 2023
Membuat desain plakat Akan terlaksana pada minggu
ke-3 Agustus 2023
Membuat desain denah jalan santai Akan terlaksana pada minggu
ke-2 September 2023
Mendekorasi tempat acara PRISMA XX Akan terlaksana pada tanggal
14-15 September 2023
Mendokumentasikan kegiatan PRISMA Akan terlaksana pada tanggal
XX 16-17 September 2023
Membuat video After Movie PRISMA XX Akan terlaksana pada tanggal
16-17 September 2023

30
DIVISI PERLENGKAPAN
TARGET TERLAKSANA BELUM TERLAKSANA KENDALA
Melakukan survey Sound System Terlaksana pada tanggal 29
Juli 2023
Membuat pembagian tugas anggota Terlaksana pada tanggal 30
Juli 2023
Mendata perlengkapan setiap divisi Mulai terlaksana pada tanggal Akan selesai terlaksana pada
1 Agustus 2023 minggu ke-4 Agustus 2023
Mendata perlengkapan yang diperlukan Terlaksana pada tanggal 7
untuk Kuliah Perdana Agustus 2023
Melakukan survey gedung untuk PRISMA Terlaksana pada tanggal 7
XX Agustus 2023
Melakukan pelobian Gedung untuk Kuliah Terlaksana pada tanggal 7
Perdana Agustus 2023
Mengumpulkan perlengkapan yang telah Terlaksana pada tanggal 10
didata untuk Kuliah Perdana Agustus 2023
Melakukan rapat perdana divisi Terlaksana pada tanggal 11
Agustus 2023
Melakukan pengecekan kembali gedung Akan terlaksana pada minggu
untuk PRISMA XX ke-2 Agustus 2023
Melakukan pelobian gedung untuk Akan terlaksana pada minggu
PRISMA XX ke-2 Agustus 2023
Mencari penyewaan perlengkapan yang Akan terlaksana pada minggu
telah didata untuk PRISMA XX ke-3 Agustus 2023
Melakukan pengecekan Kembali Akan terlaksana pada minggu
perlengkapan yang telah didata untuk ke-4 Agustus 2023
PRISMA XX
Melakukan fiksasi gedung PRISMA XX Akan terlaksana pada minggu
ke-4 Agustus 2023
Mengumpulkan perlengkapan yang telah Akan terlaksana pada minggu
didata untuk PRISMA XX ke-2 september 2023

31
DIVISI KONSUMSI
TARGET TERLAKSANA BELUM TERLAKSANA KENDALA
Melakukan rapat perdana divisi Terlaksana pada tanggal 28
April 2023
Menentukan makanan, minuman, atau Terlaksana pada tanggal 28
barang yang akan dijual April 2023
Menentukan waktu berjualan Terlaksana pada tanggal 28
April 2023
Mencari link pemesanan makanan dan Terlaksana pada tanggal 30
snack April 2023
Berjualan Mulai terlaksana pada tanggal Akan selesai terlaksana pada
2 Mei 2023 minggu ke-2 September 2023
Memberi tester makanan dan snack Akan terlaksana pada minggu
ke-3 Agustus 2023
Membeli perlengkapan konsumsi Akan terlaksana pada minggu
ke-2 September 2023
Pemesanan makanan dan snack Akan terlaksana pada tanggal
11 September 2023

DIVISI KESEHATAN DAN KEAMANAN


TARGET TERLAKSANA BELUM TERLAKSANA KENDALA
Mencari link yang akan diajak kerja sama Terlaksana pada tanggal 10
Juli 2023
Melakukan rapat perdana divisi Terlaksana pada tanggal 29
Juli 2023
Mendata peserta yang memiliki penyakit Akan terlaksana pada minggu
(Koordinasi dengan Panitia POSKO ke-2 Agustus 2023
SIMPATIK)
Melobi bantuan kerjasama Akan terlaksana pada minggu
ke-2 Agustus 2023
32
Mencari obat yang diperlukan Akan terlaksana pada minggu
ke-3 Agustus 2023

33

Anda mungkin juga menyukai